Pengujian Hipotesis Kedua Pengujian Hipotesis

83

2. Pengujian Hipotesis Kedua

Hipotesis kedua dalam penelitian ini menyatakan bahwa “Terdapat pengaruh positif Kemandirian Belajar terhadap Kesiapan Mental Siswa Kelas XI Program Studi Keahlian Teknik Elektronika Industri di SMK Muhammadiyah Prambanan Tahun Ajaran 20122013.” H o :Tidak terdapat pengaruh positif antara Kemandirian Belajar Siswa terhadap Kesiapan Mental kerja Siswa Kelas XI Program Studi Keahlian Teknik Elektronika Industri di SMK Muhammadiyah Prambanan Tahun Ajaran 20122013. H a :Terdapat pengaruh positif antara Kemandirian belajar Siswa terhadap Kesiapan Mental kerja Siswa Kelas XI Program Studi Keahlian Teknik Elektronika Industri di SMK Muhammadiyah Prambanan Tahun Ajaran 20122013. Untuk menguji hipotesis tersebut maka digunakan analisis regresi linier sederhana sesuai pada gamabar 1. Hasil regresi dengan menggunakan program SPSS versi 20 dirangkum dan disajikan pada tabel berikut ini: 84 Tabel 26. Rangkuman Hasil Regresi X 2 Terhadap Y Variabel Harga r x2y dan r 2 Harga F Koef Konst Sig r x2y r square r tabel F hitung F tabel X2-Y 0,609 0,371 0,320 21,262 4,11 0,565 34,657 Sig Sumber: Data Primer yang Diolah Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui bahwa r x2y sebesar 0,609, artinya Kemandirian Belajar memiliki pengaruh yang positip dan signifikan terhadap Kesiapan Mental Kerja dimana harga r x2y = 0,609 lebih besar dari r tabel pada N = 38 dengan taraf signifikansi 5 sebesar 0,320. Koefisien determinasi r square sebesar 0,371 yang berarti 37,1 perubahan pada variabel Kesiapan Mental Kerja dapat diterangkan oleh Kemandirian Belajar. Pengujian signifikasi bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kemandirian Belajar X 2 terhadap Kesiapan Mental Kerja Y. Berdasarkan hasil uji F diperoleh F hitung sebesar 21,262. Jika dibandingkan dengan F tabel pada taraf signifikansi 5 dengan dk pembilang = 1 dan dk penyebut = 36 yaitu sebesar 4,11 sehingga F hitung lebih besar dari F tabel . Hal ini menunjukan bahwa h a diterima. Dengan demikian disimpulkan bahwa “Terdapat pengaruh positif antara Kemandirian Belajar terhadap Kesiapan Mental Kerja Siswa Kelas XI Program Studi Teknik Keahlian Elektronika Industri di SMK Muhammadiyah Prambanan Ajaran

20122013. ”

Dokumen yang terkait

EFEKTIFITAS BERBAGAI KONSENTRASI DEKOK DAUN KEMANGI (Ocimum basilicum L) TERHADAP PERTUMBUHAN JAMUR Colletotrichum capsici SECARA IN-VITRO

4 157 1

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

PENGEMBANGAN TARI SEMUT BERBASIS PENDIDIKAN KARAKTER DI SD MUHAMMADIYAH 8 DAU MALANG

57 502 20

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25