Media Pembelajaran Sumber Belajar Langkah-langkah Pembelajaran Petemuan pertama

No . Aspek Indikator pencapaian Skor TIDAK PERNAH 1 Skor KADANG - KADANG 2 Skor SERING 3 Skor SELALU 4 1. Spiritual Religius Mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan a. Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu. b. Memberi salam pada saat awal dan akhir presentasi sesuai agama yang dianut. c. Mengucapkan syukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu. d. Memelihara hubungan baik dengan sesama umat ciptaan Tuhan Yang Maha Esa e. Bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang Maha Esa 2. Disiplin Menunjukkan perilaku disiplin dalam pembelajaran a. Datang tepat waktu b. Patuh pada tata tertib atau aturan bersama sekolah c. Mengerjakanmengumpu lkan tugas sesuai dengan waktu yang ditentukan d. Mengikuti kaidah berbahasa tulis yang baik dan benar e. Memakai seragam sesuai ketentuan 2. Penilaian Hasil 2.1.Tes tertulis Kuis pengetahuan Indikator Pencapaian Kompetensi Teknik Penilaian Bentuk Penilaian Instrumen 1. Mengungkapkan kembali langkah-langkah analisis teks film drama Tes tertulis Kuis Isian 1. Ungkapkan kembali langkah-langkah dalam menganalisis teks film drama 2. Mengungkapkan kembali langkah-langkah menyunting teks film drama Tes tertulis Kuis Isian 2. Ungkapkan kembali langkah-langkah menyunting teks film drama Jawaban Langkah-langkah menganalisis teks film drama: 1. Membaca mengamati teks secara saksama 2. Memahami kaidah struktur dan isi teks 3. Mengenali bahasa yang digunakan 4. Menganalisis isi dan bahasa teks sesuai struktur isi dan kaidah kebahasaan maupun EYD Langkah-langkah menyunting teks film drama: 1. Membaca mengamati teks secara saksama 2. Memahami kaidah bahasa dan struktur isi teks 3. Mengamati dan meneliti kesesuaian bahasa dan isi teks dengan kaidah bahasa dan struktur isi 4. Memperbaiki bila ada ketidaksesuaian bahasa dan isi Pedoman Penskoran Soal nomor 1 dan 2 Aspek Skor Peserta didik menjawab benar 50 Peserta didik menjawab tidak lengkap 30 Peserta didik menjawab salah 5 Peserta didik tidak menjawab 2.2.Tes praktik-proyek keterampilan Amati dan pahami teks film drama terlampir kemudian suntinglah teks tersebut dengan cermat Rubrik Penilaian Keterampilan Menyunting Teks film drama No. Aspek Deskripsi Ya Tidak 1. Ketepatan pemahaman isi dan bahasa teks film drama Sudah tepatkah pemahaman terhadap isi dan bahasa teks film drama? 2. Ketepatan penyuntingan bahasa dan isi teks film drama Sudah tepatkah penyuntingan bahasa dan isi teks film drama tersebut? 3. Ketepatan penggunaan bahasa dan ejaan dalam analisis Apakah penggunaan bahasa dalam menyunting teks film drama sesuai kaidah dan EYD? Yogyakarta, 5 Januari 2015 Mengetahui Verifikasi Kepala Sekolah UP Normatif dan Adaptif Guru Mata Pelajaran Guru Pengampu Drs. PARYOTO,MT,M.Pd Drs. NURHADI . ROSITAWATI, S.Pd Dra. NUR AINI FARIDA NIP.19641214 199003 1 007 NIP:196311272007011010 NIP:196707052007012006 NIP: 196707052007012026 Lampiran 1 Lembar Pengamatan PENGAMATAN SIKAP Mata Pelajaran : ............................................................... Kelas Semester : ............................................................... Tahun Ajaran : ............................................................... Waktu pengamatan : ............................................................... Bubuhkan tanda V pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan No. Nama Siswa Spiritual Religius Disiplin TP K SR SL TP K SR SL 1. 2. 3. 4. 5. SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA No. Dokumen F751WAKA 13 No. Revisi RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Tanggal Berlaku 5 Januari 2015 Halaman 235 dari 8 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No : 22. B IndXI.4.20142015 Satuan Pendidikan Paket Keahlian Mata Pelajaran Tahun Pelajaran : : : : SMK Negeri 2 Yogyakarta Semua Paket keahlian Bahasa Indonesia 20142015 Kelas Semester Materi Alokasi Waktu : : : XI 2 Teks Ulasan Film drama 2 x 45 menit Pertemuan : 2 x Pertemuan

A. Kompetensi Inti

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli gotong royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia 3. Memahami ,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.3.Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Indonesia dan menggunakannya sebagai sarana komunikasi dalam mengolah, menalar, dan menyajikan informasi lisan dan tulis melalui teks cerita pendek, film drama , film drama , film drama kompleks, dan filmdrama Indikator 1.3.1. Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Indonesia 2.4. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, peduli, dan santun dalam menggunakan bahasa Indonesia untuk memaparkan kebijakan lingkungan dan perdagangan bebas Indikator 2.4.1. Menunjukkan sikap dan bahasa santun ketika berkomunikasi lisan dalam pembelajaran 3.4. Mengidentifikasi teks film drama baik secara lisan maupun tulisan Indikator 3.4.1. Mengungkapkankembali langkah-langkah mengidentifikasi teks film drama 3.4.2. Mengidentifikasi karakteristik teks film drama dengan cermat. 4.4. Mengabstraksi teks film drama baik secara lisan maupun tulisan Indikator 4.4.1. Mengungkapkan kembali langkah-langkah mengabstraksi teks film drama 4.4.2. Mengabstraksi teks film drama

C. Tujuan Pembelajaran

Dengan kegiatan diskusi dan pembelajaran kelompok dalam pembelajaran Mengulas secara kritis film dan drama dengan materi pokok teks film drama ini siswa terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggung jawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik, serta dapat: 1. Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Indonesia 2. Menunjukkan sikap dan bahasa santun ketika berkomunikasi lisan dalam pembelajaran 3. Mengungkapkan kembali langkah-langkah mengidentifikasi teks film drama 4. Mengidentifikasi karakteristik teks film drama 5. Mengungkapkan kembali langkah-langkah mengabstraksi teks film drama 6. Mengabstraksi teks film drama

D. Materi Pembelajaran

1. Langkah-langkah mengidentifikasi teks film drama Membaca mengamati teks secara saksama Memahami struktur dan isi teks Mengenali bahasa yang digunakan Menentukan identifikasi karakteristik teks 2. Langkah-langkah mengabstraksi teks film drama Membaca mengamati teks secara saksama Memahami bentuk dan isi teks Memahami inti teks Mengabstraksi teks

E. ModelMetode Pembelajaran

1. Pendekatan Pembelajaran Scientific 2. Model Pembelajaran Berbasis Penemuan Discovery Learning 3. Metode Diskusi, Penugasan

F. Media Pembelajaran

1. Laptop dan LCD 2. Tayangan teks film drama lisan

G. Sumber Belajar

1. Buku Bahasa Indonesia Ekspresi Diri dan Akademik kelas XI SMA SMK MA MAK Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan tahun 2013 , 2. KBBI offline, 3. Internet

H. Langkah-langkah Pembelajaran Kegiatan

Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu Pendahuluan 1. Melakukan doa secara bersama bila pada jam pertama 2. Peserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi dan pembelajaran sebelumnya 3. Peserta didik menerima informasi kompetensi materi, tujuan, manfaat, dan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan. 4. Peserta didik membentuk kelompok beranggotakan 4 – 6 orang 10 menit Kegiatan Inti : Mengamati 1. Peserta didik membaca contoh teks filmdrama Mempertanyakan 1. Peserta didik mempertanyakan isi isi teks filmdrama Mengeksplorasi 1. Peserta didik menuliskan garis besar isi teks filmdrama abstraksi dalam beberapa kalimat secara terpadu Mengasosiasi 1. Peserta didik mendiskusikan dan menyimpulkan abstraksi teks filmdrama Mengomunikasikan 1. Peserta didik mempresentasikan abstraks teks filmdrama 70 menit Kegiatan Penutup: 1. Guru membantu peserta didik untuk menjelaskan hal- halyang diragukan sehingga informasi menjadi benar dan tidak terjadi kesalahpahaman terhadap materi. 2. Siswa menyimpulkan materi di bawah bimbingan guru. 3. Melaksakan evaluasi. 4. Guru memberi tugas untuk pertemuan selanjutnya. 5. Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan memberikan pesan untuk tetap belajar. 10 menit

I. Penilaian

1. Teknik penilaian: pengamatan dan tes tertulis 2. Prosedur penilaian: 1. Penilaian Proses

1.1. Pengamatan sikap No.

Aspek yang Dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian Instrumen Penilaian Ket. 1. Spiritual Religius Pengamatan Selama pembelajaran dan saat diskusi Lembar Pengamatan 2. Santun Kisi-kisi penilaian sikap No. Aspek Indikator pencapaian Skor TIDAK PERNAH 1 Skor KADANG- KADANG 2 Skor SERING 3 Skor SELALU 4 1. Spiritual Religius Mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan a. Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu. b. Memberi salam pada saat awal dan akhir presentasi sesuai agama yang dianut. c. Mengucapkan syukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu. d. Memelihara hubungan baik dengan sesama umat ciptaan Tuhan Yang Maha Esa e. Bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang Maha Esa; 2. Santun Menunjukkan sikap dan bahasa santun ketika berkomunikasi lisan dalam pembelajaran a. Mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang lain b. Bersikap 3S salam, senyum, sapa c. Meminta izin ketika akan memasuki ruangan orang lain atau menggunakan barang milik orang lain d. Memperlakukan