Definisi Konsep Sumber Data

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilakukan di desa Sitinjo, Kecamatan Sitinjo, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara, yaitu Taman Wisata Iman TWI. Penelitian ini direncanakan akan dilaksanakan pada bulan April 2016.

3.3 Definisi Konsep

Menurut Singarimbun 2006:33 konsep adalah istilah atau definisi yang digunakan untuk menggambarkan secara abstrak suatu kejadian, keadaan, kelompok atau individu myang menjadi pusat perhatian ilmu sosial. Dengan adanya definisi konsep maka akan mempermudah pemahaman, mengindari kesimpangsiuran dari hal yang diteliti. Adapun definisi konsep yang dikemukakan oleh peneliti adalah: 1. Strategi adalah alat untuk mencapai tujuan perusahaan dalam kaitannya dengan tujuan jangka panjang, program tindak lanjut, serta prioritas alokasi sumber daya. 2. Pengembangan Produk adalah kegiatan atau aktifitas yang di lakukan dalam menghadapi kemungkinan perubahan suatu produk ke arah yang lebih baik, sehingga dapat memberikan daya guna maupun daya pemuas yang lebih besar. 3. Strategi Pengembangan Produk adalah strategi tentang bagaimana organisasi menciptakan produk baru atau memodifikasi ke segmen pasar yang sekarang. 4. Analisis SWOT adalah identifikasi berabagai faktor secara sistematis untuk merumuskan strategi perusahaan. Analisis ini didasarkan pada logika yang dapat memaksimalkan kekuatan Strengthts dan peluang Oppurtunities. namun secara bersamaan dapat meminimalkan kelemahan Weaknesses dan ancaman Threats.

3.4 Sumber Data

Universitas Sumatera Utara Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Data Pimer Data primer adalah data mentah yang diambil oleh peneliti sendiri bukan oleh orang lain dari sumber utama gua kepentingan penelitiannya, dan data tersebut sebelumnya tidak ada. Data dikumpulkan melalui observasi pengamatan dan wawancara interview langsung kepada pengelola, pegawai maupun wisatawan Taman Wisata Iman Sitinjo. 2. Data Sekunder Data sekunder adalah data yang sudag tersedia yang dikutip oleh peneliti guna kepentingan peelitiannya. Peneliti memperoleh data sekunder dari buku-buku pendukung, jurnal, majalah, internet dan sebagainya.

3.5 Informan Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengembangan Objek Wisata Taman Wisata Iman (TWI) Sitinjo Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Dairi Oleh Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda Dan Olahraga Kabupaten Dairi

23 144 112

Ekotaksonomi Tumbuhan Paku Di Taman Wisata Alam Sicikeh-Cikeh Kabupaten Dairi Sumatera Utara

5 87 89

Identifikasi Potensi dan Strategi Pengembangan Produk Ekowisata (Studi Kasus Taman Wisata Iman (TWI), Sitinjo, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara)

0 0 15

Identifikasi Potensi dan Strategi Pengembangan Produk Ekowisata (Studi Kasus Taman Wisata Iman (TWI), Sitinjo, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara)

0 1 2

Identifikasi Potensi dan Strategi Pengembangan Produk Ekowisata (Studi Kasus Taman Wisata Iman (TWI), Sitinjo, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara)

0 0 9

Identifikasi Potensi dan Strategi Pengembangan Produk Ekowisata (Studi Kasus Taman Wisata Iman (TWI), Sitinjo, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara)

1 6 37

Identifikasi Potensi dan Strategi Pengembangan Produk Ekowisata (Studi Kasus Taman Wisata Iman (TWI), Sitinjo, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara)

1 1 2

Identifikasi Potensi dan Strategi Pengembangan Produk Ekowisata (Studi Kasus Taman Wisata Iman (TWI), Sitinjo, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara)

0 0 9

Strategi Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Dairi Terkait Pengembangan Taman Wisata Iman (TWI) dalam Meningkatkan Kunjungan Wisatawan

0 0 4

Strategi Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Dairi Terkait Pengembangan Taman Wisata Iman (TWI) dalam Meningkatkan Kunjungan Wisatawan

0 0 2