Metode Tes Metode Dokumentasi Metode Observasi

3.4.1 Metode Tes

Tes adalah alat atau prosedur yang digunakan untuk mengetahui atau mengukur sesuatu dalam suasana, dengan cara dan aturan – aturan yang sudah ditentukan Arikunto, 2007. Bentuk tes yang digunakan pada penelitian ini adalah tes tulis. Tes dilakukan untuk memperoleh data setelah eksperimen diadakan. Tes ini digunakan sebagai cara memperoleh data kuantitatif yang selanjutnya diolah untuk menguji hipotesis. Pengumpulan data dengan metode tes yang digunakan pada penelitian ini adalah untuk mengumpulkan data hasil belajar matematika khususnya kemampuan representasi matematik materi bangun segiempat belah ketupat, layang – layang, dan trapesium dari kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Tes yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan pemberian pre-test dan post-test. Sebelum tes diberikan, soal tes diuji cobakan terlebih dahulu. Uji coba tersebut dilakukan untuk mengetahui tingkat kesukaran butir soal, daya beda soal, validitas butir soal, dan reliabilitas soal.

3.4.2 Metode Dokumentasi

Metode dokumentasi adalah metode pengumpulan data dimana peneliti menyelidiki benda – benda tertulis seperti buku – buku, majalah, dokumen, peraturan, notulen rapat, catatan harian dan sebagainya Arikunto, 2007. Penelitian ini, peneliti mengumpulkan data awal yang berupa nilai ujian akhir semester gasal siswa kelas VII tahun pelajaran 20142015.

3.4.3 Metode Observasi

Observasi adalah suatu teknik yang dilakukan dengan cara mengadakan penelitian secara teliti serta pencatatan secara sistematis Arikunto, 2007:30. Observasi yang akan dilakukan adalah observasi langsung. Penelitian ini menggunakan lembar pengamatan untuk mendapatkan data tentang keterampilan proses matematik selama pembelajaran berlangsung. Pengisian lembar pengamatan dilakukan dengan menggunakan rating scale 1-4. Pengamatan dibantu seorang observer yang sebelumnya telah dijelaskan oleh peneliti tentang bagaimana cara mengamati keterampilan proses pada penelitian ini. Sehingga antara peneliti dan observer tidak ada perbedaan pemikiran dalam penilaian pengamatan yang dilakukan.

3.4.4 Metode Angket

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran Connected Mathematics Project (CMP) terhadap kemampuan Representasi matematis siswa: penelitian kuasi eksperimen di kelas VII SMP Muhammadiyah 17 Ciputat

9 68 187

KEEFEKTIFAN MODEL DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN RESITASI TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS VII

1 44 410

KOMPARASI KEMAMPUAN PENALARAN ADAPTIF SISWA KELAS X MENGGUNAKAN MODEL DISCOVERY LEARNING DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK BERBANTUAN INDEX CARD DAN WORKSHEET

8 56 387

KEEFEKTIFAN PENDEKATAN PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIK

1 14 207

IMPLEMENTASI PENDEKATAN SAINTIFIK DENGAN STRATEGI Implementasi Pendekatan Saintifik Dengan Strategi Problem Based Learning Dan Discovery Learning Ditinjau Dari Kemampuan Komunikasi Matematik Siswa Kelas Viii Smp Negeri 1 Teras Tahun Ajaran 2015/2016.

0 2 15

IMPLEMENTASI PENDEKATAN SAINTIFIK DENGAN STRATEGI Implementasi Pendekatan Saintifik Dengan Strategi Problem Based Learning Dan Discovery Learning Ditinjau Dari Kemampuan Komunikasi Matematik Siswa Kelas Viii Smp Negeri 1 Teras Tahun Ajaran 2015/2016.

0 2 16

PENINGKATAN PENALARAN MATEMATIK MELALUI PENDEKATAN SAINTIFIK DENGAN MODEL DISCOVERY LEARNING PADA Peningkatan Penalaran Matematik Melalui Pendekatan Saintifik Dengan Model Discovery Learning Pada Siswa Kelas VIII E MTs Muhammadiyah Blimbing ( PTK Siswa

0 2 17

PENDEKATAN PENGAJUAN MASALAH SECARA BERKELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI VISUAL MATEMATIK SISWA SMP.

0 1 37

KEEFEKTIFAN PENDEKATAN PMRI BERBANTUAN ALAT PERAGA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI MATEMATIKA SISWA

0 0 61

MENINGKATKAN KEMAMPUAN SPASIAL MATEMATIS SISWA DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK BERBANTUAN GEOGEBRA DI LINGKUNGAN PESANTREN

0 0 10