Deskripsi variabel penelitian Kondisi Umum Responden

99 responden menjadi 80,70, dan hanya 44 responden 19,30 yang belum berpengalaman. Sehingga dari penelitian ini responden dalam menjawab pertanyaan telah memiliki pengetahuan yang baik. Tabel 24 komposisi responden berdasarkan lama bekerja, tahun 2008 No. Lama Bekerja Jumlah Prosentase 1. 5 tahun 44 19,30 2. 5 – 10 tahun 87 38,16 3. 11 – 15 tahun 41 17,98 4. 16 – 20 tahun 26 11,40 5. 20 tahun 30 13,16 Total 228 100 Sumber : Data primer yang telah diolah, 2008

4.2.1.8 Pendapatan

Dari responden yang ada, sebagian besar 60,96 responden memiliki pendapatan per bulan lebih dari Rp. 2.000.000,-, dan hanya 3 responden 1,32 dengan pendapatan per bulan kurang dari Rp. 500.000,-. Kondisi ini terjadi, karena dari komposisi responden pada penelitian ini lebih didominasi oleh pemilik kapal atau pemilik usaha pengolahan ikan atau pegawai negeri sipil, dan anak buah kapal atau nelayan pandega yang merupakan kelompok nelayan dengan pendapatan rendah lebih sedikit jumlahnya. Tabel 25 Komposisi responden berdasarkan pendapatan per bulan, Tahun 2008 No. Pendapatan per bulan Jumlah Prosentase 1 Kurang dari Rp. 500.000,- 3 1,32 2 Rp. 500.000,- s.d Rp. 1.000.000,- 27 11,84 3 Rp. 1.000.000,- s.d Rp. 2.000.000,- 59 25,88 4 Lebih dari Rp. 2.000.000,- 139 60,96 Total 228 100 Sumber : Data primer yang telah diolah, 2008

4.2.2 Deskripsi variabel penelitian

Variabel-variabel dalam penelitian ini terdiri dari 6 enam variabel laten , yaitu : variable lingkungan usaha perikanan LUP, kebijakan pemerintah pusat KEBIJ_PUS, kebijakan pemerintah daerah KEBIJ_DAE, kinerja usaha perikanan tangkap KUP_TANG, kinerja industri pengolahan KUP_PROS dan tujuan pembangunan perikanan 100 Jawa Tengah TUJ_PEM_Pi. Jawaban responden dikategorikan dalam 5 kategori berdasarkan skala likert dimana masing-masing jawaban mempunyai gradasi dari sangat negatif tidak setuju ke sangat positif setuju yang dituangkan dalam pilihan jawaban kuesioner sebagai berikut: 1. sangat tidak setuju 2. tidak setuju 3. ragu-ragu 4. setuju 5. sangat setuju Dengan demikian dari jawaban responden tersebut, jawaban responden berkisar antara skor 1 untuk jawaban sangat tidak setuju sampai skor 5 untuk jawaban sangat setuju. Selanjutnya untuk membuat tingkatan persepsi responden terhadap setiap pertanyaan pada setiap indikator, yang mempunyai rentang jawaban 1 sampai 5 dengan jumlah respon 228, akan dihitung dengan menggunakan perhitungan skala interval. Perhitungan skala interval dihitung dengan cara mengurangi skor jawaban tertinggi 5 dengan skor jawaban terendah 1 dan dibagi lima yang merupakan jumlah kategori jawaban 4:5= 0,8, maka diperoleh interval untuk setiap kategori sebesar 0,8. Dengan demikian kategori jawaban ditentukan berdasarkan skala sebagai berikut: Tabel 26 Penentuan kategori skor berdasarkan skala jawaban responden pada skala likert No. Skala Kategori Jawaban Kategori Skor Nilai 1. 1,00 - 1,79 Sangat rendah 1 2. 1,80 – 2,59 Rendah 2 3. 2,60 – 3,39 Cukup 3 4. 3,40 – 4,19 Tinggi 4 5. 4,20 – 5,00 Sangat tinggi 5

4.2.2.1 Variabel lingkungan usaha perikanan LUP

Lingkungan Usaha Perikanan LUP dalam penelitian ini dikaji melalui sepuluh 10 indikator antara lain : a. skill dan knowledge sumberdaya manusia SDM X1, b. penggunaan teknologi tepat guna X2, c. kapital working yang cukup X3, d. budaya sebagai nelayan dan pedagang yang dilestarikan X4, e. perijinan sesuai potensi X5, f. tersedianya logistik X6, g. penguasaanadanya akses ke pasar yang kompetitif X7, h. 101 Interesttingkat suku bunga yang murah X8, i. kredit yang dapat di akses X9, dan j. regulasi perijinan yang cepat dan biaya yang murah X10.

a. Skill dan knowledge sumberdaya manusia SDM X1