Pendekatan Pooled Least Squares PLS Pendekatan Fixed Effect Model FEM PLS vs FEM

97 yakni semakin meningkat setiap tahunnya, namun ada juga yang mengalami penurunan namun tidak terlalu signifikan. Menurunnya tingkat pendidikan ini dapat disebabkan oleh berbagai macam hal. Diantaranya kemampuan dan kemauan masyarakat untuk berusaha memperoleh pendidikan yang baik dan dapat menunjang kehidupannya. Hal ini dinilai sebagai suatu ukuran bahwa tingkat pendidikan dapat menggambarkan kualitas sumber daya manusia suatu daerah guna mengetahui pertumbuhan ekonomi daerah yang bersangkutan tersebut.

2. Estimasi Model Data Panel

a. Pendekatan Pooled Least Squares PLS

Pertama-tama dilakukan pengolahan data dengan metode pendekatan Pooled Least Squares, sebagai salah satu syarat untuk melakukan uji F-Restricted. Dari hasil pengolahan program E-Views 6.0 didapatkan hasil seperti tampilan sebagai berikut: Tabel 4.1 Regresi Data Panel: Pooled Least Square R-squared 0.921273 Adjusted R-squared 0.915058 Sumber: Data diolah. Lampiran 2.

b. Pendekatan Fixed Effect Model FEM

Setelah itu dilakukan pengolahan data dengan metode pendekatan Fixed Effect Model untuk dibandingkan dengan metode pendekatan Pooled 98 Least Square pada uji F-Restricted. Dari hasil pengolahan program E- Views 6.0 didapatkan hasil seperti tampilan sebagai berikut: Tabel 4.2 Regresi Data Panel: Fixed Effect Model R-squared 0.961490 Adjusted R-squared 0.954889 Sumber: Data diolah. Lampiran 3.

c. PLS vs FEM

Untuk mengetahui model data panel yang akan digunakan, maka digunakan uji F-restricted dengan cara membandingkan F-statistik dan F- tabel. Sebelum membandingkan F-statistik dan F-tabel terlebih dahulu dibuat hipotesisnya. Adapun hipotesisnya adalah sebagai berikut: H : Model PLS Restricted H 1 : Model FEM Unrestricted Dari hasil regresi berdasarkan metode Fixed Effect Model dan Pooled Least Square diperoleh nilai F-statistik yakni sebagai berikut: Tabel 4.3 F-Restricted Redundant Fixed Effects Tests Pool: Untitled Test cross-section fixed effects Effects Test Statistic d.f. Prob. Cross-section F 16.844297 2,35 0.0000 Cross-section Chi-square 28.317874 2 0.0000 99 Dari tabel 4.3 diperoleh nilai F-statistik adalah 16,844297, dengan nilai F- tabel pada df 2,35 α = 5 adalah 3,27, sehingga nilai F statistik F tabel, maka H ditolak, sehingga model data panel yang dapat digunakan adalah Fixed Effect Model. H diterima H ditolak 3,27 16,844297 Gambar 4.5. F-Restricted Berdasarkan gambar 4.5 di atas terlihat bahwa F-restricted F- statistik F-tabel, maka H ditolak, artinya model data panel yang digunakan adalah Fixed Effect Model FEM.

d. Pendekatan Random Effect Model