Produk Product HASIL PENELITIAN

untuk membuat produk yang ditawarkan dapat dikenal dan diminati oleh konsumen. Persaingan dengan usaha lain menjadi resiko yang harus di hadapi ketika ingin menjalankan suatu binis. Strategi harus di buat dengan sebaik mungkin agar produk kita dapat bersaing dengan produk yang lain dan di kenal oleh konsumen. Seperti yang kita ketahui, di Kota Medan sendiri, sudah ada bisnis kuliner yang menjadi unggulan dalam hal oleh-oleh Khas Medan, dan sampai sekarang produk yang di tawarkan masih sangat diminati oleh konsumen, sehingga produk tersebut menjadi ciri khas dan keharusan bagi seseorang yang datang ke Medan untuk membeli produk tersebut. Berikut ini kutipan wawancara dengan pemilik Rumah Ubi Dinarmas, pegawai produksi serta pelanggan Rumah Ubi Dinarmas perihal marketing mix product, price, placedistribution, promotion, strategi bersaing, dan kepuasaan konsumen.

a. Produk Product

Produk merupakan salah satu unsur bauran pemasaran jasa yang bagaimana produk tersebut memenuhi kebutuhan konsumen serta penanganan kualitasnya. Produk bisa berupa apa saja baik yang berwujud fisik maupun tidak yang dapat ditawarkan kepada konsumen. Pebisnis harus sangat memperhatikan ketika akan menawarkan suatu produk, pebisnis harus mengetahui apakah produk tersebut dibutuhkan dan diinginkan oleh konsumen atau tidak. Jika suatu produk tidak dapat diminati oleh kosnuem, maka pebisnis akan mengalami kerugian. 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD “Bapak Bayu mengatakan jenis produk yang dipasarkan Rumah Ubi Dinarmas ada lima jenis produk, yaitu ubi roti siap goreng, kroket ubi, bika ubi, ice cream ubi jalar dan satu produk baru yaitu, bolu ubi gulung, tetapi khusus untuk bolu ubi gulung hanya diproduksi jika ada pemesanan. Hal ini dilakukan karena kurangnya minat terhadap produk bolu gulung, karena menurut Bapak Bayu karena sudah ada saingan yang sudah terkenal, yang lebih diminati oleh konsumen.” Setiap produk yang ditawarkan, pasti memiliki produk unggulan. Produk unggulan adalah produk yang paling diminati oleh konsumen, dan paling sering dibeli oleh konsumen. Rumah Ubi Dinarmas juga memiliki produk unggulan yaitu, bika ubi dan ubi roti siap goreng. “Bapak Bayu mengatakan, produk unggulan Rumah Ubi Dinarmas adalah bika ubi dan ubi roti siap goreng. Hal ini dikarenakan kedua produk tersebut yang paling diminati oleh konsumen dan selalu laku. Ketiga orang pelanggan Rumah Ubi Dinarmas menyatakan, bahwa produk yang biasa di beli di Rumah Ubi Dinarmas adalah bika ubi dan ubi roti siap goreng. Pelanggan yang pertama,Ibu Fitri Anggarani 40 tahun “Ibu Fitri biasanya membeli ubi roti siap goreng dan bika ubi keju, alasannya karena rasa yang enak, seperti ubi roti siap goreng yang setelah digoreng lembut dan di samping harganya yang murah,rasanya juga enak.” Pelanggan yang kedua, Ibu Mayasarah Lubis 45 tahun 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD “Ibu Masyarah pertama kali membeli produk di Rumah Ubi Dinarmas adalah bika ubi original, ternyata rasanya enak, lebih enak dari bika ubi yang pernah di makan, terus semakin lama semakin sering beli prouk di sini karena rasanya yang enak.” Pelanggan yang ketiga, Astri Amalia Sari 22 tahun “Ibu Astri biasa membeli bika ubi rasa keju, karena Ibu Astri menyukai keju, sehingga penasaran ketika mengetahui ada bika ubi rasa keju, dan ternyata rasanya enak, dan kejunya terasa. Ibu astri juga sering membeli jenis produk yang lain untuk mengetahui rasa dari setiap produk.”

b. Harga Price