Keluarga Berencana Bagi Remaja

Masa dua tahun ini dinamakan pubertas yang dalam bahasa latin berarti usia kedewasaan.

e. Remaja Menurut BKKBN

Menurut BKKBN Direktorat Remaja dan Perlindungan Hak Reproduksi batasan usia remaja adalah 10 sampai 21 tahun http:ceria.bkkbn.go.id. Penelitian ini melihat bagaimana persepsi remaja yang ditimbulkan dari iklan keluarga berencana mengenai pernikahan diusia dini. Sehingga digunakan batasan usia remaja yang ditetapkan oleh Badan Kependudukan dan keluarga berencana nasional BKKBN, yaitu 10- 21 tahun.

II.1.6. Keluarga Berencana Bagi Remaja

Pelopor gerakan keluarga berencana di Indonesia adalah Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia PKBI yang didirikan di Jakarta tanggal 23 Desember 1957 dan diikuti sebagai badan hukum oleh Depkes tahun 1967. Jika selama orde lama, program gerakan KB dilakukan oleh sekelompok tenaga sukarela tapi kini pada masa orde baru, gerakan KB diakui dan dimasukkan dalam program pemerintah http: pikremaja-yasemablogspot.com. Keluarga berencana adalah suatu usaha untuk menjarangkan atau merencanakan jumlah anak dan jarak kehamilan dengan memakai kontrasepsi Rustam,1998:155. Sedangkan menurut WHO adalah tindakan membantu individu atau pasangan suami istri untuk: - Menghindari kelahiran yang tidak diinginkan - Mendapat kelahiran yang memang diinginkan - Mengatur interval diantara kehamilan - Mengontrol waktu saat kelahiran dalam hubungannya dengan suami istri - Menentukan jumlah anak dalam keluarga Hartanto Hanafi,2004:26. Tujuan umum Keluarga Berencana Nasional di Indonesia adalah meningkatkan kesejahteraan ibu dan anak dalam rangka mewujudkan Normal Keluarga Kecil Bahagia Sejahtera NKKBS dan tujuan khususnya untuk meningkatkan kesehatan keluarga berencana dengan cara penjarangan kelahiran Sarwono, 2002:902. Universitas Sumatera Utara Remaja dan permasalahannya menjadi sesuatu dasar yang penting untuk diperhatikan dalam mencapai Generasi Berencana Genre karena jumlah remaja- mahasiswa sangat besar, mencapai 30 dari jumlah penduduk. Besarnya arus globalisasi informasi yang tidak terkendali akan berdampak positif dan negatif bagi remaja dan mahasiswa. Salah satu program yang dilakukan oleh BKKBN untuk mencapai GenRe adalah Program Penyiapan Kehidupan Berkeluarga Bagi RemajaPKBR. Dulu pendekatan hanya dilakukan kepada remaja saja tetapi sekarang konsep PKBR juga disampaikan kepada keluarga dan masyarakat. Untuk itu diperlukan wadah yang ditujukan untuk remaja dan keluarga yang disebut PIK remajamahasiswa dan kelompok BKR. Tujuan umum dari PKBR ini adalah memfasilitasi remaja untuk belajar memahami dan mempraktikan perilaku hidup sehat dan berakhlak healthy and ethical life behaviors untuk mencapai ketahanan remaja adolescent resilience sebagai dasar mewujudkan Generasi Berencana GenRe.

II.1.7. Pernikahan Diusia Dini

Dokumen yang terkait

Iklan dan Kesadaran Remaja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Iklan BKKBN Versi Pernikahan Dini-Hindari 4T Terhadap Kesadaran Remaja Kelurahan Tegal Sari Mandala II Medan)

1 41 128

Iklan dan Kesadaran Remaja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Iklan BKKBN Versi Pernikahan Dini – Hindari 4T Terhadap Kesadaran Masyarakat Kelurahan Tegal Sari Mandala II Medan)

1 43 128

Iklan KB ditelevisi dan Persepsi Remaja Tentang Pernikahan Diusia Dini (Studi Korelasional Iklan KB Versi Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu di Televisi Terhadap Persepsi Remaja Tentang Pernikahan Diusia Dini Pada Pelajar di SMA Gajah Mada Padang Bulan dan R

3 52 128

Tayangan Iklan Di Televisi Dan Persepsi Mahasiswa (Studi Deskriptif Mengenai Tayangan Iklan Sampoerna A Mild Versi go ahead di Televisi dan Persepsi Mahasiswa USU)

1 56 163

Penyesuaian Pernikahan Remaja Putri Yang Melakukan Pernikahan Dini

2 69 312

Situs Porno Dan Persepsi Remaja Tentang Seks Pranikah (Studi Korelasional tentang PengaruhSitus Porno di Internet Pada Pelajar SMA Kota Medan)

4 51 130

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pernikahan Dini 2.1.1 Definisi Pernikahan Dini - Pernikahan Dini pada Remaja Aceh di Kota Lhokseumawe Tahun 2014

0 1 46

Iklan dan Kesadaran Remaja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Iklan BKKBN Versi Pernikahan Dini-Hindari 4T Terhadap Kesadaran Remaja Kelurahan Tegal Sari Mandala II Medan)

0 0 18

BAB II URAIAN TEORITIS - Iklan dan Kesadaran Remaja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Iklan BKKBN Versi Pernikahan Dini-Hindari 4T Terhadap Kesadaran Remaja Kelurahan Tegal Sari Mandala II Medan)

0 0 34

BAB I PENDAHULUAN - Iklan dan Kesadaran Remaja (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Iklan BKKBN Versi Pernikahan Dini-Hindari 4T Terhadap Kesadaran Remaja Kelurahan Tegal Sari Mandala II Medan)

0 0 7