Dari  tabel  3  dapat  diketahui  bahwa  respon  siswa-siswi  SMP  Islam  Al- Muttaqien terhadap variabel kognitif  yang menempati ranking pertama adalah
peran  Jessica  Milla  sebagai  Nayla  yang  berpacaran  dengan  Tristan.  Hal tersebut  menunjukkan  bahwa  tayangan  sinetron  Ganteng-ganteng  Serigala
yang menceritakan tentang kisah percintaan remaja dapat menunjukkan kepada siswa-siswi  SMP  Islam  Al-Muttaqien  sehingga  mereka  mengingat  dan
mengetahui  bahwa  dalam  tayangan  tersebut  terdapat  pasangan  yang  kisah cintanya  selalu  diceritakan  dalam  tayangan  tersebut,  yaitu  pasangan  Nayla
pemilik  darah  suci  dan  Tristan  manusia  vampir  yang  bertugas  mengambil darah suci. Sedangkan respon siswa-siswi SMP Islam Al-Muttaqien terhadap
variabel  kognitif  yang menempati  ranking terakhir adalah menonton  tayangan sinetron  Ganteng-ganteng  Serigala  sudah  menjadi  kebutuhan.  Hal  tersebut
menunjukkan  bahwa  menonton  tayangan  Sinetron  Ganteng-ganteng  Serigala bukanlah  suatu  tuntutan  kebutuhan.  Hal  ini  diduga  para  siswa-siswi  tidak
menaruh  besar  perhatian  dalam  tayangan  tersebut  sebagai  kebutuhan  khusus tertentu.
2. Afektif
Hasil  perhitungan  data  penelitian  yang  diperoleh  dari  kuesioner  yang telah  diisi  oleh  responden  dari  variabel  kognitif,  didapatkan  hasil  dengan
skoring dan ranking pada tabel 3 sebagai berikut:
Tabel 3 Pengaruh Afektif
NO  PERTANYAAN STS
TS CS  S
SS Skor
Rank 17
Saya  merasa  senang  dan terhibur  dengan  tayangan
sinetron  Ganteng-ganteng Serigala GGS SCTV
3 5
5 38
13 245
2
18 Saya  menyukai  pemeran-
pemeran  sinetron  GGS karena  mereka  terkenal
dan gantengcantik 8
4 34
18 254
1
19 Saya  suka  dengan  gaya
pacaran Nayla dan Tristan NATAN  dalam  sinetron
GGS 1
15 15
24 9
217 5
20 Saya  suka  dengan  gaya
pacaran  Digo  dan  Sissy DISI  dalam  sinetron
GGS 2
10 14
22 16
232 3
21 Saya merasa  suka dengan
kisah  percintaan yang
ditayangkan dalam
4 9
15 28
8 219
4
sinetron GGS 22
Saya  menyukai  adegan ketika  Tristan  dan  Nayla
berpegangan tangan
dalam sinetron GGS 1
20 16
23 4
201 8
23 Saya  menyukai  adegan
ketika  Digo  dan  Sissy berduaan  dalam  sinetron
GGS 4
16 8
24 12
216 6
24 Saya  menyukai  adegan
ketika  Tristan  dan  Nayla saling
berpandangan dalam sinetron GGS
3 20
9 27
5 203
7
25 Saya  menyukai  adegan
ketika  Digo  dan  Sissy berpelukan
dalam sinetron GGS
7 16
14 25
2 191
9
26 Saya  menyukai  adegan
ketika  Tristan  mencium Nayla
dalam sinetron
GGS 10
25 12
14 3
167 11
27 Setelah
menonton sinetron
GGS Saya
8 25
8 17
6 180
10
merasa  bahwa  berduaan dengan lawan jenis adalah
hal yang wajar 28
Setelah menonton
sinetron GGS
saya merasa
bahwa berpegangan
tangan dengan lawan jenis adalah
hal yang wajar 4
31 7
17 5
180 10
29 Setelah
menonton sinetron
GGS Saya
merasa bahwa berpelukan dengan lawan jenis adalah
hal yang wajar
12 28
9 11
4 159
12
30 Setelah
menonton sinetron
GGS Saya
merasa  bahwa  mencium lawan  jenis  adalah  hal
yang wajar 20
22 7
12 3
148 13
Dari  tabel  3  dapat  diketahui  bahwa  respon  siswa-siswi  SMP  Islam  Al- Muttaqien  terhadap  variabel  afektif  yang  menempati  ranking  pertama  adalah
perasaan  suka  terhadap    pemeran-pemeran  sinetron  Ganteng-ganteng  Serigala