Pengaruh Kompetensi Paidagogik GuruX

Dengan demikian Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan, konsep diri dan Kewarganegaraan civic knowledge, akan sangat berpengaruh pada sikap nasionalisme dan patriotisme sebagai bangsa Indonesia .berpikirnya sebagai berikut : Gambar 2.4 paradigma penelitian Keterangan : = Pengaruh langsung = Pengaruh Ganda X 1 = Pembelajaran PKn X 3 = Civic Knowledge X 2 = Konsep Diri Y = Sikap nasionalisme dan Patriotisme

2.4 Hipotesis

Hipotesis adalah pemecahan sementara atas masalah penelitian Dalen dalam Ibnu Hajar, 1999 : 61. Berdasarkan latar belakang masalah, teori dan kerangka pikir maka hipotesis yang diajukan adalah : 1. H :  y 1 = 0 atau Persepsi Siswa Tentang Kompetensi Paidagogik Guru PKn X 1 tidak berpengaruh terhadap sikap Nasionalisme dan patriotisme Y. Kompetensi Pedagogik Guru PKn X 1 Nasionalisme dan Patriotisme Y Civic Knowledge X 2 Konsep Diri X 3 H i :  y 1 ≠ 0 atau Persepsi Siswa Tentang Kompetensi Paidagogik Guru PKn X 1 berpengaruh terhadap sikap Nasionalisme dan patriotisme Y. 2. H :  y 3 = 0 atau konsep diri siswa X 2 tidak berpengaruh terhadap sikap nasionalismedan patriotisme Y 2 H i :  y 3 ≠ 0 atau konsep diri siswa X 2 berpengaruh terhadap sikap nasionalisme dan patriotisme Y 3. H0 :  y2 = 0 atau Civic knowledge X 3 tidak berpengaruh terhadap sikap Nasionalisme dan patriotisme Y siswa H i :  y 2 ≠ 0 atau Civic knowledge X 3 berpengaruh terhadap sikap Nasionalisme dan patriotisme Y siswa 4. H o :  13 = 0 atau Kompetensi Paidagogik Guru PKnX 1 tidak berpengaruh terhadap pengetahuan Kewarganegaraan civic knowledge X 3 peserta didik. H i :  13 ≠ 0 atau persepsi siswa tentang kompetensi pedagogik PKn, Konsep Diri, dan Civic Knowledge berpengaruh terhadap Sikap Nasionalisme dan Patriotisme siswa.

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Pendekatan Penelitian

Penelitian merupakan kegiatan ilmiah yang bermaksud menemukan kebenaran Rachman, 1999:2. Penemuan kebenaran melalui kegiatan penelitian dapat dilakukan dengan dua cara yaitu dengan penelitian kuantitatif dan penelitian kualitatif. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan pendekatan kuantitatif. Selanjutnya karena penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan adanya hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat, penelitian ini juga disebut penelitian korelasional. Sehingga untuk mengetahui pengaruh antara variabel X dan variabel Y digunakan teknik korelasional. Berkaitan dengan metode ini, Arikunto 2006: 270 menyatakan bahwa: “Metode penelitian korelasional adalah suatu alat statistik yang dapat digunakan untuk membandingkan hasil pengukuran dua variabel yang berbeda agar dapat menentukan tingkat pengaruh antara variabel- variabel ini”. Selanjutnya Suryabrata 2002: 34 mengemukakan bahwa: Tujuan penelitian korelasional adalah untuk menditeksi sejauh mana variasi- variasi pada suatu faktor yang berkaitan dengan variasi-variasi pada satu atau lebih faktor lain berdasarkan pada koefisien korelasi. 100 Dalam penelitian ini menggunakan teknik korelasional artinya penelitian dirancang untuk menentukan atau mengetahui pengaruh antara variabel bebas dengan variabel terikat sesuai dengan tujuan dan manfaat penelitian ini.

3.2 Populasi dan Sampel

3.2.1 Populasi

Populasi adalah totalitas semua nilai yang mungkin hasil menghitung atau pengukuran, kuantitatif maupun kualitatif mengenai karakteristik tertentu dari semua anggota kumpulan yang lengkap dan jelas yang ingin dipelajari sifat- sifatnya Sudjana, 1996 : 6. Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah semua siswa SMP Negeri 1 Simpang Pematang Mesuji Tahun ajaran 20122013 yang berjumlah 484 orang yang tersebar dalam beberapa kelas, yaitu : Tabel 3.1 Daftar jumlah peserta didik SMP N 1 Simpang Pematang, Mesuji Tahun Pelajaran 2012 Sumber: Data jumlah peserta didik SMPN 1 Simpang Pematang, Mesuji pelajaran 20112012

1.2.2 Sampel

Sampel dalam dalam penelitian ini adalah area probability sample. Dalam menentukan besarnya sampel, peneliti berpedoman pada pendapat Suharsimi Arikunto, yaitu sebagai berikut No. Kelas Jumlah Peserta Didik 1 VII A,VII B,VII C,VII D VII E 181 2 VIII A, VIII B, VIII C, VIII D VIII E 138 3 IX A, IX B, IX C,IX D IX E 165 JUMLAH 484

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DAN KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS VIII SEMESTER GENAP SMP NEGERI 17 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 5 68

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG PEMBELAJARAN PKN, CIVIC KNOWLEDGE DAN LINGKUNGAN SOSIAL TERHADAP SIKAP NASIONALISME SISWA SMP N 3 SEKAMPUNG LAMPUNG TIMUR

6 76 139

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI PEMBELAJARAN GURU, KONSEP DIRI, DAN CIVIC KNOWLEDGE TERHADAP SIKAP PELESTARIAN NILAI-NILAI BUDAYA BANGSA DI SMA BODHI SATTVA BANDAR LAMPUNG

0 8 129

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI MENGAJAR GURU DAN CARA BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 7 BANDARLAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 6 70

PERSEPSI SISWA TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN DI SMA NEGERI 9 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 9 38

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PKn, KONSEP DIRI, DAN CIVIC KNOWLEDGE TERHADAP SIKAP NASIONALISME DAN PATRIOTISME SISWA SMP NEGERI 1 SIMPANG PEMATANG MESUJI TAHUN PELAJARAN 2012/2013

20 143 134

PENGARUH INTELLIGENCE QUOTIENT, KONSEP DIRI, IKLIM SEKOLAH DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA YP UNILA BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 14 122

PENGARUH KONSEP DIRI, INTELLIGENCE QUOTIENT (IQ), IKLIM SEKOLAH, DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X IPS SMA NEGERI 1 KOTAGAJAH TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 12 91

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU GEOGRAFI DENGAN PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI SISWA DI SMA NEGERI 1 BELALAU KABUPATEN LAMPUNG BARAT TAHUN PELAJARAN 2013-2014

0 18 56

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU GEOGRAFI DENGAN PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI SISWA DI SMA NEGERI 1 BELALAU KABUPATEN LAMPUNG BARAT TAHUN PELAJARAN 2013-2014

0 18 85