Perlu tidaknya lembar Judul buku yang sesuai pada Perlu tidaknya petunjuk

73

27. Perlu tidaknya lembar

evaluasi menulis teks drama berbahasa Jawa Siswa membutuhkan adanya lembar evaluasi atau penilaian dalam buku panduan. Hal ini terlihat sebagian besar siswa memilih jawaban tersebut. Lembar evaluasi digunakan untuk melatih kemampuan siswa dalam menulis teks drama berbahasa Jawa setelah mempelajari materi-materi yang disajikan. 3 Kebutuhan Fisik Buku Panduan Menulis Teks Drama Berbahasa Jawa Analisis kebutuhan fisik buku panduan menulis teks drama berbahasa Jawa ini merupakan gambaran-gambaran mengenai bentuk fisik buku yang akan peneliti susun. Aspek kebutuhan fisik buku panduan menulis teks drama berbahasa Jawa ini terdiri atas sepuluh indikator, yaitu: 1 judul buku, 2 petunjuk penggunaan buku, 3 kebutuhan cover buku, 4 ketebalan buku, 5 jenis kertas, 6 ukuran buku, 7 gambar cover buku, 8 desainmodel buku, 9 warna cover buku, dan 10 ukuran dan jenis huruf. Untuk memperoleh gambaran tentang aspek kebutuhan fisik buku panduan menulis teks drama berbahasa Jawa dapat dilihat pada tabel 4.3 berikut ini. Tabel 4.3 Kebutuhan Fisik Buku Panduan Menulis Teks Drama Berbahasa Jawa untuk siswa SMA No Indikator Kesimpulan Jawaban Siswa

1. Judul buku yang sesuai pada

buku panduan menulis teks drama berbahasa Jawa Siswa menyatakan judul yang sesuai untuk buku panduan menulis teks drama berbahasa Jawa adalah Prigel Nulis Teks Drama Basa Jawa Tataran SMA. Namun, peneliti sedikit merevisi kata dalam judul tersebut, yaitu kata ”Teks” diganti dengan kata ”Naskah”. Selain itu, kata “Nulis” diganti dengan kata “Gawe”. Penggunaan kata “Naskah” dan “Gawe” dinilai lebih tepat.

2. Perlu tidaknya petunjuk

penggunaan buku panduan Siswa mengharapkan adanya petunjuk penggunaan buku panduan menulis teks drama berbahasa Jawa. Petunjuk 74 penggunaan buku bertujuan untuk memudahkan siswa mempelajari materi- materi dalam buku panduan menulis teks drama berbahasa Jawa.

3. Kebutuhan