Observasi Pengamatan siklus I

54 guru memberikan motivasi kepada seluruh siswa sebelum mengakhiri pelajaran, kemudian guru melaksanakan tindak lanjut tentang materi yang akan dilanjutkan minggu depan. Setelah kegiatan tindak lanjut selesai, kemudian guru menutup pelajaran.

c. Observasi Pengamatan siklus I

Selama kegiatan pembelajaran berlangsung peneliti dibantu 2 observer melakukan pengamatan aktivitas guru dan siswa dalam melaksanakan pembelajaran yaitu dengan penerapan Problem Based Learning PBL untuk meningkatkan participation skills siswa pada mata pelajaran PKn kelas V. Guru telah melaksanakan kegiatan pembelajaran sesuai dengan tahapan prosedur Problem Based Learning PBL meskipun masih belum maksimal. Kegiatan pengamatan juga dilakukan pada aktivitas atau kegiatan siswa selama pembelajaran, kegiatannya dilaksanakan dengan menggunakan pedoman lembar pengamatan siswa. Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan oleh peneliti dan dibantu oleh 2 orang observer didapatkan bahwa siswa telah melaksanakan pembelajaran sesuai dengan tahapan atau prosedur Problem Based Learning PBL. Dari pertemuan awal sampai dengan pertemuan ketiga pada siklus I menurut hasil pengamatan terjadi peningkatan dalam setiap pertemuan. Siswa cukup aktif dalam proses pembelajaran, walaupun ada beberapa siswa yang belum secara aktif mengikuti jalannya pembelajaran. 55 Peneliti dan 2 observer mengumpulkan data dari setiap pertemuan dengan mengamati keempat aspek participation skills yang meliputi 1 Bertanya, 2 Berdiskusi, 3 Bekerja sama, 4 Berbicara. Dalam proses pembelajaran aktivitas bertanya, berdiskusi, bekerja sama, maupun berbicara terjadi pada saat diskusi, presentasi dari setiap kelompok, dan siswa juga bertanya tentang hal-hal yang belum dipahami baik bertanya kepada guru maupun peneliti, dalam proses presentasi siswa juga mempunyai kesempatan untuk menjawab maupun menyanggah jawaban yang diberikan oleh kelompok yang presentasi. Peneliti memberikan klasifikasi nilai keterampilan berpartisipasi siswa yang dibagi menjadi empat kategori, yaitu baik sekali, baik, cukup dan kurang. Berdasarkan hasil yang diamati melalui rubrik pengamatan participation skills yang dilaksanakan oleh peneliti Lampiran 3-5 , hasil peningkatan participation skills siswa pada setiap pertemuan dalam siklus I adalah sebagai berikut: 56 Tabel 3. Hasil Peningkatan Participation Skills Siswa Siklus I No Pertemuan Kategori Jumlah Siswa pada Setiap Indikator Bertanya Bekerja Sama Berdiskusi Berbicara 1 I Sangat Baik Baik 4 Cukup 6 18 12 4 Kurang 31 15 25 33 2 II Sangat Baik Baik 5 5 4 Cukup 22 30 16 13 Kurang 10 2 21 20 3 III Sangat Baik 1 2 Baik 12 9 7 8 Cukup 22 27 28 16 Kurang 3 13

a. Refleksi tindakan siklus I