Wawancara Pada Penjual Makanan Jajanan

73 Lampiran 2 Kuesioner Penelitian dan Lembar Observasi KUESIONER PENELITIAN HUBUNGAN HIGIENE PERORANGAN DENGAN KEJADIAN DIARE PADA ANAK SEKOLAH DASAR DAN HIGIENE SANITASI MAKANAN JAJANAN DI SDN 101769 PERCUT SEI TUAN TAHUN 2016 I. Data Responden Penjual Makanan Jajanan 1. Nama : 2. Umur : 3. Jenis kelamin : 4. Makanan Jajanan yang dijajakan :

II. Wawancara Pada Penjual Makanan Jajanan

1. Apakah saat menangani makanan bapakibu selalu memakai pakaian bersih? d. Ya e. Kadang-kadang f. Tidak 2. Apakah saat menangani makanan bapakibu memakai celemek? d. Ya e. Kadang-kadang f. Tidak Jika tidak memakai celemek, apa alasan bapakibu? d. Kurang perlu e. Kurang nyamanrisih karena tidak terbiasa f. Tidak tahu manfaatnya 3. Apakah saat menangani makanan bapakibu mamakai tutup kepala? d. Ya e. Kadang-kadang f. Tidak Universitas Sumatera Utara 74 Jika tidak memakai tutup kepala, apa alasan bapakibu? d. Kurang perlu e. Kurang nyamanrisih karena tidak terbiasa f. Tidak tahu manfaatnya 4. Apakah sebelum menangani makanan bapakibu mencuci tangan pakai sabun? d. Ya e. Kadang-kadang f. Tidak 5. Apakah sesudah keluar dari kamar mandi kembali mencuci tangan pakai sabun? d. Ya e. Kadang-kadang f. Tidak 6. Apakah bapakibu tetap menangani makanan saat menderita batukpilek? d. Tidak e. Kadang-kadang f. Ya 7. Apakah saat menjamah makanan bapakibu selalu memakai alat bantu? d. Ya e. Kadang-kadang f. Tidak 8. Apakah bapakibu pernah mendapat penyuluhan tentang penyelenggaraan makanan yang baik dan benar? a. Sering b. Pernah c. Tidak Pernah 9. Apakah peralatan untuk menangani makanan langsung dibersihkan saat telah selesai digunakan? Universitas Sumatera Utara 75 d. Ya e. Kadang-kadang f. Tidak 10. Apakah menggunakan bahan pembersih, seperti sabun saat mencuci peralatan? a. Ya b. Kadang-kadang c. Tidak 11. Apakah bapakibu mencuci peralatan dengan air bersih yang mengalir? a. Ya b. Kadang-kadang c. Tidak 12. Darimanakah sumber air bersih yang digunakan untuk memasak makanan dan pencucian peralatan? d. PAM e. Sumur f. Air isi ulang galon 13. Apakah air bersih yang digunakan untuk membuat makanan dimasak sampai mendidih? a. Ya b. Kadang-kadang c. Tidak 14. Apakah makanan jajanan yang diangkut dalam wadah yang terpisah dengan bahan mentah sehinggga terlindung dari pencemaran? d. Ya e. Kadang-kadang f. Tidak 15. Apakah semua bahan disimpan dalam wadah yang terpisah? d. Ya Universitas Sumatera Utara 76 e. Kadang-kadang f. Tidak 16. Bagaimana bapakibu menangani sampah ditempat penjualan? d. Ditampung sementara dengan tempat sampah tertutup e. Ditampung sementara dengan tempat sampah terbuka f. Dibuang sembarangan

III. Observasi Pada Penjual Makanan Jajanan

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN PERILAKU TENTANG HIGIENE DAN SANITASI MAKANAN DI SEKOLAH Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Perilaku Tentang Higiene Dan Sanitasi Makanan Di Sekolah Dengan Kejadian Diare Siswa Sd Negeri Bonagung I Kecamatan Tanon Kabu

0 4 17

Hubungan Higiene Perorangan dengan Kejadian Diare Pada Anak Sekolah Dasar dan Higiene Sanitasi Makanan Jajanan di SDN 101769 Percut Sei Tuan Tahun 2016

0 0 16

Hubungan Higiene Perorangan dengan Kejadian Diare Pada Anak Sekolah Dasar dan Higiene Sanitasi Makanan Jajanan di SDN 101769 Percut Sei Tuan Tahun 2016

1 2 2

Hubungan Higiene Perorangan dengan Kejadian Diare Pada Anak Sekolah Dasar dan Higiene Sanitasi Makanan Jajanan di SDN 101769 Percut Sei Tuan Tahun 2016

0 0 7

Hubungan Higiene Perorangan dengan Kejadian Diare Pada Anak Sekolah Dasar dan Higiene Sanitasi Makanan Jajanan di SDN 101769 Percut Sei Tuan Tahun 2016

0 0 25

Hubungan Higiene Perorangan dengan Kejadian Diare Pada Anak Sekolah Dasar dan Higiene Sanitasi Makanan Jajanan di SDN 101769 Percut Sei Tuan Tahun 2016

1 2 2

Hubungan Higiene Perorangan dengan Kejadian Diare Pada Anak Sekolah Dasar dan Higiene Sanitasi Makanan Jajanan di SDN 101769 Percut Sei Tuan Tahun 2016

0 1 20

Higiene Sanitasi Penjualan Makanan Jajanan dan Perilaku Konsumsi Jajan Siswa Serta Kejadian Diare di Beberapa Sekolah Dasar Desa Marindal I Kecamatan Patumbak Tahun 2017

0 0 17

Higiene Sanitasi Penjualan Makanan Jajanan dan Perilaku Konsumsi Jajan Siswa Serta Kejadian Diare di Beberapa Sekolah Dasar Desa Marindal I Kecamatan Patumbak Tahun 2017

0 0 2

Higiene Sanitasi Penjualan Makanan Jajanan dan Perilaku Konsumsi Jajan Siswa Serta Kejadian Diare di Beberapa Sekolah Dasar Desa Marindal I Kecamatan Patumbak Tahun 2017

0 0 8