Manfaat Teoritis Manfaat Praktis

audio visual pada siswa kelas IVB SDN Kalibanteng Kidul 01 Kota Semarang. b. mendeskripsikan aktivitas siswa dalam pembelajaran IPS melalui penerapan model learning cycle dengan media audio visual pada siswa kelas IVB SDN Kalibanteng Kidul 01 Kota Semarang. c. untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPS melalui penerapan model learning cycle dengan media audio visual pada siswa kelas IVB SDN Kalibanteng Kidul 01 Kota Semarang.

1.4 MANFAAT PENELITIAN

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat baik secara teoritis dan praktis.

1.4.1 Manfaat Teoritis

Adapun manfaat teoritis dari penelitian ini adalah untuk memberikan sumbangan temuan penelitian pada pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta memberikan gambaran penerapan model learning cycle dengan media audio visual dalam pembelajaran IPS materi aktifitas ekonomi dan potensi alam atau potensi daerah lainya dan diharapkan dapat meningkatkan kualitas pembelajaran IPS tersebut.

1.4.2 Manfaat Praktis

Adapun Manfaat praktis dari penelitian ini adalah: 1.4.2.1 Manfaat Bagi Guru Hasil penelitian ini dapat dijadikan panduan bagi para guru tentang penerapan model pembelajaran learning cycle dengan media audio visual yang dapat digunakan dalam proses belajar mengajar untuk menyajikan proses pembelajaran IPS yang menarik dan menyenangkan bagi siswa, serta menumbuhkan kreativitas guru untuk lebih inovatif dalam melaksanakan pembelajaran di dalam kelas. Hasil penelitian ini juga dapat memberikan alternatif penyelesaian masalah bagi guru yang mengalami permasalah yang serupa dengan penelitian ini. 1.4.2.2 Manfaat Bagi Siswa Penerapan pendekatan model learning cycle dengan media audio visual memberikan kesempatan untuk anak berpartisipasi akfif dalam pembelajaran, meningkatkan semangat belajar siswa pada mata pelajaran IPS kelas IV SDN Kalibanteng Kidul 1 sehingga mata pelajaran IPS menjadi mata pelajaran yang menarik bagi siswa serta melatih siswa untuk dapat memecahkan masalah secara bermusyawarah. 1.4.2.3 Manfaat Bagi Sekolah Penelitian Tindakan kelas ini diharapkan dapat memberikan kontribusi sehingga ada inovasi dalam strategi pembelajaran serta dapat memberikan manfaat dalam peningkatan mutu pendidikan dalam proses pembelajaran khususnya mata pelajaran IPS sehingga dapat meningkatkan mutu sekolah. 21

BAB II KAJIAN PUSTAKA

2.1 KAJIAN TEORI

Kajian teori merupakan kumpulan teori dari berbagai sumber ilmiah yang dijadikan acuan dalam penyusunan penelitian ini. Kajian teori dalam penelitian ini meliputi:

2.1.1 Tujuan Pendidikan

2.1.1.1 Tujuan Pendidikan Nasional Pendidikan Nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggungjawab UUSPN Tahun 2003 pasal 3,dalam Gunawan, 2013:152. Berikut tujuan pendidikan nasional Indonesia: Membentuk manusia pembangunan yang ber-Pancasila, membentuk manusia yang sehat jasmani dan rohaninya, meliputi pengetahuan dan keterampilan, dapat mengembangkan kreativitas dan tanggungjawab, dan dapat menyuburkan sikap demokrasi dan penuh rasa tenggang rasa, dapat mengembangkan kecerdasan yang tinggi dan disertai budi pekerti luhur, mencintai

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN KALIBANTENG KIDUL 02 SEMARANG

0 11 293

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL JIGSAW DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN KALIBANTENG KIDUL 02 KOTA SEMARANG

0 5 331

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL QUANTUM TEACHING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN KARANGANYAR 01 SEMARANG

0 20 251

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL SNOWBALL THROWING BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IVC SDN KALIBANTENG KIDUL 01 KOTA SEMARANG

5 26 325

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN NGIJO 01 KOTA SEMARANG

0 3 300

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW BERBANTUAN MEDIA VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA KELAS IVB SDN KALIBANTENG KIDUL 01 KOTA SEMARANG

2 21 220

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL TEAMS GAMES TOURNAMENT DENGAN MEDIA CD INTERAKTIF PADA SISWA KELAS VC SDN KALIBANTENG KIDUL 01 KOTA SEMARANG

0 13 282

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKN MELALUI MODEL STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IVB SDN TAWANGMAS 01 KOTA SEMARANG

0 4 315

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IVB SDN KEMBANGARUM 01 KOTA SEMARANG

0 5 224

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL NHT DENGAN MEDIA POWERPOINT PADA SISWA KELAS IVA SDN KALIBANTENG KIDUL 01 SEMARANG

0 8 289