Pembahasan Hasil Penelitian Secara Parsial Rasio Keuangan Inventory

77 Tahun 2004-2011 yang dimana hasil penelitian tersebut menyebutkan bahwa Current Ratio CR tidak berpengaruh terhadap proditabilitas. Hasil penelitian ini mengindikasikan bahwa proporsi naik dan turunnya rasio keuangan Current Ratio CR atau rasio lancar yang merupakan perbandingan antara aktiva lancar terhadap kewajiban lancar perusahaan tidak akan mempengaruhi Return On Invesment ROI pada perusahaan- perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di BEI.

4.4.2 Pembahasan Hasil Penelitian Secara Parsial Rasio Keuangan Inventory

Turnover Tidak Berpengaruh Terhadap Return On Investment Hasil uji signifikan parsial uji t menunjukkan bahwa Inventory Turnover ITO tidak berpengaruh terhadap Return On Investmen ROI pada perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di BEI periode 2010-2012. Hasil ini mendukung penelitian yang dilakukan oleh Fatma 2006 yang berjudul Pengaruh Modal Kerja Terhadap Profitabilitas PT Goodyear Sumatra Plantations Dolok Current Ratio CR tidak berpengaruh terhadap proditabilitas. Hasil penelitian ini mengindikasikan bahwa proporsi naik dan turunnya rasio keuangan Inventory Turnover ITO atau rasio perputaran persediaan yang merupakan perbandingan Harga Pokok Penjualan HPP yaitu biaya langsung yang dikeluarkan dalam memproduksi barang dibagi dengan persediaan barang perusahaan tidak akan mempengaruhi Return On Universitas Sumatera Utara 78 Invesment ROI pada perusahaan-perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di BEI. 4.4.3 Pembahasan Hasil Penelitian Secara Parsial Rasio Keuangan WCTO Berpengaruh Terhadap ROI Hasil uji signifikan parsial uji t menunjukkan bahwa Working Capital Turnover WCTO berpengaruh terhadap Return On Investmen ROI pada perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di BEI periode 2010-2012. Hasil ini mendukung penelitian yang dilakukan oleh kumala 2012 dengan judul “Pengaruh Efisiensi Modal Kerja Terhadap Tingkat Profitabilitas Perusahaan Rokok Di Indonesia Studi Kasus Pada Industri Rokok Go-Public Yang Listing Di Bursa Efek Indonesia BEI Tahun 2004-2011. Hasil penelitian ini mengindikasikan bahwa proporsi naik dan turunnya rasio keuangan Working Capital Turnover WCTO atau rasio perputaran modal kerja yang diperoleh dari nilai total penjualan dibagi dengan modal kerja.Modal kerja diperoleh dari selisih antara nilai aktiva lancar dengan kewajiban lancar akan mempengaruhi Return On Invesment ROI pada perusahaan-perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di BEI. 4.4.4 Pembahasan Hasil Penelitian Secara Simultan Rasio Keuangan CR, ITO danWCTO Berpengaruh Terhadap ROI Hasil uji signifikan simultan uji F menunjukkan bahwa rasio keuangan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Current Ratio, Inventory Turnover dan Working Capital Turnover secara simultan berpengaruh Universitas Sumatera Utara 79 terhadap Return On Investment pada perusahaan manufaktur sektor industri barang dasar dan kimia yang terdaftar di BEI periode 2010 - 2012. Hasil ini menunjukkan bahwa untuk dapat menjaga kelangsungan usahanya agar dapat bertahan dalam periode yang lama, perusahaan-perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di BEI harus mengupayakan untuk menjaga nilai dari ketiga rasio keuangan tersebut secara bersamaan pada nilai yang baik. Jikalau keadaan tersebut dapat dicapai dan terus dipertahankan, maka perusahaan manufaktur yang tergolong dalam sektor industri dasar dan kimia akan mampu menghasilkan pertumbuhan ROI yang semakin tinggi di setiap periode, dimana ini akan membuat perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia tetap stabil dan akan dapat terus mempertahankan kelangsungan usahanya dalam waktu yang lama. Universitas Sumatera Utara 80

BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Manajemen Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Konsumsi Yang Terdaftar Di BEI Pada Periode 2010-2012

1 54 84

Pengaruh Faktor Good Corporate Governance, Free Cash Flow, dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba Perusahaan (Studi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia)

0 9 19

Manajemen Modal Kerja dan Profitabilitas pada Perusahaan manufaktur Syariah dan Konvensional

0 5 138

PENGARUH MODAL KERJA DAN LEVERAGE TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN SUB SEKTOR INDUSTRI DASAR DAN KIMIA YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2010-2014.

0 4 27

Pengaruh Efisiensi Modal Kerja, Likuiditas, dan Solvabilitas terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di BEI Periode 2012 - 2014).

2 12 28

PENGARUH MANAJEMEN MODAL KERJA PADA PROFITABILITAS PERUSAHAAN MANUFAKTUR.

1 1 20

PENGARUH MANAJEMEN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2014).

0 0 4

BAB II KERANGKA TEORI 2.1 Modal Kerja 2.1.1 Pengertian Modal Kerja - Pengaruh Manajemen Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia Periode 2010-2012)

0 0 25

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Manajemen Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia Periode 2010-2012)

0 1 14

PENGARUH STRUKTUR MODAL TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI DASAR DAN KIMIA SUB SEKTOR KIMIA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) -

0 1 103