Jenis Penelitian Lokasi dan Subjek Penelitian Faktor yang Diteliti

53

BAB III METODE PENELITIAN

4.1. Jenis Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas classroom action research. Suharsimi 2008: 96 menjelaskan bahwa, “Penelitian Tindakan Kelas PTK adalah penelitian tindakan action research yang dilakukan dengan tujuan memperbaiki mutu praktik pembelaja ran di kelasnya”. Penelitian ini merupakan PTK kolaborasi yang dilakukan dengan guru mata pelajaran otomatisasi perkantoran SMK Negeri 2 Semarang. Kedudukan penulis disini adalah sebagai peneliti yang mempersiapkan penelitian dari awal sampai akhir dengan dibantu guru yang berkedudukan sebagai pelaksana tindakan atau mengajar.

4.2. Lokasi dan Subjek Penelitian

Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan di SMK Negeri 2 Semarang Jalan Dr. Cipto 121 A Semarang. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas X AP 1 Semester II Tahun 20142015 dengan jumlah 36 siswa yang seluruhnya adalah siswa putri. Penelitian tindakan dilakukan pada satu kelas karena hasil observasi awal menunjukkan bahwa keterampilan mengetik siswa kelas X AP 1 masih belum mencapai standar ketuntasan kecepatan mengetik 100 kpm dan ketepatan mengetik 95 serta secara klasikal ketuntasannya paling rendah dibandingkan kelas X AP 2 dan X AP 3. Pada kelas X AP 1 sebanyak 22 siswa 61 belum mencapai standar kecepatan mengetik 100 kpm dan sebanyak 19 siswa 53 belum mencapai standar ketepatan mengetik 95 yang ditentukan dari sekolah lampiran 3 halaman 125-126. 54

4.3. Faktor yang Diteliti

Penelitian ini mengukur keterampilan mengetik 10 jari siswa sebagai faktor yang diharapkan terjadi peningkatan setelah adanya tindakan. Tindakan dalam penelitian ini yaitu pelaksanaan pembelajaran keyboarding dalam mata pelajaran otomatisasi perkantoran menggunakan metode drill melalui typing master berbantuan media job sheet. Indikator untuk mengukur keterampilan mengetik 10 jari siswa ini mengacu pada saat proses pembelajaran menggunakan metode drill melalui Typing Master dan Ms. Word berbantuan media job sheet. Indikator keterampilan mengetik 10 jari sesuai dengan tujuan pengajaran mengetik yang diungkapkan oleh Djanewar 1999: 69 yaitu kecepatan, ketepatan dan kerapihan.

4.4. Rancangan Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH DISIPLIN, FASILITAS, DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP KECEPATAN MENGETIK MANUAL (Pada Siswa Kelas X SMK Negeri 2 Semarang Program Keahlian Administrasi Perkantoran)

0 6 143

PENINGKATKAN KETERAMPILAN MENGETIK 10 JARI BUTA BERIRAMA DENGAN MENGUNAKAN METODE CERAMAH PLUS DEMOSTRASI END DRILLING (CpDnD ) BERBANTU MEDIA VISUAL “RAPID TYPING” PADA SISWA KELAS X JURUSAN ADMINISTRASI

1 25 171

KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DAN FASILITAS BELAJAR PENGARUHNYA TERHADAP KEMAMPUAN MENGETIK SISTEM 10 JARI BUTA SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK NEGERI 1 PEMALANG.

0 0 2

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENGETIK 10 JARI DENGAN METODE DRILL PADA SISWA SISWI KELAS X SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA.

2 28 177

Peningkatan Kompetensi Keterampilan Menyulam Melalui Pembelajaran Dengan Media Job Sheet Pada Siswa Tunagrahita Ringan Kelas XI SMA Luar Biasa Negeri 1 Yogyakarta.

0 1 141

PENGARUH METODE MENGAJAR DAN MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 1 YOGYAKARTA.

0 4 172

Modul KKPI 1 Keterampilan Mengetik 10 Jari

0 0 19

KETERAMPILAN MENGETIK KOMPUTER 10 JARI

0 5 22

PENERAPAN PROGRAM TYPING MASTER DALAM MENINGKATKAN KECEPATAN DAN KETELITIAN PENGETIKAN 10 JARI BUTA

0 6 13

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA APLIKASI TYPING MASTER DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP KETERAMPILAN MENGETIK 10 JARI PADA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMKN 1 KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2017/2018 - UNS Institutional Repository

0 5 18