Model dan Metode Pembelajaran Langkah-Langkah Pembelajaran

F. Model dan Metode Pembelajaran

1. Model : Pembelajaran Kooperatif tipe NHT 2. Metode : Diskusi kelompok,tanya jawab,pemberian tugas

G. Langkah-Langkah Pembelajaran

Tahapan Aktivitas Alokasi Waktu Guru Siswa Pendahuluan  Melakukan absensi  Memberikan apersepsi  Menyampaikan tujuan pembelajaran sesuai indikator dan tujuan pembelajaran  Memotivasi siswa tentang pentingnya mempelajari kubus dan balok  Memberikan tanda hadir kepada guru  Memperhatikan guru  Mendengarkan penyampaian dari guru  Mendengarkan tujuan pembelajaran yang disampaikan guru 10 menit Kegiatan Inti  Menjelaskan kepada siswa tentang cara menghitung luas permukaan kubus dan balok.  Dengan tanya jawab, guru menjelaskan materi menghitung luas permukaan kubus dan balok dengan menggunakan rumus.  Membagi siswa ke dalam kelompok heterogen yang terdiri dari 3 sampai 5 orang  Memberikan nomor kepada setiap anggota kelompok  Mengajukan pertanyaan berupa soal-soal di LKS  Mengarahkan siswa untuk menyatukan pendapat dengan anggota kelompok saat menjawab pertanyaan.  Mendengarkan penjelasan guru  Mencoba menjawab pertanyaan guru dengan menyelesaikan soal di papan.  Berkumpul dengan kelompok masing- masing sesuai yang diarahkan guru  Menerima nomor yang diberikan guru  Mengerjakan soal-soal di LKS  Siswa berpikir bersama dan menyatukan pendapatnya terhadap jawaban pertanyaan dan menyakinkan tiap 20 menit 30 menit  Memanggil nomor tertentu untuk menjawab pertanyaan  Memberikan arahan dalam mempresentasikan jawaban hasil diskusi kelompok  Meminta tanggapan dari kelompok lain  Memberikan penilaian atas jawaban siswa dan memberikan penjelasan tentang jawaban siswa  Mengevaluasi materi jaring-jaring kubus dan balok yang telah dipelajari  Memberikan penghargaan berupa kata-kata pujian kepada individu dan kelompok yang hasil belajarnya lebih baik anggota tim mengeta- hui jawaban tesebut.  Mengacungkan tangan bagi siswa yang nomornya ditunjuk guru  Menjawab atau mempresentasikan hasil diskusi kelompok untuk seluruh kelas  Memberikan tanggapan terhadap jawaban yang dipresentasikan oleh kelompok lain  Menerima penilaian dan mendengar kebenaran jawaban yang diberikan guru  Bersama guru mengevaluasi materi yang telah dipelajari  Menerima penghargaan sebagai motivasi belajar 30 menit Penutup  Bersama siswa membuat kesimpulan dari materi yang telah dipelajari  Memberikan PR  Bersama guru merangkum materi yang telah dioelajari  Mencatat PR yang diberikan guru 15 menit

H. Sumber BelajarBahanAlat