Data Kesehatan Puskesmas Padang bulan

49

4.5 Keadaan Demografi

Jumlah penduduk yang dicakup oleh Puskesmas Padang Bulan menurutjenis kelamin sebanyak 46170 jiwa yang terdiri dari : 1. Jumlah Perempuan : 23547 jiwa 2. Jumlah Laki-laki : 22623 jiwa Dari keenam kelurahan yang ada di Kecamatan Medan Baru terdapat 8798 Kepala Keluarga, dimana terdata 1819 KK sejahtera I. penduduk Kecamatan Medan Baru cukup heterogen, hal ini terlihat pada data sebagai berikut : 1. Suku Batak : 26318 jiwa 2. Suku Tionghoa : 4212 jiwa 3. Suku Melayu : 2528 jiwa 4. Suku Padang : 2080 jiwa 5. Beragam suku lain : 9171 jiwa

4.6 Keadaan Geografi

Adapun keadaan geografi Puskesmas Padang Bulan Medan adalah: 1. Luas Wilayah : 540 Ha 2. Luas Kecamatan : 540 Ha 3. Jumlah Kelurahan : 6 4. Jumlah Lingkungan : 64 5. Jumlah KK : 8798

4.7 Data Kesehatan Puskesmas Padang bulan

Sarana Kesehatan di Kecamatan Medan Baru : 1. Apotik : 22 Unit 50 2. Optik : 7 unit 3. Rumah Bersalin : 2 unit 4. Praktek Dr. Umum : 10 unit 5. Praktek Dr. Spesialis : 31 unit 6. Praktek Dr. Gigi : 7 unit 7. Praktek bidan : 2 unit 8. Toko obat berizin : 1 unit 9. Tukang pijat : 4 unit 10. Tukang gigi : 1 unit Sasaran Kesehatan di Kecamatan medan Baru: 1. Jumlah Bayi : 1254 jiwa 2. Jumlah Balita : 5313 jiwa 3. Jumlah Bumil : 1354 jiwa 4. Jumlah Buteki : 1755 jiwa 5. Jumlah P4S : 6194 jiwa 6. Jumlah Usila : 4608 jiwa 7. Jumlah Murid SMA : - 8. Jumlah Murid SMP : 1025 jiwa 9. Jumlah Murid SD : 6286 jiwa 10. Jumlah Penghuni Panti asuhan : 225 jiwa Sarana Pendukung Kesehatan di Kecamatan Medan Baru : 1. Jumlah Posyandu : 30 unit 2. Jumlah Ambulan : - 51 3. Jumlah Sekretariat UK : 1 unit Tenaga Kesehatan di Kecamatan Medan Baru : 1. Jumlah Dr. Umum : 3 orang 2. Jumlah Dr. Gigi : 2 orang 3. Jumlah Sarjana Non Medis : 1 orang 4. Jumlah Paramedis : 26 orang 5. Jumlah Asisten Apoteker : 4 orang 6. Jumlah Petugas SanitasiKeslink : 1 orang Tenaga Kesehatan di Puskesmas Padang Bulan : 1. Dokter Umum : 3 orang 2. Dokter Gigi : 2 orang 3. D3 Keperawatan : 10 orang 4. Perawat : 8 orang 5. Bidan : 6 orang 6. Analis : 2 orang 7. Gizi : 2 orang 8. Asisten apoteker : 4 orang 9. S. Kesehatan Masyarakat : 1 orang 10. L C P K : 1 orang 11. Tenaga Kesehatan Lainnya : 1 orang 52 4.8Sarana-sarana Puskesmas Padang Bulan : A. Sarana fisik terdiri dari : 1. Ruang Kepala Puskesmas : 1 unit 2. Ruang Klinik Gigi : 1 unit 3. Ruang Dokter : 1 unit 4. Ruang Tata Usaha : 1 unit 5. Ruang Periksa Pasien : 1 unit 6. Ruang KIA : 1 unit 7. Ruang Laboratorium : 1 unit 8. Ruang Apotik : 1 unit 9. Ruang KB : 1 unit 10. Ruang Imunisasi : 1 unit 11. Ruang Gudang : 1 unit 12. Ruang Kamar MandiWC : 3 unit B. Sarana Kesehatan : 1. Kulkas : 1 unit 2. Imunisasi KU : 1 unit 3. Meja Ginekolgi : 1 unit 4. Tempat Tidur : 1 unit C. Sarana Administrasi : 1. Lemari 2. Meja 3. Kursi 4. Kartu Pasien 5. Buku Catatan 53 6. Kartu Laporan D. Sarana Obat-obatan : 1. Dana Inpres 2. ASKES 3. Dari Pemko Medan 4. JPS E. Sarana Peralatan Medis : 1. Tensimeter : 2 unit 2. Steteskop : 3 unit 3. Alat Suntik : 5 unit 4. Mikroskop : 1 unit 5. Perlengkapan Ginekologi : 1 unit 6. Set Klinik Gigi Stasioner : 1 unit 7. Timbangan Bayi : 1 unit 8. Timbangan Dewasa : 1 unit 9. Hb Meter Hb Scala : 1 unit 10. Set Pemeriksaan Darah : 1 unit

4.9 Program Kerja di Puskesmas Padang Bulan