Media Massa Aspek Budaya Norma Aspek Budaya

195

6. Media Massa Aspek Budaya

a. Program apa yang sering kamu tonton? Mengapa kamu suka menonton acara tersebut? “Kartun, ganteng-ganteng serigala sama 7 manusia harimau.” Senin, 7 September 2015 “Suka nonton Prili sama Aliando. Aku punya gambarnya di kamar.” Senin, 7 September 2015 “L” sering menonton kartun dan sinetron TV karena kartun lucu dan menyukai pemain sinetronnya. b. Saat kamu menonton televisi apa orang tua mu mendampingi? “Enggak didampingi.” Senin, 7 September 2015 Orang tua “L” tidak mendampingi “L” saat menonton televisi. c. Bacaan apa yang sering kamu baca? Hal menarik apa yang kamu dapat dari membaca bacaan tersebut? “Baca buku pelajaran sama cerita kancil.” Senin, 7 September 2015 “Bagus e ceritanya kancil sama buaya. Buayanya nyokot kaki e kancil.” Senin, 7 September 2015 “L” suka membaca buku cerita dan pelajaran karena ceritanya menarik.

7. Norma Aspek Budaya

a. Menurutmu apa baik perbuatan mengambil barang milik orang lain tanpa izin? “Enggak.”. Senin, 7 September 2015 “L” memahami mencuri itu perbuatan yang tidak baik. b. Dalam agama, jika berbuat yang tidak baik akan mendapat dosa. Apa kamu tidak takut dengan dosa? “Dosa.” Senin, 7 September 2015 “Takut mbak.” Senin, 7 September 2015 “Nggak boleh lagi.” Senin, 7 September 2015 “L” memahami jika mencuri itu berdosa sehingga “L” takut dan tidak mengulangi lagi. c. Jika kamu merugikan atau berbuat curang pada teman, apa yang kamu lakukan? “Minta maaf terus temen maafin.” Senin, 7 September 2015 “L” meminta maaf jika berbuat salah. d. Sanksi apa yang diterapkan sekolah jika melanggar peraturan? “Enggak dihukum.” Senin, 7 September 2015 “L” tidak diberi sanksi dari sekolah saat berbuat tidak baik. 8 Kurikulum Tersembuyi Aspek Sekolah a. Saat pembelajaran apa yang selalu dinasihatkan guru kepada siswa? “Kalo bu guru ke kamar mandi, enggak boleh gojeg. Soale udah disiapin kertas kalo ada yang gojeg dicatet .” Sabtu, 12 September 2015 Guru selalu memberikan nasihat atau pesan moral pada siswa.

9. Pendidikan Karakter Aspek Sekolah