Data Primer Data Sekunder Metode Analisa SO

3.4. Objek Penelitian

Sebagai objek dalam penelitian ini adalah udara ambien di lokasi pemukiman di dekat industri makanan ringan yang menggunakan briket batubara di desa Bakaran Batu kecamatan Batang Kuis kabupaten Deli Serdang dan pengukuran kadar gas sulfur dioksida SO 2 di empat titik. Adapun pertimbangan dari penentuan titik sampel adalah adalah pada daerah pemukiman penduduk, karena gas sulfur dioksida SO 2 dapat berdampak langsung pada kesehatan manusia.

3.5. Metode Pengumpulan Data

3.5.1 Data Primer

Data primer diperoleh melalui observasi lapangan, pengukuran kadar SO 2 di udara ambien pada empat titik sebanyak satu kali dengan waktu yang sama di pemukiman sekitar industri makanan ringan. Pengukuran dilakukan pada jam 11.00 WIB sampai 13.00 WIB, hal ini dilakukan karena pada waktu ini industri makanan ringan tersebut mengeluarkan gas buang industri. Kemudian melakukan wawancara kepada ibu rumah tangga yang terpilih sebagai sampel penelitian dengan bantuan kuesioner.

3.5.2 Data Sekunder

Data sekunder diperoleh dari literatur maupun instansi terkait yang berkaitan dengan objek penelitian. 3.6. Metode Pengambilan Objek

3.6.1. Metode Analisa SO

2 dengan Pararosanilin 1. Prinsip Kerja Alat Spektrofotometer a. SO 2 bereaksi dengan kalium tetrachloromerkurat TCM membentuk ion dichlorosulfitmerkurat yang bereaksi dengan pararosanilin hydrochloric dalam Universitas Sumatera Utara HCL dan formaldehyde membentuk warna merah ungu. Intensitasnya dapat diukur menggunakan spektrofotometer pada panjang gelombang 575 nm. 2. Peralatan dan Bahan a. Peralatan - Spektrofotometer b. Bahan - Larutan absorban SO 2 - Larutan standar SO 2 - Aquabides - Asam sulfanilat - Formaldehyde 3. Cara Pembuatan a. larutan absorban dalam impinge hasil sampling dimasukkan dalam 25 ml. b. Ditambah 1 ml asam sulfanilat, dicampur ditambah 2 ml formaldehyde, dicampur, ditambah 5 ml parasonilin, dicampur, ditambah aquabides panas sampai batas tanda. c. Dicampur hingga homogen dan didiamkan selama 30 menit supaya bereaksi sempurna. d. Diambil 10 ml larutan sampel uji masukkan dalam kuvet yang bersih dan dibaca denga spektrofotometer pada panjang gelombang 575 nm. e. Catat hasilnya, misalnya X. f. Dari hasil pebacaan sampel uji X letakkan pada skala absorban. g. Tarik garis horizontal kearah garis linear sejajar garis konsentrasi. Universitas Sumatera Utara h. Tarik garis vertikal kearah skala konsentrasi sejajar absorban. i. Titik pertemuan pada garis konsentrasi dibaca dan dicatat. j. Setelah didapat hasil konsentrasi sampel dari pembacaan kurva, kemudian hasilnya dibaca lagi dengan menggunakan rumus: Kadar SO 2 = Y Q x T Dimana : Y = Hasil pembacaan pada kurva standar µg Nm 3 Q = Volume udara terhisap liter menit t = waktu sampling menit

3.6.2. Prosedur Pengukuran Suhu dan Kelembaban

Dokumen yang terkait

Penentuan Kadar Sulfur Dioksida (SO2) Di Udara Ambien Dengan Metode Pararosanilin

17 144 53

Tingkat Pencemaran Udara Oleh Sulfur Dioksida (S02) Di Desa Sijantang Kecamatan Talawi Kota Sawahlunto Propinsi Sumatera Barat

3 47 71

Penentuan Kadar Sulfur Dioksida (SO2) Di Udara Ambien Dengan Metode Pararosanilin Secara Spektrofotometri

20 128 46

Kajian Pemanfaatan Bambu di Kecamatan Sibolangit Kabupaten Deli Serdang

4 47 59

Hubungan Kadar Particulate Matter 10 (Pm10) Di Udara Terhadap Keluhan Gangguan Saluran Pernafasan Pada Pekerja Industri Arang Di Kecamatan Sunggal Kanan Kabupaten Deli Serdang Tahun 2012

0 0 16

Hubungan Kadar Particulate Matter 10 (Pm10) Di Udara Terhadap Keluhan Gangguan Saluran Pernafasan Pada Pekerja Industri Arang Di Kecamatan Sunggal Kanan Kabupaten Deli Serdang Tahun 2012

0 0 2

Hubungan Kadar Particulate Matter 10 (Pm10) Di Udara Terhadap Keluhan Gangguan Saluran Pernafasan Pada Pekerja Industri Arang Di Kecamatan Sunggal Kanan Kabupaten Deli Serdang Tahun 2012

0 0 8

Hubungan Kadar Particulate Matter 10 (Pm10) Di Udara Terhadap Keluhan Gangguan Saluran Pernafasan Pada Pekerja Industri Arang Di Kecamatan Sunggal Kanan Kabupaten Deli Serdang Tahun 2012

0 0 39

Hubungan Kadar Particulate Matter 10 (Pm10) Di Udara Terhadap Keluhan Gangguan Saluran Pernafasan Pada Pekerja Industri Arang Di Kecamatan Sunggal Kanan Kabupaten Deli Serdang Tahun 2012

0 0 4

Analisis Kadar Gas Sulfur Dioksida (SO2) di Udara Ambien pada Industri Makanan Ringan yang Menggunakan Briket Batubara dan Keluhan Saluran Pernafasan pada Masyarakat di Desa Bakaran Batu Kecamatan Batang Kuis Kabupaten Deli Serdang

0 0 16