Biaya Pabrikasi Peralatan ANALISIS EKONOMI

Tabel 2.4 Rincian Biaya Peralatan Unit Pembuatan Bioetanol Bahan Alat Harga Rp Jumlah Total Rp. Tangki Fermentor 150.000 1 150.000 Tangki Distilator 4.500.000 1 4.500.000 Tangki Air Pendingin 90.000 1 90.000 Heater 600.000 3 1.800.000 Control Panel 1.000.000 1 1.000.000 Termokopel 600.000 1 600.000 Koil pendingin 100.000 m 2 m 200.000 Termometer 75.000 3 225.000 Rangka alat 525.000 Lain-lain 975.000 Total biaya 10.065.000 Biaya pembelian aksesoris lainnya valve, corong, pengecatan, dan pembelian peralatan lainnya untuk proses pabrikasi 2. Biaya Pemasangan Alat Rp. 2.000.000 3. Total Biaya Pabrikasi Total biaya pabrikasi = Harga bahanalat + biaya pemasangan alat = Rp. 10.065.000 + Rp. 2.000.000 = Rp. 12.065.000 Jadi, total biaya yang dibutuhkan untuk pabrikasi peralatan unit pembuatan bioetanol yang terdiri dari tangki fermentor, distilator dan tangki air pendingin adalah Rp. 12.065.000.

2.7.2 Biaya Operasional Pembuatan Bioetanol dengan Bahan Baku Kulit Durian

Proses pembuatan bioetanol dengan bahan baku kulit durian terdiri dari proses pre-treatment, fermentasi dan distilasi. Diperoleh kondisi proses optimum dari hasil laboratorium yaitu fermentasi selama 7 hari dan penambahan ragi 6. Berikut biaya operasional dari pembuatan bioetanol dengan bahan baku kulit durian dengan kondisi proses tersebut: 1. Biaya Bahan Baku Adapun bahan yang digunakan untuk pembuatan bioetanol dengan bahan baku kulit durian antara lain, kulit durian, ragi dan air. Pada tabel 2.5 menampilkan biaya bahan baku dari proses pembuatan bioetanol dengan bahan baku kulit durian untuk satu siklus proses pembuatan bioetanol. Tabel 2.5 Rincian Biaya Bahan Baku [43] Bahan Jumlah Harga Rp Biaya Total Rp Kulit durian 100 kg 5000 20 kg 25.000 Ragi tape 6000 gr 800 10 gram 480.000 Air proses 200 liter 2500 m 3 5.00 Biaya Total 505.500 Total biaya yang dibutuhkan untuk biaya bahan baku pembuatan bioetanol satu siklus dengan kapasitas bahan baku 100 kg adalah Rp. 505.500. 2. Biaya Proses Proses pembuatan bioetanol terdiri dari proses pre-treatment, fermentasi dan distilasi. Tabel 2.6 menampilkan biaya proses dari pembuatan bioetanol dengan bahan baku kulit durian. Tabel 2.6 Rincian Biaya Proses [43] [44] Biaya Jumlah Waktu Harga Rp Biaya Total Rp Gas 12 kg 1 112.000 112.000 Listrik heater 1500 watt 3 jam 1.224 kwh 1.836 Listrik blender 200 watt 6 jam 1.224 kwh 1.468,8 Air pendingin 70 liter 2.500 m 3 175 Biaya Total 115.479,8 Total biaya yang dibutuhkan untuk biaya proses pembuatan bioetanol satu siklus adalah Rp. 115.479,8 atau lebih kurang Rp. 115.500. 3. Biaya Pencucian Peralatan Tabel 2.7 menampilkan biaya pencucian peralatan yang terdiri dari tangki fermentor dan tangki distilator. Tabel 2.7 Biaya Pencucian Peralatan [43] Peralatan Jumlah Harga Rp Biaya Total Rp Fermentor 50 liter 2500 m 3 125 Distilator 100 liter 250 Tangki air pendingin 20 liter 50 Biaya Total 425