Jaminan Penyajian Data Tentang Kualitas Pelayanan Pada PDAM Tirtanadi

Medan Kota selalu bertanggung jawab dalam memberikan pelayanan pada pelanggannya.

5. Empati

Empaty Tabel 4.2.12: Distribusi responden berdasarkan kondisi perhatian dan tindakan yang tidak membeda- bedakan pelanggan dalam memberikan pelayanan No Kategori Jumlah Persentase 1 Sangat Setuju 9 9 2 Setuju 83 83 3 Kurang Setuju 5 5 4 Tidak Setuju 3 3 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Kuesioner 2015 Dapat dilihat dari jawaban responden yang menjawab setuju 83 orang 83, sangat setuju 9 orang 9, kurang setuju 5 orang 5, tidak setuju 3 orang 3, sedangkan untuk kategori sangat tidak setuju tidak ada. Tabel 4.2.13: Distribusi responden berdasarkan kondisi air yang mengalir ke rumah lancar No Kategori Jumlah Persentase 1 Sangat Setuju 15 15 2 Setuju 69 69 3 Kurang Setuju 12 12 4 Tidak Setuju 3 3 5 Sangat Tidak Setuju 1 1 Total 100 100 Sumber: Kuesioner 2015 Dapat dilihat dari jawaban responden yang menjawab setuju 69 orang 69, sangat setuju 15 orang 15, kurang setuju 12 orang 12, tidak setuju 3 orang 3, dan sangat tidak setuju 1 orang 1. Hal ini menunjukkan bahwa pelanggan setuju dengan kelancaran air walaupun ada yang menjawab sangat tidak setuju. Tabel 4.2.14 : Distribusi responden berdasarkan kondisi penghitungan tagihan air sesuai dengan air yang digunakan No Kategori Jumlah Persentase 1 Sangat Setuju 10 10 2 Setuju 82 82 3 Kurang Setuju 4 4 4 Tidak Setuju 4 4 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Kuesioner 2015 Penghitungan air sesuai dengan yang digunakan terlihat dari jawaban responden yang menjawab setuju 82 orang dengan persentase 82, sangat setuju 10 orang dengan persentase 10, kurang setuju dan tidak setuju sama 4 orang dengan persentase 4, sedangkan untuk kategori sangat tidak setuju tidak ada.

4.3 Penyajian Data Tentang Kepuasan Pelanggan Pada PDAM Tirtanadi

Cabang Medan Kota Variabel Y Penyajian data variable y berdasarkan jawaban responden dari kuisoner yang disebarkan sebagai berikut. Tabel 4.3.1 : Distribusi responden berdasarkan kondisi kebersihan kantor pelayanan secara umum sangat baik No Kategori Jumlah Persentase 1 Sangat Setuju 11 11 2 Setuju 67 67 3 Kurang Setuju 22 22 4 Tidak Setuju 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Kuesioner 2015