BEBAN BUNGA DAN KEUANGAN INTEREST EXPENSE AND FINANCIAL CHARGES

PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2013 AND 2012 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 94 - Surat Ketetapan Pajak dan Surat Tagihan Pajak Tax Assessment Letter and Tax Collection Letter Selama tahun 2012, Perusahaan menerima Surat Tagihan Pajak STP Pajak Penghasilan pasal 25 tahun 2008 dengan nilai sebesar Rp 9.053 ribu dan pasal 21 tahun 2009 dengan nilai sebesar Rp 18.378 ribu. During year 2012, the Company received Tax Collection Letter STP Article 25 for fiscal year 2008 amounting to Rp 9,053 thousands and Article 21 for fiscal year 2009 amounting to Rp 18,378 thousands. Pada tanggal 31 Desember 2012 jumlah yang telah dibayarkan adalah sebesar Rp 27.431 ribu, yang menjadi bagian dari beban umum dan administrasi Catatan 33. As of December 31, 2012, the total payments made totaled to Rp 27,431 thousands, which are recorded as part of general and administrative expense Note 33. 37. LABA PER SAHAM 37. EARNINGS PER SHARE 2013 2012 Rp000 Rp000 Laba Income Laba untuk perhitungan laba per saham 851.434.537 811.726.533 Earnings for computation of earning per share Jumlah Saham LembarShares LembarShares Number of shares Jumlah rata-rata tertimbang saham Weighted average number of biasa untuk perhitungan laba ordinary shares for computation bersih per saham dasar: of basic earnings per share Jumlah awal periode dengan nilai nominal Beginning number with par value Rp 100 per saham pada tanggal of Rp 100 per share as of 31 Desember 2013 dan 2012 20.500.000.000 20.500.000.000 December 31, 2013 and 2012 Tambahan saham beredar berasal dari Additional shares issued from eksekusi opsi saham karyawan 900.000 586.849 execute of employees stock option Jumlah rata-rata tertimbang Weighted average number of saham untuk tujuan perhitungan ordinary shares for computation laba per saham dasar 20.500.900.000 20.500.586.849 of basic earnings per share Efek saham berpotensi dilusi yang Effect of dilutive potential ordinary timbul dari opsi saham karyawan shares arising from employee and dan manajemen 36.845.148 20.214.780 management stock option Jumlah rata-rata tertimbang saham Weighted average number of shares untuk tujuan perhitungan laba for the calculation of diluted bersih per saham dilusian 20.537.745.148 20.520.801.629 earnings per share Laba per saham dilusian pada tanggal 31 Desember 2013 dan 2012 mencerminkan pengaruh atas opsi saham karyawan dan manajemen yang beredar. Diluted earnings per share as of December 31, 2013 and 2012, reflect the effect of the employee and management stock options which are outstanding. 38. AKUISISI ENTITAS ANAK 38. ACQUISITION OF SUBSIDIARIES Akuisisi Entitas Anak pada Tahun 2013 Acquisition of Subsidiaries in 2013 Perusahaan The Company a. Pada bulan Pebruari 2013, Perusahaan mengakuisisi 80 saham DPI melalui pembelian 2.400 lembar saham DPI milik pihak ketiga. Perusahaan mengakuimencatat aset dan liabilitas DPI dengan menggunakan nilai wajar aset bersih pada tanggal 31 Januari 2013. a. In February 2013, the Company acquired 80 ownership in DPI through the purchase of 2,400 shares from third party. The Company recognized the assets and liabilities of DPI at fair values as of January 31, 2013. PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 SERTA UNTUK TAHUN- TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2013 AND 2012 AND FOR THE YEARS THEN ENDED Continued - 95 - b. Pada bulan Juli 2013, Perusahaan mengakuisisi 60 saham SMI melalui pembelian 15.000 lembar saham SMI milik pihak ketiga. Perusahaan mengakuimencatat aset dan liabilitas SMI dengan menggunakan nilai wajar aset bersih pada tanggal 31 Juli 2013. b. In July 2013, the Company acquired 60 ownership in SMI through the purchase of 15,000 shares from third party. The Company recognized the assets and liabilities of SMI at fair values as of July 31, 2013. c. Pada bulan September 2013, Perusahaan mengakuisisi 58 saham SMD melalui pembelian 17.400 lembar saham milik pihak ketiga. Perusahaan mengakuimencatat aset dan liabilitas SMD dengan menggunakan nilai wajar aset bersih pada tanggal 30 September 2013. c. In September 2013, the Company acquired 58 ownership in SMD through the purchase of 17,400 shares from third party. The Company recognized the assets and liabilities of SMD at fair values as of September 30, 2013. Transaksi akuisisi DPI, SMI dan SMD dihitung dengan menggunakan nilai wajar aset bersih dengan perincian sebagai berikut: Acquisition transaction of DPI, SMI and SMD is calculated using the fair value of net assets with details as follows: DPI SMI SMD Rp000 Rp000 Rp000 Aset Assets Kas dan setara kas 6.121.586 11.922.232 57.369.014 Cash and cash equivalents Aset real estat 39.773.291 352.641.668 772.704.300 Real estate asset Aset tetap - - 1.655.165 Property and equipment Aset lain-lain 22.380.146 32.211.800 1.027.458 Other assets Jumlah 68.275.023 396.775.700 832.755.937 Total Liabilitas Liabilities Liabilitas lain-lain 65.275.023 371.775.700 696.854.218 Other liabilities Aset bersih 3.000.000 25.000.000 135.901.719 Net assets Goodwill, arus kas keluar bersih dan kontribusi laba rugi bersih yang timbul dari akuisisi DPI, SMI dan SMD adalah sebagai berikut: Goodwill, net cash outflow and contributed net income loss arising from the acquisition of DPI, SMI and SMD are as follows: DPI SMI SMD Rp000 Rp000 Rp000 Biaya akuisisi 2.400.000 15.000.000 107.606.097 Acquisition cost Ditambah: Kepentingan Add: Non-controlling nonpengendali 600.000 10.000.000 57.078.722 interests Dikurangi: Nilai wajar aset Less: Fair value of identifiable teridentifikasi yang diperoleh 3.000.000 25.000.000 135.901.719 net assets acquired Goodwill yang timbul Goodwill arising from dari akuisisi - - 28.783.100 acquisition Biaya akuisisi 2.400.000 15.000.000 107.606.097 Acquisition cost Kas dan setara kas Less: Cash and cash diperoleh 6.121.586 11.922.232 57.369.014 equivalents acquired Net cash outflow inflow on Arus kas keluar masuk bersih 3.721.586 3.077.768 50.237.083 acquisition Kontribusi laba rugi bersih 47.301 230.782 11.359.140 Contributed net income loss