Break Event Point BEP Net Present Value NPV Internal Rate of Return IRR Profitability Index PI

24

3.4.2. Analisis Kuantitatif

Analisis kuantitatif mencakup pembahasan mengenai biaya-biaya usaha meliputi biaya tetap, biaya variabel, hasil penjualan, dan biaya reinvestasi, kemudian dilakukan analisis kelayakan finansial budidaya melon hidroponik di PT. MUS untuk melihat layak atau tidak usaha budidaya melon hidroponik melalui perhitungan BEP, NPV, IRR, profitability index PI, Payback Period dan Analisis sensitivitas. Data kuantitatif diolah secara manual dengan menggunakan kalkulator dan komputer dengan program Microsoft Excel sebagai alat bantu perhitungan data serta hasilnya disajikan dalam bentuk tabel.

3.4.2.1. Break Event Point BEP

Sutiyoso 2004: 93 menjelaskan bahwa Break Event Point BEP merupakan titik impas karena pada titik tersebut usaha tidak memperoleh keuntungan dan tidak pula rugi. Ada dua cara perhitungan BEP, yaitu BEP produksi dan BEP harga. BEP produksi = Total Biaya____ Harga Rata-rata kg BEP harga = Total Biaya_ Total Produksi 25

3.4.2.3. Net Present Value NPV

Umar 2005 : 200 menjelaskan Net Present Value NPV merupakan selisih antara Present Value dari investasi dengan nilai sekarang dari penerimaan- penerimaan kas bersih aliran kas operasional maupun aliran kas terminal di masa yang akan datang . Rumus NPV adalah sebagai berikut: n CFt NPV = ∑ I t=1 1 + K t dimana : CFt = aliran kas per tahun pada periode t I = investasi awal pada tahun 0 K = suku bunga discount rate Kriteria penilaian : - jika NPV 0, maka usulan proyek diterima - jika NPV 0, maka usulan proyek ditolak - jika NPV = 0, nilai perusahaan tetap waktu usulan proyek diterima ataupun ditolak.

3.4.2.4. Internal Rate of Return IRR

Menurut Umar 2005 : 198 Metode ini digunakan untuk mencari tingkat bunga yang menyamakan nilai sekarang dari arus kas yang diharapkan di masa datang, atau penerimaan kas dengan pengeluaran investasi awal. Rumus IRR adalah sebagai berikut: n CFt I = ∑ t=1 1 + IRR t 26 dimana : t = tahun ke n = jumlah tahun I = nilai investasi awal CF = arus kas bersih IRR = tingkat bunga yang dicari harganya Kriteria penilaiannya adalah jika IRR yang didapat ternyata lebih besar dari rate of return yang ditentukan maka investasi dapat diterima.

3.4.2.5. Profitability Index PI

Menurut Umar 2005 : 201 Pemakaian metode profitability index PI ini caranya adalah dengan menghitung melalui perbandingan antara nilai sekarang present value dari rencana penerimaan-penerimaan kas bersih di masa yang akan datang dengan nilai sekarang present value dari investasi yang ditanamkan. Jadi, profitability index dapat dihitung dengan membandingkan antara PV kas masuk dengan PV kas keluar. Rumus PI adalah sebagai berikut: PV kas masuk PI = PV kas keluar Kriteria penilaiannya adalah: 1. Jika PI 1, maka usulan proyek dikatakan menguntungkan. 2. Jika PI 1, maka usulan proyek tidak menguntungkan.

3.4.2.6. Payback Period