Dimensi Human Resource Efficiency HR Efficiency Dimensi Human Resource Deliverable HR Deliverable

survai terhadap sistem penilaian kinerja secara umum yang dapat dilihat pada Tabel 5.32. Tabel 5.32. Sistem Penilaian Kinerja Aspek Rata-rata σ Penilaian secara umum terhadap sistem penilaian kinerja 3.94 0.55

5.5.3. Dimensi Human Resource Aligment HR Alignment

Mengukur kesesuaian antara fungsi atau pelaksanaan fungsi atau kegiatan SDM dengan sasaran perusahaan, maka dilaksanakan survai terhadap kepuasan kerja karyawan yang dapat dilihat dari Tabel 5.33. Tabel 5.33. Kepuasan Karyawan No. Aspek Kepuasan Karyawan Rata-rata σ 1 Kemampuan 3.94 0.41 2 Prestasi 3.83 0.38 3 Kegiatan 4.00 0.53 4 Kemajuan 3.83 0.45 5 Kewenangan 4.03 0.56 6 Pelaksanaan Kebijakan 3.94 0.47 7 Kompensasi 3.92 0.44 8 Rekan Kerja 4.33 0.53 9 Kreatifitas 4.25 0.77 10 Kemandirian 3.94 0.47 11 Nilai Moral 4.03 0.51 12 Penghargaan 3.86 0.54 13 Tanggungjawab 3.81 0.47 14 Keamanan 3.83 0.38 15 Pelayanan Sosial 3.81 0.58 16 Hubungan dengan atasan 3.97 0.51 17 Bimbingan atasan 3.86 0.42 18 Kegiatan yang bervariasi 3.86 0.42 19 Kondisi kerja 4.22 0.59 20 Kepuasan kerja secara umum 3.86 0.49

5.5.4. Dimensi Human Resource Efficiency HR Efficiency

Universitas Sumatera Utara Hasil survai untuk mengukur intensitas turnover karyawan dapat dilihat dari Tabel 5.34. Tabel 5.34. Intensitas Turnover Karyawan Keterangan Frekuensi Persentase Terpikir untuk keluar Selalu Seringkali Kadang-kadang 6 16.67 Tidak pernah 30 83.33 Total 36 100 Rencana untuk keluar Sangat mungkin Tabel 5.34. Lanjutan Keterangan Frekuensi Persentase Mungkin Agak mungkin 6 16.67 Tidak mungkin 30 83.33 Total 36 100 Peringatan untuk dikeluarkan Selalu Seringkali Kadang-kadang 4 11.11 Tidak pernah 32 88.89 Total 36 100

5.5.5. Dimensi Human Resource Deliverable HR Deliverable

Mengukur hasil dari fungsi SDM yang memiliki dampak terhadap strategi perussahaan, maka dilakukan HR Deliverable. Dilakukan survai terhadap: 1. Iklim Organisasi Hasil survai terhadap iklim organisasi dapat dilihat pada Tabel 5.35. Tabel 5.35. Iklim Organisasi No. Aspek Rata-rata σ 1 Kompetensi Manajemen 6.51 0.46 2 Komitmen Karyawan 3.99 0.56 3 Kerjasama dan Koordinasi 3.88 0.43 4 Orientasi Pelanggan 4.03 0.54 Universitas Sumatera Utara 2. Tingkat Kepercayaan Organisasi Hasil survai terhadap tingkat kepercayaan organisasi dapat dilihat pada Tabel 5.36. Tabel 5.36. Tingkat Kepercayaan Organisasi No. Aspek Rata-rata σ 1 Kecenderungan iklim karyawan 4.14 0.68 2 Pengawasan atasan terhadap karyawan 4.11 0.75 Tabel 5.36. Lanjutan No. Aspek Rata-rata σ 3 Kepercayaan terhadap atasan 4.11 0.62 4 Penyampaian informasi 4.28 0.66 5 Kecenderungan top manajemen untuk bertindak 4.25 0.73 3. Motivasi Karyawan Pengukuran motivasi ini berdasarkan persepsi masing-masing karyawan terhadap motivasinya dalam bekerja dan persepsi atasan mengenai motivasi kinerja bawahannya. Hasil motivasi karyawan dalam bekerja dapat dilihat pada Tabel 5.37. Tabel. 5.37. Motivasi Karyawan Dalam Bekerja No. Aspek Rata-rata σ 1 Jumlah amount 3.31 0.48 2 Usaha effort 3.40 0.63 3 Fokus focus 3.34 0.51 4 Menikmati enjoyment 3.23 0.54 5 Intensi intention 3.23 0.52 6 Prestasi tinggi overachivement 3.30 0.49 7 Sukarela volunteering 3.33 0.51 Hasil motivasi karyawan dalam bekerja persepsi atasan terhadap bawahannya dapat dilihat pada Tabel 5.38. Tabel. 5.38. Motivasi Karyawan Dalam Bekerja Persepsi Atasan No. Aspek Rata-rata σ Universitas Sumatera Utara 1 Jumlah amount 3.38 0.44 2 Usaha effort 3.32 0.54 3 Fokus focus 3.27 0.43 4 Menikmati enjoyment 3.25 0.44 5 Intensi intention 3.31 0.59 6 Prestasi tinggi overachivement 3.17 0.63 7 Sukarela volunteering 3.30 0.58

5.5.6. Survai Kualitas Pelayanan Jasa