Teknik Pengambilan Sampel Sumber Data Teknik Pengujian Instrumen

G. Teknik Pengambilan Sampel

Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah nonprobability sampling. Penelitian ini menggunakan salah satu dari teknik nonprobability sampling yaitu accidental sampling. Accidental sampling teknik pengambilan sampel berdasarkan kebetulan, yaitu siapa saja yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti dapat digunakan sebagai sampel, bila dipandang orang yang kebetulan ditemui cocok sebagai sumber data.

H. Sumber Data

Dalam penelitian ini data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Data akan diperoleh dengan menyebarkan kuesioner dan menggunakan dokumen organisasi. Data primer adalah data yang diperoleh langsung dari kantor BPN atau karyawan kantor BPN. Data sekunder adalah data yang diperoleh dari catatan atau dokumen organisasi.

I. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data merupakan cara mengumpulkan data yang dibutuhkan untuk menjawab rumusan masalah penelitian Noor, 2014:15. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner. Kuesioner merupakan intrumen penelitian yang bertujuan untuk mengukur variabel Noor, 2014:15. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

J. Teknik Pengujian Instrumen

1. Uji Validitas Dalam uji validitas yang diukur adalah pertanyaan yang digunakan untuk mengungkap tentang disiplin, stres, motivasi, dan kompensasi. Menurut Noor 2014:19 Penyusunan sebuah kuesioner harus menggambarkan tujuan dari penelitian tersebut valid. Rumus yang digunakan adalah korelasi product moment sebagai berikut: Keterangan: r xy = Koefisien korelasi product moment X = Skor yang diperoleh dari seluruh item Y = Skor total yang diperoleh dari seluruh item N = Banyaknya responden ∑X = Jumlah skor dalam distribusi X ∑Y = Jumlah skor dalam distribusi Y ∑ = Jumlah kuadrat dalam skor distribusi X ∑ = Jumlah kuadrat dalam skor distribusi Y Besarnya r dapat dihitung dengan menggunakan taraf signifikasi α sebesar 5. Apabila r hitung ≥ r tabel , maka kuesioner sebagai alat PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI pengukuran dikatakan valid. Uji validitas dilakukan dengan membandingkan r hitung dengan nilai r tabel . 2. Uji Reliabilitas Menurut Noor 2014:24 Keandalan pengukuran dengan menggunakan Alfa Cronbach adalah koefisien keandalan yang menunjukan seberapa baiknya item butir dalam suatu kumpulan secara positif berkorelasi satu sama lain. Pada penelitian ini untuk menguji reliabilitas menggunakan rumus Alfa Cronbach, yaitu : Keterangan: r 11 = Reliabilitas instrument k = Banyaknya butir pertanyaan ∑ 2 = Jumlah butir pertanyaan = Varians total

K. Teknik Analisis Data