Kesimpulan Keterbatasan KESIMPULAN DAN SARAN

101

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Hasil pengolahan data diatas memberikan kesimpulan sebagai berikut : 1. Variabel good corporate governance kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, komisaris independen dan komite audit, leverage dan profitabilitas secara simultan tidak berpengaruh terhadap manajemen laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011. 2. Variabel good corporate governance kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, komisaris independen dan komite audit, leverage dan profitabilitas secara parsial tidak berpengaruh terhadap manajemen laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011.

5.2. Keterbatasan

1. Penelitian ini hanya menggunakan sampel perusahaan pada kategori perusahaan manufaktur. Penggunaan sampel pada kategori perusahaan lain misalnya perbankan, real estate diharapkan akan memberikan hasil penelitian yang berbeda. 2. Penelitian ini hanya menggunakan satu periode penelitian, yaitu tahun 2011. Penggunaan periode yang lebih panjang diharapkan akan memberikan hasil penelitian yang berbeda. Universitas Sumatera Utara 102 3. Penggunaan model untuk mendeteksi manajemen laba dalam penelitian ini mungkin belum mampu mendeteksi manajemen laba dengan baik sehingga masih memerlukan justifikasi model lain terutama untuk mencari discretionary accrual nya. 4. Corporate governance yang digunakan dalam penelitian ini terbatas pada empat variabel yaitu kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, proporsi komisaris independen dan komposisi komite audit. 5. Variabel kepemilikan manajerial hanya menggunakan satu karakteristik saja, yaitu ada atau tidak adanya kepemilikan manajerial tanpa memasukkan karakteristik lain, misalnya jumlah kepemilikan manajerial. 6. Penelitian ini hanya menggunakan variabel independen leverage dan profitabilitas selain Good Corporate Governance. Penggunaan variabel lain diluar Good Corporate Governance, misalnya ukuran perusahaan akan meberikan hasil penelitian yang berbeda. 7. Rendahnya koefisien determinasi dalam penelitian ini menunjukkan bahwa masih banyak mekanisme corporate governance diluar kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, komisaris independen dan komite audit yang dapat mempengaruhi tindakan manajemen laba, begitu juga dengan variabel diluar corporate governance, bahwa masih banyak variabel diluar leverage dan profitabilitas yang dapat mempengaruhi tindakan manajemen laba. Universitas Sumatera Utara 103

5.3. Saran

Dokumen yang terkait

Pengaruh Manajemen Modal Kerja, Likuiditas, Leverage, dan Corporate Governance Terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 90 103

Pengaruh Corporate Governance dan Leverage Ratio terhadap manajemen laba pada perusahaan Manufaktur Barang Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 35 108

Pengaruh Implementasi Corporate Governance terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 29 101

PENGARUH LEVERAGE, PROFITABILITAS DAN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2011 – 2013)

1 12 21

Pengaruh Good Corporate Governance, Kualitas Auditor dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 4 100

Pengaruh Manajemen Modal Kerja, Likuiditas, Leverage, dan Corporate Governance Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 6 91

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA Pengaruh corporate governance terhadap manajemen laba (studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 0 15

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 14

Analisis Pengaruh Corporate Governance, Leverage dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 42

Analisis Pengaruh Corporate Governance, Leverage dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 11