Validitas dan Reliabilitas METODE PENELITIAN

lingkungan keluarga X1, lingkungan sekolah X2, dan lingkungan masyarakat X3, yang masing-masing indikator lingkungan pendidikan telah disebutkan di atas. Instumen berupa pertanyaan tertutup berbentuk angket lihat lampiran 2. 3.4.2.3 Wawancara Wawancara adalah sebuah dialog yang dilakukan oleh pewawancara interviewer untuk memperoleh informasi dari terwawancara interviewer. Jenis wawancara yang akan peneliti gunakan adalah wawancara tidak terstruktur, yaitu pedoman wawancara yang hanya memuat garis besar yang akan ditanyakan. Wawancara dilakukan secara langsung melalui tanya jawab peneliti kepada nara sumber yang mengacu pada daftar pertanyaan yang telah tersusun dalam pedoman wawancara. Wawancara dilakukan kepada guru pamong mata pelajaran bertujuan untuk mendapatkan data yang dapat mendukung di dalam penelitian ini.

3.5 Validitas dan Reliabilitas

Validitas dan reliabilitas sangat menentukan keberhasilannya dalam penelitian. Untuk mendapatkan alat pengumpul data yang baik, maka diperlukan perhitungan validitas dan reliabilitas yang akan digunakan sebagai alat pengumpul data. 3.5.1 Validitas Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat-tingkat kevalidan atau kesahihan suatu instrument. Suatu instrument yang valid atau sahih mempunyai validitas tinggi dan dapat digunkan untuk mengukur apa yang diukur. Sebaliknya instrument yang kurang valid berarati memiliki validitas yang rendah dan tidak dapat mengukur apa yang diukur Arikunto 2006:168. Validitas dari masing-masing butir angket dilakukan dengan cara mengkorelasikan skor pada setiap butir dengan skor totalnya dengan menggunakan rumus Product Moment- Pearson, yaitu: Keterangan: r xy : koefisien korelasi N : jumlah responden X : skor butir Y : skor total sumber: Arikunto 2006:170 Hasil perhitungan r xy dihitung kemudian dikonsultasikan dengan r tabel dengan taraf signifikan 5 jika didapatkan harga r xy r tabel , maka butir instrument dapat dikatakan valid, akan tetapi jika harga r xy r tabel , maka dikatakan bahwa instrument tersebut tidak valid. Berikut adalah tabel uji validitas angket. = �Σ − Σ Σ �Σ − Σ 2 �Σ 2 − Σ 2 Tabel 3.3 Hasil Uji Validitas Angket No. r xy R tabel Kriteria 1 0.490 0.444 Valid 2 0.639 0.444 Valid 3 0.741 0.444 Valid 4 0.721 0.444 Valid 5 0.562 0.444 Valid 6 0.155 0.444 Tidak 7 0.610 0.444 Valid 8 0.410 0.444 Tidak 9 0.479 0.444 Valid 10 0.554 0.444 Valid 11 0.476 0.444 Valid 12 0.579 0.444 Valid 13 0.538 0.444 Valid 14 0.640 0.444 Valid 15 0.728 0.444 Valid 16 0.562 0.444 Valid 17 0.516 0.444 Valid 18 0.377 0.444 Tidak 19 0.543 0.444 Valid 20 0.443 0.444 Tidak 21 0.537 0.444 Valid 22 0.556 0.444 Valid 23 0.521 0.444 Valid 24 0.423 0.444 Tidak 25 0.497 0.444 Valid 26 0.527 0.444 Valid 27 0.509 0.444 Valid 28 0.736 0.444 Valid 29 0.605 0.444 Valid 30 0.524 0.444 Valid 31 0.701 0.444 Valid 32 0.738 0.444 Valid 33 0.417 0.444 Tidak 34 0.497 0.444 Valid 35 0.691 0.444 Valid 36 0.596 0.444 Valid 37 0.763 0.444 Valid 38 0.733 0.444 Valid 39 0.447 0.444 Valid 40 0.343 0.444 Tidak Berdasarkan tabel 3.3 diatas menunjukkan bahwa dari 40 butir pertanyaan banyaknya soal yang valid yaitu 33 soal, dan terdapat 7 item soal yang tidak valid yaitu soal nomor 6,8,18,20,24,33,40. Butir item yang tidak valid ini kemudian dihapus dan tidak digunakan dalam penelitian. 3.5.2 Reliabilitas Reliabilitas menunjuk pada satu pengertian bahwa suatu instrument cukup dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data karena instrument itu sudah baik Arikunto 2006:178. Instrument yang sudah dapat dipercaya yang reliabel akan menghasilkan data yang dapat dipercaya juga. Apabila datanya memang benar sesuai dengan kenyataannya, maka berapa kali pun data diambil tetap sama. Reliabel artinya dapat dipercaya dan dapat diandalkan serta mampu mengungkap data yang bisa dipercaya. Rumus yang digunakan untuk mencari reliabilitas dalam penelitian ini adalah rumus Alpha Arikunto 2006:196 : 11 = − 1 1 − Σσ 2 � 2 � 2 = Σ 2 − Σ 2 � � � 2 = Σ 2 − Σ 2 � � Keterangan: r : reliabilitas isntrumen k : banyaknya butir pertanyaan ∑� 2 : jumlah varian butir � 2 : varians total N : jumlah responden X : variabel bebas Y : variabel terikat sumber : Arikunto, 2006:196 Setelah diperoleh nilai varian butir dan varian total kemudian dimasukkan kedalam rumus alpha, harga r 11 yang diperoleh dikonsultasikan dengan r tabel dengan  = 5. Hasil perhitungan reliabilitas lihat lampiran 4 dari 61 responden diperoleh nilai r 11 = 0,698 sedangkan r tabel = 0,195. Karena r tabel r 11 maka dapat disimpulkan bahwa maka instrument penelitian reliabel. Sehingga angket tersebut dapat digunakan sebagai alat penelitian.

3.6 Metode Analisis Data

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMANFAATAN AKSES INTERNET TERHADAP PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TALANGPADANG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 7 79

Hubungan antara Minat Membaca dengan Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Geografi Siswa Kelas X SMA Negeri 7 Semarang Kota Semarang Tahun Ajaran 2014 2015

0 3 135

PENGARUH DISIPLIN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI KELAS X IS SMA NEGERI 5 TEGAL TAHUN AJARAN 2014 2015

0 3 27

Penggunaan Internet Sebagai Penunjang Kegiatan Belajar Mengajar Pada Mata Pelajaran Sosiologi Di Kelas X ICT SMA Negeri 4 Semarang Tahun Ajaran 2010 2011

0 18 114

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN ARTIKULASI DALAM PELAJARAN SEJARAH SISWA KELAS X. 3 SMA NEGERI 15 SEMARANG TAHUN AJARAN 2010 2011

0 6 173

PENGARUH KREATIFITAS GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS X SMA PRIMBANA MEDAN TAHUN AJARAN 2011/2012.

0 1 13

PENDAHULUAN PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 WEDI TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 2 9

Penanaman Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Melalui Mata Pelajaran Sosiologi Kelas X Di Sma Negeri 5 Semarang Tahun Pelajaran 2010/2011.

0 0 2

(ABSTRAK) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN ARTIKULASI DALAM PELAJARAN SEJARAH SISWA KELAS X. 3 SMA NEGERI 15 SEMARANG TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 3

Pengaruh Pemanfaatan Sumber Belajar Terhadap Prestasi Belajar Geografi Siswa Kelas X Semester I SMA Negeri 6 Semarang Tahun Ajaran 2008/2009.

0 2 132