KOMPETENSI PERILAKU Intelektual individu Efektivitas Individu Pengelolaan Tugas Bekerja dengan Orang Lain

Lanjutan Lampiran 3. Berilah tanda pada salah satu kolom jawaban yang paling sesuai menurut pendapat BapakIbuSdri. Huruf abjad pada setiap masing-masing kolom adalah sebagai berikut: 1. STS : Sangat Tidak Setuju 2. TS : Tidak Setuju 3. CS : Cukup Setuju 4. S : Setuju 5. SS : Sangat Setuju

1. KOMPETENSI PERILAKU

1. Intelektual individu

No. PERNYATAAN STS TS CS S SS 1. Mengetahui hal-hal yang terkait dengan permasalahan yang dihadapi dalam audit. 2. Menguraikan masalah yang dihadapi, sehingga dapat mengidentifikasikan akar permasalahan atau implikasi yang dapat ditimbulkan. 3. Memahami situasi atau masalah dimulai dari mengidentifikasi pola atau hubungan dan permasalahan utama yang mendasar. 4. Saya mampu berpikir dengan cara yang baru. 5. Saya mampu bertindak dengan cara yang baru.

2. Efektivitas Individu

No. PERNYATAAN STS TS CS S SS 1. Bekerja dengan lebih baik atau melebihi standar kinerja. 2. Mampu menyikapi perubahan secara positif 3. Membantu orang lain agar mampu beradaptasi dengan perubahan. 4. Bertindak sesuai dengan nilai-nilai dan etika kerja yang berlaku. 5. Saya mampu bersikap netral atau tidak berpihak dalam menyelesaikan sebuah masalah. 6. Menghindari benturan kepentingan. 7. Mengambil tindakan atas masalah yang terjadi secara proaktif tanpa menunggu instruksi. 8. Memahami pihak internal organisasi dengan melihat keselarasan dan keterpaduan dari proses kerja yang terjadi. 9. Memahami pihak eksternal organisasi dengan melihat keselarasan dan keterpaduan dari proses kerja yang terjadi Lanjutan Lampiran 3.

3. Pengelolaan Tugas

No. PERNYATAAN STS TS CS S SS 1. Menyusun rencana kerja jangka pendek dengan target yang spesifik, realistis, dan terukur, yang diselaraskan dengan visimisi BPK. 2. Menyusun rencana kerja jangka panjang dengan target yang spesifik, realistis, dan terukur, yang diselaraskan dengan visimisi BPK. 3. Melaksanakan pekerjaan secara teratur dengan cara mengawasi pekerjaan. 4. Meninjau ulang pekerjaan atau informasi. 5. Membuat suatu sistem pemeriksaan sendiri.

4. Bekerja dengan Orang Lain

No. PERNYATAAN STS TS CS S SS 1. Mengetahui dan memahami pikiran orang lain yang tidak terucapkan secara langsung. 2. Mengetahui dan memahami pikiran orang lain yang tidak terucapkan secara langsung. 3. Mengetahui dan memahami masalah orang lain yang tidak terucap secara langsung. 4. Berupaya untuk membina, menjaga, dan mendayagunakan hubungan atau jaringan kontak yang luas. 5. Bekerjasama dalam timkelompok kerjaunit lain di BPK. 6. Membantu atau melayani orang lain.

5. Bekerja Melalui Orang Lain