Objek Penelitian Subjek Penelitian

74 Triangulasi sumber ditujukan untuk menguji kredibilitas data dilakukan dengan cara mengecek data yang telah diperoleh melalui beberapa sumber. Sebagai contoh dalam penelitian ini, triangulasi sumber digunakan untuk mengetahui kegiatan belajar mengajar program CI akselerasi, maka pengumpulan dan pengujian data yang telah diperoleh dapat dilakukan ke guru, murid dan pengelola program CI akselerasi. Data kemudian dianalisis oleh peneliti sehingga menghasilkan suatu kesimpulan yang kemudian selanjutnya dimintakan kesepakatan dengan tiga sumber data tersebut.

H. Teknik Analisis Data

Penelitian ini adalah penelitian analisis deskriptif, dimana dalam penelitian ini banyak bersifat uraian dari hasil wawancara, studi dokumentasi dan observasi. Data yang telah diperoleh akan dianalisis secara kualitatif serta diuraikan dalam bentuk deskriptif. Teknik analisis data dalam penelitian di SMA Negeri 5 Yogyakarta menggunakan analisis model Miles Huberman. Menurut Miles dan Hubermen, kegiatan analisis terdiri dari pengumpulan data, reduksi data, display data dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Menurut Nusa 2012: 204 tahapan dalam analisis model Miles dan Huberman yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Sugiyono 2013: 247 menggambarkan model Miles dan Huberman sebagai berikut. 75 Gambar 1. Analisis Data Model Miles dan Huberman Sugiyono, 2013: 247 Penjelasan gambar model Miles dan Huberman di atas yaitu sebagai berikut:

3. Tahap pengumpulan data Data Collection

Pengumpulan data merupakan prosedur yang sistematis dan standar untuk memperoleh sumber data. Dalam penelitian ini pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi dan studi dokumen. Setelah data terkumpul disajikan dalam bentuk transkrip wawancara, deskripsi studi dokumentasi dan deskripsi hasil pengamatan.

4. Reduksi Data Data Reduction

Reduksi data merupakan proses pemilahan data yang telah dikumpulkan dari lapangan. Data dari wawancara semua informan dikelompokan sesuai pertanyaan wawancara yang sama. Setelah disimpulkan garis besar hasil wawancara lalu dikelompokkan dengan hasil observasi dan studi dokumen yang berkaitan. Setelah data berdasarkan wawancara, observasi dan dokumentasi Data Collection Data Display Data Reduction Conclusion:drawing verifying