Periode ADIA Akademi Dinas Ilmu Agama

Peresmiaan pembagian wilayah koordinasi tersebut dilaksanakan pada tanggal 18 Maret 1963 dalam suatu upacara yang di hadiri oleh Menteri Agama Republik Indonesia bertempat di Aula IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta dan di lakukan serah terima jabatan dari Rektor IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, Prof. R. H. A. Sunarjo, SH kepada Rektor IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Prof. Drs. H. Sunardjo. Pada saat dilakukan serah terima jabatan tersebut, IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta telah memiliki empat fakultas, yaitu Fakultas Tarbiyah, Fakultas Adab dan Fakultas Ushuluddin di Jakarta dan Fakultas Syari’ah di Serang. Di samping itu, IAIN Jakarta juga mengkoordinasikan Fakultas Tarbiyah dan Fakultas Syari’ah di Banda Aceh dan Palembang. Kemudian dalam masa dua tahun sampai tahun 1965, dibuka fakultas- fakultas baru, yaitu Fakultas Tarbiyah di Serang, Cirebon Padang daan Pekanbaru, serta Fakultas Syari’ah Jambi. Selanjutnya, berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 11 tahun 1997 tentang Perubahan Status Fakultas Daerah menjadi Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri STAIN, maka Fakultas Tarbiyah Pontianak berdiri sendiri sebagai STAIN Pontianak. Pada masa Kepemimpinan Prof. Dr. Harun Nasution 1973-1984, IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta di kenal luas sebagai “Kampus Pembaharu”. Hal ini disebabkan karena Harun Nasution banyak mengadakan pembaharuan-pembaharuan dalam pemikiran Islam dengan menekankan Islam Rasional. Untuk itu, Prof. Dr. Harun Nasution mengadakan perubahan kurikulum IAIN yang salah satunya dengan memasukkan mata kuliah filsafat dan menyelenggarakan Program Pascasarjana PPs. PPs IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta merupakan PPs pertama di lingkungan IAIN di seluruh Indonesia. PPs ini mengawali kuliah perdananya pada tanggal 1 September 1982. Sejak saat itu secara bertahap dosen-dosen PAI melanjutkan pendidikannya ke jenjang S2 dan S3.

d. Periode IAIN With Wider Mandate

Dokumen yang terkait

Korelasi kemampuan akademik mahasiswa terhadap penyelesaian studi di program studi pendidikan fisika

0 6 65

Pengaruh konsep diri terhadap minat menjadi guru pada mahasiswa jurusan pendidikan IPS Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

5 23 165

Problematika Mahasiswa Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Dalam Mengakses Layanan Administrasi Via Internet : studi simak UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 22 77

Tingkat Kepuasan Mahasiswa Terhadap Mutu Layanan Perpustakaan Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan (FITK) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

3 29 73

Perilaku pencarian informasi dosen jurusuan komunikasi fakultas ilmu dakwah ilmu komunikasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dalam memenuhi kebutuhan berdakwah

0 12 0

Pengaruh self-regulated learning dan dukungan sosial terhadap prokrastinasi akademik mahasiswa psikologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

0 21 0

Hubungan Motivasi Mahasiswa/i Memilih Jurusan Pendidikan IPS dengan Prestasi Belajar angkatan Tahun 2012 di Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 14 0

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan mahasiswa dalam memilih jurusan pendidikan IPS Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 11 193

Kepuasan Mahasiswa Terhadap Layanan Sarana dan Prasarana Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 3 97

KAJIAN TINGKAT PEMAHAMAN KONSEP INTEGRASI ILMU DAN ISLAM ANTARA DOSEN BIDANG ILMU UMUM DENGAN DOSEN BIDANG ILMU AGAMA DI FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA Ansharullah Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Ind

0 0 14