Populasi, Sampel, dan Teknik Penarikan Sampel Teknik Pengumpulan Data

G. Pengujian Instrumen Penelitian

1. Pengujian Validitas Suatu alat ukur dikatakan valid atau salah apabila suatu alat pengukur tersebut dapat mengukur apa yang akan diukur dengan tepat atau teliti. Jenis validitas yang digunakan analisis butir, untuk menguji validitas setiap butir maka skor-skor yang ada pada butir yang dimaksud dikorelasikan dengan skor total. Skor butir dipandang dengan nilai X dan skor total dipandang dengan nilai Y Arikunto, 1989:141. Kevalidan atau kesahihan alat ukur tersebut akan diuji dengan menggunakan perhitungan korelasi Product Moment dari Karl Pearson dengan rumus sebagai berikut Arikunto, 1995:69: } }{ { 2 2 2 Y Y N X X N Y X XY N r XY            Keterangan XY r = koefisien korelasi antara variabel X dan Y X = total dari setiap item Y = total dari total item  = total responden Perhitungan nilai koefisien r dihitung pada taraf signifikan 5. Apabila nilai koefisien r menunjukkan hasil lebih besar atau sama dengan nilai koefisien r tabel, maka item tersebut dinyatakan tidak valid. Adapun rangkuman hasil penelitian uji coba validitas sebagai berikut : Tabel 3.3 Rangkuman Uji Validitas Variabel Minat Siswa SMK untuk Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi 25 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Butir No Korelasi dengan Koreksi Status 1 0,385 Valid 2 0,390 Valid 3 0,494 Valid 4 0,291 Valid 5 0,380 Valid 6 0,591 Valid 7 0,725 Valid 8 0,523 Valid 9 0,552 Valid 10 0,351 Valid 11 0,512 Valid 12 0,523 Valid 13 0,382 Valid 14 0,685 Valid 15 0,532 Valid 16 0,612 Valid 17 0,504 Valid 18 0,371 Valid 19 0,617 Valid 20 0,605 Valid Dari tabel di atas tampak bahwa seluruh item pertanyaan pada variabel minat siswa SMK dalam melanjutkan studi ke perguruan tinggi menunjukkan bahwa sebanyak dua puluh butir pertanyaan sahih. Pengambilan keputusan ini dilakukan dengan membandingkan nilai-nilai koefisien hitung r masing-masing butir dengan koefisien tabel r . Dengan jumlah data sebanyak n sebanyak 30 responden dan derajat kebebasan sebesar 28 30-2 maka diperoleh nilai tabel r sebesar 0,239. Hasil pengujian menunjukkan bahwa keseluruhan nilai koefisien hitung r lebih besar dari pada tabel r hitung r 0,239. Dengan demikian dapat 26

Dokumen yang terkait

PENGARUH PRESTASI BELAJAR DAN STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA TERHADAP MINAT SISWA MELANJUTKAN STUDI KE Pengaruh Prestasi Belajar Dan Status Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Minat Siswa Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Pada Siswa Kelas XII IPS SMA

0 2 15

PENGARUH PRESTASI BELAJAR DAN STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA TERHADAP MINAT SISWA MELANJUTKAN STUDI KE Pengaruh Prestasi Belajar Dan Status Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Minat Siswa Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Pada Siswa Kelas XII IPS SMA

0 4 13

MINAT SISWA MELANJUTKAN STUDI KE PERGURUAN TINGGI DITINJAU DARI STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN Minat Siswa Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Ditinjau Dari Status Sosial Ekonomi Orang Tua Dan Prestasi Belajar Pada Siswa Kelas XII SMA Negeri 1 Gir

0 1 13

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN ORIENTASI MASA DEPAN TERHADAP MINAT MELANJUTKAN SEKOLAH Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua dan Orientasi Masa Depan terhadap Minat Melanjutkan Sekolah ke Jenjang Perguruan Tinggi pada Siswa Kelas XII

0 0 20

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN ORIENTASI MASA DEPAN TERHADAP MINAT MELANJUTKAN SEKOLAH Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua dan Orientasi Masa Depan terhadap Minat Melanjutkan Sekolah ke Jenjang Perguruan Tinggi pada Siswa Kelas XII

0 0 16

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN PRESTASI BELAJAR SISWA TERHADAP MINAT MELANJUTKAN STUDI KE Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua Dan Prestasi Belajar Siswa Terhadap Minat Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Siswa Kelas XI SMA Negeri 3 P

0 0 16

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN PRESTASI BELAJAR SISWA TERHADAP MINAT MELANJUTKAN STUDI KE Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua Dan Prestasi Belajar Siswa Terhadap Minat Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Siswa Kelas XI SMA Negeri 3 P

1 4 13

Minat siswa untuk melanjutkan ke sekolah menengah kejuruan ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua : studi kasus SMP N 2 Berbah.

0 0 139

HUBUNGAN ANTARA STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DENGAN MINAT SISWA UNTUK MELANJUTKAN STUDI KE PERGURUAN TINGGI

0 0 158

PENGARUH PRESTASI BELAJAR, DAN STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA TERHADAP MINAT SISWA SMA KELAS XII UNTUK MELANJUTKAN STUDI KE PERGURUAN TINGGI SKRIPSI

0 1 137