Uji Normalitas Uji Homogenitas Populasi

44

3.9.1.1 Uji Normalitas

Uji normalitas bertujuan untuk mengetahui apakah data berdistribusi normal atau tidak normal dan untuk menentukan uji selanjutnya apakah memakai statistik parametrik atau non parametrik. Data yang diujicoba normalitasnya adalah nilai ulangan semester gasal siswa kelas XI pada pelajaran kimia. Rumus yang digunakan dalam uji normalitas adalah sebagai berikut: x = ∑ Oi − Ei Ei k i= Keterangan: = chi kuadrat Oi = frekuensi hasil pengamatan Ei = frekuensi yang diharapkan K= banyaknya kelas Data berdistribusi normal jika 3 1 2 2    k hitung    dengan taraf signifikan 5 dan derajat kebebasan k-3 Sudjana, 2005:273. Berdasarkan hasil perhitungan normalitas populasi diperoleh χ 2 hitung untuk setiap data kurang dari χ 2 tabel dengan dk=3 dan α=5 maka dapat disimpulkan bahwa populasi berdistribusi normal, sehingga uji selanjutnya menggunakan statistik parametrik. Perhitungan uji normalitas data populasi terlampir pada Lampiran 5 halaman lampiran dapat dilihat di dalam daftar lampiran. Hasil uji normalitas data populasi dapat dilihat pada Tabel 3.9. Tabel 3.9 Hasil Uji Normalitas Data Populasi Kelas χ 2 hitung χ 2 tabel Kriteria XI TIPK 1 XI TIPK 2 XI NKN XI TKKB 1 XI TKKB 2 2,38731 7,0639 2,2714 6,2274 6,4520 7,81 7,81 7,81 7,81 7,81 Normal Normal Normal Normal Normal 45

3.9.1.2 Uji Homogenitas Populasi

Syarat digunakannya teknik cluster random sampling ialah apabila semua kelas yang ada dalam populasi memiliki homogenitas yang sama dan memiliki rata- rata yang sama. Oleh karena itu sebelum teknik cluster random sampling digunakan, maka dilakukan uji beberapa homogenitas populasi. Uji kesamaan beberapa homogenitas dilakukan dengan uji Bartlett. Rumusnya sebagai berikut: - Menghitung varians gabungan dari semua kelas : = ∑ � − � ∑ � − - Menghitung harga satuan B : � = � ∑ � − - Menghitung nilai statis chi-kuadrat dengan rumus: ] log 1 [ 10 ln 2 2     i i S n B  Keterangan: S i 2 = variansi masing-masing kelas S 2 = variansi gabungan n i = banyaknya anggota dalam kelaskelas B = koefisien Bartlett χ 2 = harga konsultasi homogenitas sampel Sudjana 2005: 263 Data akan dikatakan homogen jika populasi dalam penelitian memiliki varian yang sama. Varians dikatakan sama apabila χ 2 lebih lebih kecil dari χ 2 1- αk- 1 dengan taraf signifian 5, besarnya χ 2 1- αk-1 didapat dari daftar distribusi chi- kuadrat dengan peluang 1- α dn dk = k-1. 46 Hasil analisis data uji homogenitas populasi dapat dilihat pada Tabel 3.10. Untuk perhitungan selengkapnya dapat dilihat pada Lampiran 4 halaman lampiran dapat dilihat di dalam daftar lampiran. Tabel 3.10. Hasil Uji Homogenitas Populasi Data χ 2 hitung χ 2 tabel Kriteria Nilai Ujian Akhir Semester Ganjil 3,5275 9,49 Homogen

3.9.1.3 Uji Kesamaan Keadaan Awal Populasi Uji Anava