Validasi Silabus Pembelajaran Validasi RPP Validasi Soal Tes Kemampuan Berpikir Kreatif

penelitian ini meliputi validasi RPP, tes kemampuan berpikir kreatif, silabus pembelajaran, angket respon siswa dan pedoman wawancara. Validator pada penelitian ini adalah dosen pembimbing 1 peneliti yaitu Dr. Iwan Junaedi, S.Si., M.Pd. Nilai adalah persentase hasil penilaian validator dengan pendeskripsian skor penilaian seperti pada Tabel 3.10. Tabel 3.10 Kriteria Hasil Penilaian Validasi Instrumen Kategori Perolehan persentase Tidak baik Kurang baik Baik Sangat baik

3.10.1.1 Validasi Silabus Pembelajaran

Penilaian validasi silabus pembelajaran meliputi limas aspek yaitu 1 kelengkapan instrument; 2 kesesuaian informasi; 3 kesesuaian terhadap hal yang akan diukur; 4 kesesuaian EYD; dan 5 kesesuaian bahasa dengan bahasa baku, masing-masing indikator mempunyai rentang skor antara 1 sampai dengan 5. Jumlah skor validasi silabus pembelajaran adalah 19 dengan persentase skor 76. Hal itu menunjukkan bahwa silabus pembelajaran valid dengan kriteria sangat baik.

3.10.1.2 Validasi RPP

Penilaian validasi RPP meliputi empat aspek yaitu perumusan tujuan pembelajaran, isi, bahasa dan waktu. Pada aspek perumusan tujuan pembelajaran terdapat dua indikator, yaitu 1 tujuan pembelajaran memuat berpikir kreatif; dan 2 kesesuaian indikator dengan tujuan pembelajaran. Pada aspek isi terdapat empat indikator yaitu 1 sistematika penyusunan RPP; 2 kesesuaian urutan atau fase kegiatan pembelajaran model Taba dengan strategi Concept Mapping; 3 kesesuaian uraian fase kegiatan pembelajaran model Taba dengan strategi Concept Mapping; dan 4 kelengkapan instrumen evaluasi soal, kunci, pedoman penskoran. Pada aspek bahasa terdapat tiga indikator yaitu 1 penggunaan bahasa sesuai dengan EYD; 2 bahasa yang digunakan komunikatif; dan 3 kesederhanaan struktur kalimat. Pada aspek waktu terdapat dua indikator yaitu 1 kesesuaian alokasi yang digunakan; dan 2 rincian waktu untuk setiap tahap pembelajaran. Jumlah skor validasi RPP adalah 36. Berdasarkan hasil validasi RPP diperoleh persentase akhir 81,81 82. Hal itu menunjukkan bahwa RPP valid dengan kriteria sangat baik.

3.10.1.3 Validasi Soal Tes Kemampuan Berpikir Kreatif

Tes berpikir kreatif merupakan salah satu instrumen untuk mengukur kemampuan berpikir kreatif siswa. Penilaian validasi menggunakan indikator keterpenuhan. jika butir tes memenuhi indikator maka validator memberi penilaian pada kolom “Ya” dan diberi skor 1 dan jika validator memberikan penilaian pada kolom “ Tidak” dan diberi skor 0. Tes dinilai dengan 15 indikator terdiri dari tiga tinjauan yaitu isi, konstruksi dan bahasa. Tinjauan isi terfokus pada ketercapaian tes untuk merepresentasikan kemampuan berpikir kreatif siswa. Tinjauan konstruksi terfokus pada kejelasan informasi dan tinjauan bahasa terfokus pada penggunaan kaidah bahasa indonesia yang baik dan benar. Jumlah skor validasi adalah 12 dengan persentase 80. Hal tersebut menunjukkan bahwa tes valid dengan kategori sangat baik.

3.10.1.4 Validasi Pedoman Instrumen Angket Respon

Dokumen yang terkait

Pengaruh pembelajaran matematika model inkuiri terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa MI (penelitian quasi eksperimen di MI Miftahul Umam Pondok Labu Kelas 4 Semester 1)

0 13 203

ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA KELAS VIII PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL VAK BERBANTUAN POHON MATEMATIS

5 39 662

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PQ4R BERBANTUAN KARTU MASALAH TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS VIII

1 17 276

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN CPS DENGAN STRATEGI TS TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS VII MATERI SEGIEMPAT

0 18 223

PEMBELAJARAN MODEL TABA BERBANTUAN GSP UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS VII MATERI SEGIEMPAT

3 47 516

Dampak Strategi Pembelajaran dan Kemampuan Berpikir Kreatif Terhadap Hasil Belajar Matematika

0 2 7

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN STRATEGI Eksperimen Pembelajaran Matematika Dengan Strategi Mind Mapping Dan Concept Maps Ditinjau Dari Kemampuan Berfikir Kreatif Matematis Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Kartasura Tahun Ajaran 2015/2016.

0 5 14

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN STRATEGI Eksperimen Pembelajaran Matematika Dengan Strategi Mind Mapping Dan Concept Maps Ditinjau Dari Kemampuan Berfikir Kreatif Matematis Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Kartasura Tahun Ajaran 2015/2016.

0 3 16

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN INDUKTIF TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIKA SISWA KELAS VII TAMAN DEWASA IBU PAWIYATANYOGYAKARTA

0 1 8

PEMBELAJARAN MATEMATIKA MODEL TABA DENGAN STRATEGI CONCEPT MAPPING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA - Raden Intan Repository

1 1 30