Lokasi Penelitian. Jenis Data

lxxxvi kepentingan masyarakat, atau sebaliknya. Dalam mewujudkan kemaslahatan ini Negara mempunyai hak intervensi apabila terjadi eksploitasi atau kezaliman dalam mewujudkan sebuah kemaslahatan itu. Dengan adanya metode penelitian maka diharapkan peneliti dapat memperoleh hasil yang berbobot dan bernilai sehingga dapat dipertanggungjawabkan. Dalam hal ini metode diartikan suatu cara untuk memecahkan suatu masalah yang ada dengan mengumpulkan, menyusun, mengklarifikasikan dan menginterpretasikan data. Penelitian merupakan sarana pokok dalam mengembangkan ilmu pengetahuan, karena penelitian bertujuan untuk mengungkapkan kebenaran secara sistematis, metodologis dan konsisten. Penelitian mengenai implementasi pembiayaan murabahah pada Bank Muamalat Indonesia Cabang Surakarta ini, yang berada dari sudut penerapan pembiayaan murabahah berdasarkan peraturan tentang murabahah merupakan penelitian hukum yang bersifat yuridis empiris atau penelitian yang dilakukan untuk mendapatkan data primer yang berkenaan dengan hal-hal yang ada dilapangan, serta bahan-bahan yang menyangkut materi- materi yang berhubungan dengan topik penelitian sebagai data sekunder.

B. Lokasi Penelitian.

Lokasi penelitian yang dipilih oleh penulis adalah Bank Muamalat Indonesia Cabang Surakarta beralamat di Jl. Slamet Riyadi Surakarta, karena Bank Muamalat Indonesia merupakan salah satu bank syariah yang pertama yang melakukan kegiatan usahanya dengan prinsip syariah dalam penyaluran dananya melalui pembiayaan murabahah.

C. Jenis Data

1. Data Primer Penentuan sample dilaksanakan dengan memakai teknik purposive sampling yaitu pengambilan subyek buka didasarkan atas strata, random atau daerah tetapi didasarkan atas adanya tujuan lxxxvii tertentu 76 . Sehingga subyek penelitian dipilih berdasarkan keterlibatan mereka dalam proses pembiayaan murabahah pada Bank Muamalat Indonesia Cabang Surakarta. Penelitian tersebut dilakukan terhadap responden, yakni pihak-pihak yang terkait langsung dengan masalah yang diteliti. Data yang diperoleh secara langsung dari lapangan melalui wawancara. Dokumentasi, maupun observasi yang diperoleh dari semua pihak yang terkait langsung dengan permasalahan yang menjadi obyek penelitian, 1 Kepala Bank Muamalat Indonesia Cabang Surakarta. 2. Kepala Bagian Muranahah, 3. Karyawan. 4 Tokoh agama, 5 Nasabah Murabahah. 2. Data Sekunder Yaitu sumber data yang berasal dari bahan bahan pustaka, yang meliputi dokumen terulis, yang bersumber dari peraturan perundang- undangan, maupun Al Qur’an, Hadits, termasuk di dalamnya berbagai keputusan-keputusan yang dikeluarkan oleh organisasi kemasyarakatan Islam, baik yang berskala lokal, Nasional, maupun internasional, hasil-hasil penelitian, artikel-artikel ilmiah, buku-buku literatur, dokumen-dokumen resmi, arsip-arsip dan data statistik tentang perkembangan pembiayaan bagi hasil perbankan syariah. Di dalam penelitian hukum, data sekunder mencakup bahan hukum primer, bahan hukum sekunder dan bahan hukum tertier 77 . Data sekunder yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu terdiri dari : a Al Qur’an, As Sunnah, Ijma’, dan Qiyas sebagai sumber hukum Islam. b Undang-undang No.10 tahun 1998 tentag Perubahan Atas Undang-undang No.7 Tahun 1992 tentang Perbankan. c Undang-undang No.3 Tahun 2004 Tentang Bank Indonesia. 76 Suharsini Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Rhineka Perkasa, Jakarta, 2002. hlm. 109 77 Soerjono Soekanto dan Sri Mamudji, Penelitian Hukum Normatif Suatu Tinjauan Singkat, Raja Grafindo Persada, Jakarta, 2004, hlm. 13. lxxxviii d Undang-undang No.21 Tahun 2008 tentang perbankan syariah. e Peraturan Bank Indonesia No.99PBI2007 tentang perbankan syariah. f Nomor 4DSN-MUIIV2000 tanggal 1 April 2000 transaksi murabahah. g Dan berbagai peraturan yang dikeluarkan oleh Bank Indonesia.

D. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Rancang bangun sistem informasi kepegawaian studi kasus: Bank Muamalat Indonesia

3 52 289

Pembiayaan bank Muamalat Indonesia dalam sektor properti

2 23 134

“Analisis Kelayakan Pembiayaan Murabahah Dan Penanganan Risiko Kredit Pada Kendaraan Bermotor” (Studi Pada Bank Muamalat Cabang Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur)

2 9 106

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PEMBIAYAAN MURABAHAH STUDY KASUS DI BANK MUAMALAT INDONESIA CABANG SURAKARTA.

0 2 16

Prosedur Pembiayaan Murabahah Pada PT. Bank Muamalat Indonesia Cabang Padang.

0 0 7

IMPLEMENTASI PEMBIAYAAN AL-MURABAHAH PADA BANK MUAMALAT INDONESIA CABANG SEMARANG DENGAN PENDEKATAN HUKUM PERDATA INDONESIA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 116

ANALISIS PEMBIAYAAN KEPEMILIKAN RUMAH (KPR) MUAMALAT iB PEMBELIAN DI BANK MUAMALAT INDONESIA (BMI) CABANG PEMBANTU SALATIGA TUGAS AKHIR - ANALISIS PEMBIAYAAN KEPEMILIKAN RUMAH (KPR) MUAMALAT iB PEMBELIAN DI BANK MUAMALAT INDONESIA (BMI) CABANG PEMBANTU SA

0 0 103

PELAKSANAAN AKAD MURABAHAH PADA PEMBIAYAAN KEPEMILIKAN RUMAH (KPR) MUAMALAT iB DI BANK MUAMALAT INDONESIA CABANG SOLO TUGAS AKHIR - PELAKSANAAN AKAD MURABAHAH PADA PEMBIAYAAN KEPEMILIKAN RUMAH (KPR) MUAMALAT iB DI BANK MUAMALAT INDONESIA CABANG SOLO - Tes

1 1 91

ANALISIS PEMBIAYAAN IB MUAMALAT MULTIGUNA PADA SKIM MURABAHAH DI BANK MUAMALAT INDONESIA (BMI) CABANG PEMBANTU SALATIGA TUGAS AKHIR - ANALISIS PEMBIAYAAN IB MUAMALAT MULTIGUNA PADA SKIM MURABAHAH DI BANK MUAMALAT INDONESIA (BMI) CABANG PEMBANTU SALATIGA -

0 0 80

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP AKAD PEMBIAYAAN MURABAHAH DI BANK MUAMALAT CABANG MAKASSAR

1 3 78