Evaluasi Massa Cetak Tablet

24 meliputi pemeriksaan secara fisik terhadap tablet hisap yaitu keseragaman bobot, kekerasan tablet, kerapuhan dan waktu hancur tablet, serta pengujian tanggapan rasa yang dilakukukan untuk mengetahui rasa dari tablet hisap yang diformulasikan. 1 Keseragaman bobot Keragaman berat dari suatu tablet ditentukan oleh Variasi penggunaan mesin cetak tablet seperti perbedaan ukuran atau kedalaman die dan pengaturan tekanan punch Gibson, 2000. Selain itu, pada pembuatan tablet dengan metode granulasi maupun kempa langsung dimana perbedaan ukuran antar granul atau serbuk merupakan suatu hal yang harus diperhatikan karena akan menentukan variasi dari berat tablet yang dihasilkan. Berat tablet yang dibuat harus secara rutin diukur untuk membantu memastikan bahwa setiap tablet memiliki berat yang seragam Lachman, 1994. 2 Kekerasan tablet Umumnya semakin besar tekanan yang diberikan pada masa serbuk atau granul maka semakin keras tablet yang dihasilkan, meskipun sifat dari masing-masing eksipien juga menentukan kekerasan tablet. Tablet-tablet tertentu seperti lozenges untuk dihisap dan tablet bukal untuk disisipkan di pipi yang ditujukan untuk melarut secara perlahan-lahan sengaja dibuat keras Ansel, 1989. Syarat kekerasan untuk tablet hisap adalah mampu menahan tekanan sebesar 30-50 kg per inchi 2 atau setara dengan 12,5-20,8 kg per cm 2 Lachman, 1989. 3 Keregasan tablet 25 Kemampuan tablet untuk tahan terhadap goresan dan guncangan mekanik pada saat pembuatan, pengemasan, dan pengiriman sering disebut dengan keregasan tablet atau friabilitas. Kekerasan dari tablet dapat diukur dengan suatu alat yaitu friabilator. Tablet yang kehilangan beratnya ditimbang, dengan syarat bahwa kehilangan berat antara 0,5 sampai 1 masih dapat ditolerir Lachman, 1994. 4 Waktu hancur Waktu hancur adalah waktu yang diperlukan oleh tablet untuk hancur atau pecahnya tablet menjadi partikel-partikel kecil. Tablet hisap yang dengan daerah kerjanya pada membran mukosa mulut dirancang untuk hancur atau tererosi secara perlahan di dalam rongga mulut dalam waktu 5 sampai 10 menit Lachman, 1989.

2.7. Monografi Bahan Tambahan

Excipient 1 Dekstrosa  Nama Kimia: D - + - Glukosa monohidrat  Rumus struktur: Gambar 2. Rumus struktrur dekstrosa  Rumus molekul dan bobot molekul: C 6 H 12 O 6 .H 2 O dan 198.17 26  Ogranoleptis: Kristal putih atau serbuk granular, rasanya manis dan tidak berbau.  Densitas nyata dan mampat: 1,54 gcm 3 dan 1,02 gcm 3  Kandungan lembab: Dextrosa monohidrat menyerap lembab secara signifikan pada suhu 25 o C  Stabilitas: Dextrosa memiliki stabilitas yang baik pada penyimpanan dengan kondisi kering.  Kegunaan: Dekstrosa digunakan sebagai bahan pengikat dan pengisi dalam granulasi basah dan kering. Tablet yang dibuat dengan dekstrosa memerlukan lebih banyak lubrikan, sedikit renyah dan cenderung menjadi keras.  Ketidaktercampuran : Menjadi coklat dan terdekomposisi bila tercampur dengan alkali kuat. Dekstrosa dapat menyebabkan tablet yang mengandung senyawa amina menjadi coklat reaksi mailhard Rowe, 2009. 2 Sukralosa  Nama kimia: 1,6-Dikloro-1,6-dideoksi-β-D-fruktofuranosil-4- kloro-4-deoksi-D-galaktopiranosid  Rumus struktur: Gambar 3. Rumus struktur sukralosa  Rumus molekul dan bobot molekul: C 12 H 19 C l3 O 8 dan 397.64

Dokumen yang terkait

Formulasi Tablet Hisap Nanopartikel Daun Sirih Merah (Piper Crocatum Ruiz & Pav.) Secara Granulasi Basah

3 53 89

Uji Efek ekstra etanol daun sirih (piper betle L) terhadap penurunan kadar asam urat darah pada tikus putih jantan yang diinduksi kafeina

8 113 84

Formulasi Tablet Hisap Ekstrak Etanol Sirih (Piper betle L.) Dan Kapur Sirih (CaCO3) Dengan Mikrokristalin Selulosa (Avicel) Sebagai Pengikat Serta Pengaruhnya Terhadap Kadar CD4 Dalam Darah

0 11 147

PENGARUH VARIASI KADAR GELATIN SEBAGAI BAHAN PENGIKAT TERHADAP SIFAT FISIK TABLET HISAP EKSTRAK DAUN SIRIH (Piper betle L.).

0 1 19

PENGARUH VARIASI KADAR AMILUM MANIHOT SEBAGAI BAHAN PENGIKAT TERHADAP SIFAT FISIK TABLET HISAP EKSTRAK DAUN SIRIH (Piper betle L.).

0 0 19

PENGARUH VARIASI KADAR POLIVINIL PIROLIDON (PVP) SEBAGAI BAHAN PENGIKAT TERHADAP SIFAT FISIK PENGARUH VARIASI KADAR POLIVINIL PIROLIDON (PVP) SEBAGAI BAHAN PENGIKAT TERHADAP SIFAT FISIK TABLET HISAP EKSTRAK DAUN SIRIH (Piper betle L.).

0 0 15

PENDAHULUAN PENGARUH VARIASI KADAR POLIVINIL PIROLIDON (PVP) SEBAGAI BAHAN PENGIKAT TERHADAP SIFAT FISIK TABLET HISAP EKSTRAK DAUN SIRIH (Piper betle L.).

0 0 18

FORMULASI KRIM TIPE M/A EKSTRAK ETANOL DAUN SIRIH ( Piper betle L ) DENGAN VARIASI KONSENTRASI EMULGATOR ASAM STEARAT.

0 0 16

Pembuatan Tablet Hisap (Lozenges) dari Ekstrak Daun Sirih (Piper betle L.) yang Dikeringkan dengan Pengering Semprot (Spray Drier) Menggunakan Acasia Sebagai Bahan Pengikat - Ubaya Repository

0 1 1

Pembuatan Tablet Hisap (Lozenges) dari Ekstrak Air Daun Sirih (Piper betle L.) yang Dikeringkan dengan Pengering Sembur (Spray Drier) Menggunakan PVP K30 Sebagai Pengikat - Ubaya Repository

0 0 1