Uji Hipotesis Pengaruh pelayanan Bank syariah mandiri cabang tasikmalaya terhadap minat nasabah pada produk tabungan mabrur

0,60 – 0,799 Kuat 0,80 – 1,000 Sangat Kuat Sumber: Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis, hal.250. Berdasarkan tabel 4.9 tersebut, maka koefisien korelasi yang ditemukan sebesar 0,308 termasuk pada kategori rendah. Jadi terdapat hubungan yang rendah antara kualitas pelayanan dengan minat nasabah. Hasil pada tabel 4.9 menunjukkan bahwa nilai koefisien determinasi R Square sebesar 0,095, artinya bahwa kualitas pelayanan berpengaruh terhadap kepuasan nasabah sebesar 9,5 sedangkan sisanya sebesar 90,5 dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diketahui dan tidak termasuk dalam analisis regresi ini. Tabel 4.10 Hasil Persamaan Regresi Coefficients a Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients Model B Std. Error Beta t Sig. Constant 3.741 2.967 1.261 .210 1 pelayanan .155 .048 .308 3.209 .002 a. Dependent Variable: minat

E. Uji Hipotesis

1. Uji t Hitung Tabel 4.11 Hasil Uji t Hitung Coefficients a Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients Model B Std. Error Beta t Sig. Constant 3.741 2.967 1.261 .210 1 pelayanan .155 .048 .308 3.209 .002 a. Dependent Variable: minat Uji t digunakan untuk mengetahui apakah secara parsial kualitas pelayanan berpengaruh secara signifikan atau tidak terhadap minat nasabah. Pengujian menggunakan tingkat signifikansi 0,05. Hipotesis: Ho: Tidak ada pengaruh antara kualitas pelayanan terhadap minat nasabah pada Bank Syariah Mandiri Cabang Tasikmalaya Ha: Ada pengaruh antara kualitas pelayanan terhadap minat nasabah pada Bank Syariah Mandiri Cabang Tasikmalaya Berdasarkan tabel 4.13 didapat t hitung sebesar 3,209 dan signifiknsi 0,002. sedangkan t tabel dapat dilihat pada tabel statistic pada signifikansi 0,052 = 0,025 dengan derajat kebebasan df = n-k-I tau 100-2-1 = 97, diperoleh hasil t tabel sebesar 1,985. Maka diperoleh nilai t hitung t tabel 3,209 1,985 dan signifikasi 0,05 0,002 0,05, maka Ho ditolak. Jadi dapat disimpulkan bahwa kualitas pelayanan berpengaruh pada minat nasabah pada BankSyariah Mandiri Cabang Tasikmalaya. 2. Uji F Uji F merupakan uji koefisien regresi secara bersama-sama, untuk menguji signifikansi pengaruh beberapa variabel independent terhadap variabel dependent. Tabel 4.12 Uji F ANOVA b Model Sum of Squares Df Mean Square F Sig. Regression 95.514 1 95.514 10.297 .002 a Residual 909.076 98 9.276 1 Total 1004.590 99 a. Predictors: Constant, pelayanan b. Dependent Variable: minat Hipotesis: Ho: Tidak ada pengaruh antara kualitas pelayanan terhadap minat nasabah pada Bank Syariah Mandiri Cabang Tasikmalaya Ha: Ada pengaruh antara kualitas pelayanan terhadap minat nasabah pada Bank Syariah Mandiri Cabang Tasikmalaya Berdasarkan tabel 4.14 didapat f hitung sebesar 10,297 dan signifikasi 0,002. sedangkan f tabel dapat dilihat pada tabel statistic pada tingkat signifikansi 0,05 dengan df-1 jumlah variabel-1 = 1, dan de2 n-k-1 atau 100-1-1 = 98 n adalah jumlah data dan k adalah jumlah variabel independent, diperoleh hasil f tabel sebesar 3,089. Maka diperoleh nilai F hitung F tabel 10,297 3,089 dan signifikansi 0,05 0,002 0,05, maka Ho ditolak. Jadi dapat disimpulkan bahwa kualitas pelayanan berpengaruh pada minat nasabah pada Bank Syariah Mandiri Cabang Tasikmalaya.

F. Analisis Strategi Pelayanan Bank Syariah Mandiri Cabang Tasikmalaya