Perencanaan siklus Ketiga Perencanaan Tahap Penelitian

1 Melakukan pengamatan aktivitas siswa dalam model cooperative learning tipe Think-Pair-Share dengan media CD pembelajaran pada pelajaran PKn 2 Melakukan pengamatan aktivitas guru dalam menerapkan model cooperative learning tipe Think-Pair-Share dengan media CD pembelajaran. d Refleksi 1 Mencatat hasil observasi. 2 Mengevaluasi proses dan hasil observasi pembelajaran yang dilakukan guru pada siklus II. 3 Mengkaji pelaksanaan dan efek tindakan pada pembelajaran pada siklus II. 4 Membuat daftar permasalahan pada siklus II dan mengurangi resiko kesalahan pada siklus III. 5 Merencanakan perencanaan tindak lanjut untuk siklus III.

3. Perencanaan siklus Ketiga

a Perencanaan 1 Menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran RPP. 2 Menyusun dan mempersiapkan lembar observasi mengenai kegiatan siswa dan guru saat pelaksanaan pembelajaran. 3 Mempersiapkan sarana dan media pembelajaran yang akan digunakan dalam setiap pembelajaran, yaitu: CD pembelajaran, laptop, proyektor, layar proyektor. 4 Mempersiapkan peralatan untuk mendokumentasikan kegiatan selama proses pembelajaran berlangsung, yaitu: kamera. 5 Mempersiapkan soal tes untuk siswa yaitu tes yang akan diberikan pada akhir siklus. b Pelaksanaan Tindakan Pada tahap tindakan, guru melaksanakan kegiatan pembelajaran sebagaimana yang telah direncanakan sebelumnya, yaitu melalui langkah-langkah model cooperative learning tipe Think-Pair- Share dengan media CD pembelajaran sebagai berikut: A. Kegiatan Awal ±5 menit 1 Apersepsi: guru bertanya kepada siswa 5 Setiap siswa mendiskusikan hasil pemikiran masing-masing dengan pasangan Pair. 6 Siswa dibimbing dan dimotivasi guru untuk aktif dalam kerja kelompoknya. 7 Perwakilan kelompok berbagi jawaban dengan seluruh kelas Share dengan menyampaikan jawaban di depan kelas secara bergantian 6 kelompok. 8 Pemberian penghargaan kepada kelompok yang aktif. - Konfirmasi 9 Guru memberikan umpan balik dari diskusi 10 Siswa dan guru bersama-sama menyimpulkan materi yang dipelajari. C. Kegiatan Akhir ±15 menit 1 Melakukan refleksi 2 Guru mengadakan evaluasi 3 Guru memberikan motivasi pada siswa. 4 Guru menutup pelajaran. c Observasi 1 Melakukan pengamatan aktivitas siswa dalam model cooperative learning tipe Think-Pair-Share dengan media CD pembelajaran pada pelajaran PKn. 2 Melakukan pengamatan aktivitas guru dalam menerapkan model cooperative learning tipe Think-Pair-Share dengan media CD pembelajaran. d Refleksi 1 Mencatat hasil observasi. 2 Mengevaluasi proses dan hasil observasi pembelajaran yang dilakukan guru pada siklus III 3 Mengkaji pelaksanaan dan efek tindakan pada pembelajaran pada siklus III 4 Membuat daftar permasalahan pada siklus 3 5 Meyusun pelaporan.

C. Subjek Penelitian

Dokumen yang terkait

Perbandingan hasil belajar biologi dengan menggunakan metode pembelajaran cooperative learning tipe group investigation (GI) dan think pair share (TPS)

1 5 152

Penerapan model pembelajaran cooperative teknik think pair square (Tps) dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih kelas VIII H di Mts pembangunan uin Jakarta

0 15 161

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) SISWA KELAS VB SD NEGERI 3 METRO PUSAT TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 3 47

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE THINK PAIR SHARE UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKN SISWA KELAS V SD NEGERI 4 METRO PUSAT

0 3 66

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE (TPS) BERBASIS CD PEMBELAJARAN SISWA KELAS IV A SDN WONOSARI 02 SEMARANG

0 6 260

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE DENGAN MEDIA CD PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS III SD NEGERI KALIBANTENG KIDUL 02 SEMARANG

0 4 317

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE DENGAN MEDIA CD PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS V SDN MANGUNSARI SEMARANG

0 27 302

Peningkatan Hasil Belajar Ips Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Thinks Pair Share Pada Siswa Kelas V Mi Manba’ul Falah Kabupaten Bogor

0 8 129

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA MELALUI MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE THINK-PAIR-SHARE (TPS) DENGAN MEDIA CD PEMBELAJARAN PADA PELAJARAN PKn KELAS IVC SD NEGERI TAMBAKAJI 04 SEMARANG.

0 0 1

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK-PAIR-SHARE (TPS)

0 0 71