Kelebihan dan Kekurangan Media Gambar Prinsip-Prinsip Penggunaan Media Gambar Bagi Guru Secara Efektif

1. Penggunaan media pembelajaran hendaknya dipandang sebagai bagian integral dalam sistem pembelajaran. 2. Media pembelajaran hendaknya dipandang sebagai sumber daya. 3. Guru hendaknya memahami tingkat hirarki sequence dari jenis alat dan kegunaannya. 4. Pengujian media pembelajaran hendaknya berlangsung terus, sebelum, selama, dan sesudah pemakaiannya. 5. Penggunaan multi media akan sangat menguntungkan dan memperlancar proses pembelajaran. Prinsi-prinsip penggunaan media gambar bagi guru secara efektif adalah sebagai berikut : 1 Menggunakan gambar untuk tujuan-tujuan pelajaran yang spesifik, yaitu dengan cara memilih gambar tertentu yang akan mendukung penjelasan atau pokok-pokok pelajaran. Tujuan khusus itulah yang mengarahkan minat siswa kepada pokok-pokok terpenting dalam pelajaran. 2 Memadukan gambar-gambar kepada pelajaran sebab keefektifan pemakaian gambar di dalam proses belajar mengajar memerlukan keterpaduan. 3 Menggunakan gambar-gambar itu sedikit saja, daripada menggunakan banyak gambar tetapi tidak efektif. Guru hendaknya berhemat dalam mempergunakan gambar yaitu sedikit tetapi selektif, lebih baik daripada dua kali mempertunjukkan gambar-gambar yang serabutan tanpa pilih-pilih. Jadi, yang terpenting adalah pemusatan perhatian pada gagasan utama. Penggunaan media gambar dalam proses belajar mengajar akan memberikan hasil yang optimal apabila digunakan secara tepat, dalam arti sesuai dengan materi pelajaran dan mendukung. Gambar dapat memberikan nilai yang sangat berarti, terutama dalam membentuk pengertian baru dan untuk memperjelas pengertian baru, dan untuk memperjelas pengertian tentang sesuatu. http:www.bpgupg.go.idindex.php?view=articlecatid=513Avollno2 id=1433A

B. Penelitian yang Relevan

1. Penelitian yang dilakukan oleh Sunarti dengan judul ”Pengaruh Media Gambar terhadap Peningkatan Kemampuan Menulis Disiplin Ditinjau dari Kemandirian Belajar Siswa Kelas II SD” pada tahun 2002. Dari hasil penelitiannya menyimpulkan bahwa terdapat perbedaan atau pengaruh yang signifikan anatara penggunaan media gambar dengan tanpa media terhadap peningkatan kemampuan menulis siswa kelas II SD. Penggunaan sarana media dalam pelaksanaan pembelajaran akan membantu kelancaran, efektivitas dan efisiensi dalam pencapaian tujuan. Relevansinya dengan penelitian ini sama-sama menggunakan media gambar dalam upaya peningkatan kemampuan menulis, perbedaannya dalam penelitian ini menfokuskan kemampuan membaca dan menulis. 2. Penelitian yang dilakukan oleh Evie Hasim dengan judul ” Peningkatan Efektivitas Penggunaan Media Gambar Seri Dalam Pembelajaran Menulis” pada tahun 2007. Dari hasil penelitiannya menunjukkan adanya peningkatan kemampuan siswa dalam menulis dengan media gambar seri baik dari aspek isi maupun aspek mekanik. Peningkatan tersebut terlihat pada rerata keberhasilan siswa dari silkus ke siklus. Guru mengefektifkan penggunaan media gambar seri sehingga dapat meningkatkan aktivitas siswa dan merangsang siswa dalam pembelajaran menulis.Relevansinya sama-sam menggunakan media gambar dalam upaya meningkatkan keterampilan menulis, perbedaannya pada penelitian ini difokuskan pada kemampuan membaca dan menulis. 3. Penelitian yang dilakukan oleh Tukiman yang berjudul ”Upaya meningkatkan Keterampilan Menulis Argumentasi dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Menggunakan Media Gambar Foto Pada Siswa Kelas XII IPA SMA Negeri 1 Mojolaban Tahun 20072008”. Dari hasil penelitiannya menyimpulkan bahwa secara empiris melalui siklus yang dilaksanakan ternyata media gambar foto yang digunakan guru dalam pembelajaran bahasa Indonesia khususnya menulis dapat meningkatkan keterampilan menulis argumentasi siswa. Sebab melalui media gambar foto, siswa akan mengamati, mencermati, dan menganalisis sehingga hasil amatan dan analisis mampu dituangkan ke dalam tulisan. Oleh karena itulah media gambar foto dapat digunakan sebagai pemicu munculnya ide-

Dokumen yang terkait

Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas 1 Madrasah Ibtidaiyah Yahya Pondok Gede Bekasi Tahun Pelajaran 2015/2016

2 6 104

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA MENULIS PERMULAAN SISWA KELAS I MELALUI PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN TERPADU

0 6 147

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARADENGAN MEDIA GAMBAR (Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas V SD Negeri II Nambangan, Selogiri, Wonogiri)

1 41 285

PENERAPAN MEDIA GAMBAR SERI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN Penerapan Media Gambar Seri untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca dan Menulis Permulaan Siswa Kelas II SD Negeri 01 Pulosari Kebakkramat Tahun 201

0 6 12

PENERAPAN MEDIA GAMBAR SERI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN Penerapan Media Gambar Seri untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca dan Menulis Permulaan Siswa Kelas II SD Negeri 01 Pulosari Kebakkramat Tahun 201

0 2 16

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR (Penelitian Tindakan Kelas di TK ABA III Sumberlawang Sragen 2011).

0 0 13

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN BAGI SISWA KELAS II SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas II SD Negeri Cilumber Kabupaten Bandung Barat Tahun Ajaran 2013/2014.

1 2 33

UPAYA MENINGKATKAN KUALITAS KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN DALAM MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI MEDIA CERITA BERGAMBAR DI SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas I SD Negeri Cibatu Kecamatan Cibatu Kabupaten Purwakarta Tahun Pelaj

0 2 33

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN DENGAN MEDIA GAMBAR DI KELAS I SD NEGERI 222 PASIR POGOR | Saonah | Jurnal Elementaria Edukasia 1 PB

0 0 7

PENERAPAN STRATEGI MULTIPLE GAMES UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN (Penelitian Tindakan Kelas pada siswa Kelas I Sekolah Dasar Negeri I Gondang Kecamatan Purwantoro Kabupaten Wonogiri Semester II Tahun Pelajaran 2015/2016) - UNWIDHA Reposito

1 0 31