Macam-Macam Media Gambar Hakikat Media Gambar a.

pada dasarnya pemikir visual. Tidak heran apabila kita kemudian menjadi kandidat utama target pengeluaran miliaran rupiah untuk periklanan, televisi, media, film, dan multimedia. Sementara Asnawair dan Basyirudin Usman 2002: 51 mengemukakan jenis-jenis media gambarfoto antara lain meliputi : 1 Gambarfoto dokumentari, yaitu gambar yang mempunyai nilai sejarah bagi individu maupun masyarakat. 2 Gambarfoto aktual , yaitu gambar yang menjelaskan sesuatu kejadian yang meliputi berbagai aspek kehidupan. 3 Gambarfoto pemandangan, yaitu gambar yang melukiskan pemandangan suatu daerahlokasi. 4 Gambarfoto iklan, yaitu gambar yang dipergunakan untuk mempengaruhi orang atau masyarakat konsumen. 5 Gambarfoto simbolis, yaitu gambar yang menggunakan bentuk simbol atau tanda yang mengungkapkan message pesan tertentu dan dapat mengungkapkan kehidupan manusia yang mendalam serta gagasan atau ide-ide anak didik.

c. Manfaat Media Gambar

Pemanfaatan media pembelajaran ada dalam komponen metode mengajar sebagai salah satu upaya untuk mempertinggiproses interaksi guru-siswa dan interaksi siswa dengan lingkungan belajarnya. Oleh sebab itu, fungsi utama dari media pembelajaran adalah sebagai alat bantu mengajar yang dipergunakan guru. Menurut Oemar Hamalik 1994: 12 secara garis besar fungsi utama media gambar adalah : a. Fungsi Edukatif; artinya mendidik dan memberikan pengaruh positif pada pendidikan, b. Fungsi Sosial; artinya memberikan informasi yang autentik dan pengalaman berbagai bidang kehidupan dan memberikan konsep yang sama kepada setiap orang, c. Fungsi Ekonomis; artinya memberikan produksi melalui pembinaan prestasi kerja secara maksimal, d. Fungsi Politis; berpengaruh pada politik pembangunan, e. Fungsi Seni Budaya dan Telekomunikasi; mendorong dan menimbulkan ciptaan baru, termasuk pola usaha penciptaan teknologi kemediaan yang modern. Sejalan dengan fungsi media gambar diatas, Ahmad Rohani 1997: 6-7 mengemukakan fungsi praktis media gambar sebagai berikut : a mengatasi perbedaan pengalaman pribadi siswa, misalnya kaset video rekaman kehidupan di luar sangat diperlukan oleh anak yang tinggal di daerah pegunungan, b mengatasi batas ruang dan kelas, misalnya gambar tokoh pahlawan yang dipasang di ruang kelas, c mengatasi keterbatasan kemampuan indera, d mengatasi peristiwa alam, misalnya rekaman peristiwa letusan gunung berapi untuk menerangkan gejala alam, e menyederhanakan kompleksitas materi, f memungkinkan siswa mengadakan kontak langsung dengan masyarakat atau alam sekitar. Lain halnya yang dikemukakan James W. Brown 1959: 416 Penemuan –penemuan dari penelitian mengenai nilai guna gambar

Dokumen yang terkait

Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas 1 Madrasah Ibtidaiyah Yahya Pondok Gede Bekasi Tahun Pelajaran 2015/2016

2 6 104

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA MENULIS PERMULAAN SISWA KELAS I MELALUI PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN TERPADU

0 6 147

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARADENGAN MEDIA GAMBAR (Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas V SD Negeri II Nambangan, Selogiri, Wonogiri)

1 41 285

PENERAPAN MEDIA GAMBAR SERI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN Penerapan Media Gambar Seri untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca dan Menulis Permulaan Siswa Kelas II SD Negeri 01 Pulosari Kebakkramat Tahun 201

0 6 12

PENERAPAN MEDIA GAMBAR SERI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN Penerapan Media Gambar Seri untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca dan Menulis Permulaan Siswa Kelas II SD Negeri 01 Pulosari Kebakkramat Tahun 201

0 2 16

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR (Penelitian Tindakan Kelas di TK ABA III Sumberlawang Sragen 2011).

0 0 13

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN BAGI SISWA KELAS II SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas II SD Negeri Cilumber Kabupaten Bandung Barat Tahun Ajaran 2013/2014.

1 2 33

UPAYA MENINGKATKAN KUALITAS KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN DALAM MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI MEDIA CERITA BERGAMBAR DI SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas I SD Negeri Cibatu Kecamatan Cibatu Kabupaten Purwakarta Tahun Pelaj

0 2 33

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN DENGAN MEDIA GAMBAR DI KELAS I SD NEGERI 222 PASIR POGOR | Saonah | Jurnal Elementaria Edukasia 1 PB

0 0 7

PENERAPAN STRATEGI MULTIPLE GAMES UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN (Penelitian Tindakan Kelas pada siswa Kelas I Sekolah Dasar Negeri I Gondang Kecamatan Purwantoro Kabupaten Wonogiri Semester II Tahun Pelajaran 2015/2016) - UNWIDHA Reposito

1 0 31