Sumber: Hasil analisis data 2015
Gambar 17 Grafik effort aktual dan terkoreksi penangkapan ikan lemuru dengan alat tangkap purse seine tahun 2000-2014 di Kecamatan Muncar
Rata-rata produksi ikan lemuru terkoreksi di tahun 2000-2014 sebesar 7.331,46 ton. Produksi tertinggi terjadi pada tahun 2009 dengan produksi
12.585,30 ton, sedangkan produksi terendah yaitu 2.205,10 ton pada tahun 2012. Rata-rata effort penangkapan lemuru terkoreksi sebesar 9.319 trip dalam periode
2000-2014, effort tertinggi pada tahun 2008 yaitu 18.040 trip, dengan effort terendah terjadi pada tahun 2000 yaitu 3.148 trip. Pergerakan produksi dari tahun
2000-2014 sejalan dengan pergerakan effort, saat produksi mengalami peningkatan, effort penangkapan juga mengalami peningkatan. Sebaliknya, saat
adanya penurunan produksi, effort penangkapan lemuru juga mengalami penurunan. Pergerakan produksi dan effort dapat dilihat lebih jelas pada Gambar
18.
Sumber: Hasil analisis data 2015
Gambar 18 Grafik perbandingan produksi dan effort penangkapan ikan lemuru dengan alat tangkap purse seine tahun 2000-2014 di Kecamatan
Muncar terkoreksi
5.000 10.000
15.000 20.000
25.000 30.000
35.000 40.000
2 2
1 2
2 2
3 2
4 2
5 2
6 2
7 2
8 2
9 2
1 2
1 1
2 1
2 2
1 3
2 1
4 E
ffo rt
tr ip
Tahun Effort aktual trip
Effort terkoreksi trip
0,00 2.000,00
4.000,00 6.000,00
8.000,00 10.000,00
12.000,00 14.000,00
5.000 10.000
15.000 20.000
2 2
1 2
2 2
3 2
4 2
5 2
6 2
7 2
8 2
9 2
1 2
1 1
2 1
2 2
1 3
2 1
4 P
ro d
u k
si to
n E
ffo rt
tr ip
Effort terkoreksi trip Produksi terkoreksi ton
Tahun
Data produksi dan effort sumberdaya ikan lemuru terkoreksi akan dilanjutkan dalam pemakaian perhitungan depresiasi. Berdasarkan data terkoreksi
diperlihatkan tren data yang lebih landai dan sesuai pergerakan data dalam periode 2000-2014, sehingga pembahasan selanjutnya dalam penelitian ini menggunakan
data aktual yang telah dikoreksi.
6.1.1 Catch Per Unit Effort CPUE
CPUE merupakan hasil tangkapan ikan lemuru per upaya tangkapan purse seine, atau sering dikatakan produktivitas alat tangkap purse seine. Nilai
CPUE ikan lemuru ton per trip alat tangkap purse seine berdasarkan data terkoreksi di Kecamatan Muncar pada tahun 2000 sampai 2014 dapat dilihat pada
Gambar 19.
Sumber: Hasil analisis data 2015
Gambar 19 Grafik Catch Per Unit Effort CPUE terkoreksi penangkapan
lemuru tahun 2000-2014 di Kecamatan Muncar Berdasarkan Gambar 19, CPUE penangkapan ikan lemuru dengan data
terkoreksi sangat berfluktuatif, hal ini dikarenakan adanya produksi dan effort penangkapan ikan lemuru yang fluktuatif. Rata-rata CPUE data terkoreksi
memiliki rata-rata sebesar 0,96 tontrip. Berdasarkan data terkoreksi, CPUE tertinggi terjadi di tahun 2003 yaitu 2,23 tontrip, hal ini menunjukkan
bahwasanya produkstivitas alat tangkap purse seine paling tinggi terjadi di tahun 2003. Sementara nilai CPUE terendah terjadi pada tahun 2011 yaitu sebesar 0,21
tontrip, menunjukkan produktivitas terendah terjadi pada tahun 2011.
0,00 0,50
1,00 1,50
2,00 2,50
2 2
1 2
2 2
3 2
4 2
5 2
6 2
7 2
8 2
9 2
1 2
1 1
2 1
2 2
1 3
2 1
4 C
P UE
to n
trip
Tahun
6.1.2 Estimasi Parameter Biologi
Estimasi parameter biologi menggunakan teknik estimasi yang dikembangkan oleh Walters-Hilborn atau metode WH. Adapun parameter biologi
yang diduga adalah laju pertumbuhan alami r, koefisien kemampuan tangkap q dan daya dukung lingkungan K. Pendugaan parameter biologi tersebut
menggunakan nilai CPUE pada waktu ke t U
t
, effort pada tahun ke t E
t
serta stok biomas
, lihat pada lampiran 6. Perhitungan dengan menggunakan OLS sehingga didapat persamaan matematis dengan nilai α = 1,980γ6γ4γ1, = -
1,033770918 dan = - 0,0000798714 Lampiran 7. Sehingga, persamaannya
menjadi: Y
t
= 1,980363431 - 1,033770918U
t
- 0,0000798714E
t
. Nilai-nilai tersebut dapat digunakan utuk menduga nilai r, q dan K secara lebih jelas dapat
dilihat pada Tabel 13. Tabel 13 Parameter biologi r, q dan K sumberdaya ikan lemuru terkoreksi
Parameter Biologi Unit
Nilai Laju pertumbuhan alami r
per tahun 1,980363431
Koefisien kemampuan tangkap q 1unit upaya standar
0,0000799 Daya dukung lingkungan K
ton per tahun 23.984,43
Sumber: Hasil analisis data 2015
Berdasarkan pada Tabel 13, rata-rata laju pertumbuhan biologi ikan lemuru sebesar 1,980363431 per tahun, untuk koefisien kemampuan alat
tangkap purse seine dalam memproduksi ikan lemuru sebesar 0,0000799trip upaya standar. Sementara, daya dukung lingkungan Perairan Muncar mencapai
23.984,43 ton per tahunnya.
6.1.3 Estimasi Biaya dan Harga Riil
Pengukuran harga dan biaya pada perhitungan sumberdaya perikanan menggunakan harga dan biaya riil, yang dapat diperoleh dari persamaan 4.8 dan
4.9 untuk mengurangi pengaruh adanya inflasi yang terjadi. Pengukuran tersebut
dilakukan dengan menyesuaikan harga dan biaya terhadap IHK, dalam penelitian ini menggunakan IHK ikan segar di Provinsi Jawa Timur pada tahun 2000-2014.
IHK yang digunakan menggunakan Tahun Dasar 2012 = 100, dengan alasan penyetaraan tahun dasar IHK dalam 15 tahun data IHK ikan segar.
Biaya yang digunakan merupakan biaya penangkapan ikan lemuru dalam setahun yang terdiri biaya variabel dan biaya tetap. Biaya nominal yang di dapat