Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

commit to user 5 perkembangan penelitian secara kelompok karena murid harus menggembangkan perencanaan tim ketika memecahkan masalah; dan 4 meningkatkan kreativitas karena ada berkali lipat kemungkinan kreasi dari hasil akhir Elaine Coughlin dan Jack Huhtala. Berdasarkan hasil penelitian Dwi Noor Haryanto 2004, penggunaan metode investigasi kelompok juga dapat meningkatkan motivasi, keaktifan, dan prestasi belajar siswa. Selain itu, penelitian ini juga membuktikan bahwa metode investigasi kelompok efektif dalam meningkatkan motivasi, keaktifan dan prestasi belajar siswa. Bertolak dari latar belakang di atas, peneliti berusaha mengkaji masalah dengan judul penelitian “Upaya Meningkatkan Kemampuan Menulis Narasi dengan Metode Investigasi Kelompok Group Investigation pada Siswa Kelas V SD Negeri Yosodipuro No 104 Surakarta Tahun Ajaran 20 092010”.

B. Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, dapat dirumuskan masalah sebagai berikut: 1. Apakah metode investigasi kelompok mampu meningkatkan kualitas proses pembelajaran kemampuan menulis narasi pada siswa kelas V SD Negeri Yosodipuro No. 104 tahun pelajaran 20092010? 2. Apakah metode investigasi kelompok mampu meningkatkan kualitas hasil pembelajaran kemampuan menulis narasi pada siswa kelas V SD Negeri Yosodipuro No. 104 tahun pelajaran 20092010?

C. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan membuktikan: 1. Peningkatan kualitas proses pembelajaran kemampuan menulis narasi pada siswa kelas V SD Negeri Yosodipuro dengan metode investigasi kelompok. 2. Peningkatan kualitas hasil pembelajaran kemampuan menulis narasi pada siswa kelas V SD Negeri Yosodipuro dengan metode investigasi kelompok. commit to user 6

D. Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut: 1. Manfaat Teoretis a. Memperluas wawasan dalam khasanah keilmuan pembelajaran Bahasa Indonesia, khususnya pembelajaran kemampuan menulis narasi; b. Sebagai acuan pembelajaran kemampuan menulis dengan dengan model pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif, dan menyenangkan PAIKEM. 2. Manfaat Praktis a. Bagi guru 1 Menawarkan inovasi terhadap pembelajaran menulis narasi; 2 Memberi solusi pada kesulitan pelaksanaan pembelajaran menulis narasi; 3 Mendorong guru untuk melaksanakan pembelajaran yang inovatif kreatif; 4 Meningkatkan kualitas mata pelajaran bahasa Indonesia. b. Bagi siswa 1 Melatih siswa untuk terampil menulis narasi; 2 Melatih siswa untuk berpikir kreatif dan inovatif; 3 Siswa lebih aktif dan memiliki minat dalam mengikuti kegiatan dalam kegiatan pembelajaran menulis. c. Bagi sekolah 1 Mendorong guru lain untuk menerapkan proses pembelajaran yang menyenangkan bagi siswa dengan metode investigasi kelompok; 2 Mendapatkan fakta bahwa dengan menerapkan metode investigasi kelompok dapat meningkatkan kemampuan menulis narasi siswa. commit to user 7

BAB II LANDASAN TEORI, KERANGKA BERPIKIR, DAN

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA BAGI SISWA KELAS IV SD NEGERI PANULARAN NO.06 LAWEYAN, SURAKARTA TAHUN AJARAN 2009 2010

0 4 65

Peningkatan kemampuan menulis narasi dengan metode peta pikiran (mind mapping) pada siswa kelas V SD Negeri Karangasem III Surakarta tahun pelajaran 2010 2011

0 6 137

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN MENGGUNAKAN METODE KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION PADA SISWA KELAS V SDN 1 JAPANAN KECAMATAN CAWAS DESA JAPANAN KABUPATEN KLATEN KLATEN TAHUN AJARAN 2010 2011

0 1 121

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN METODE Peningkatan Kemampuan Menulis Narasi Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia Dengan Metode Kooperatif Tipe Stad Siswa Kelas V Sd Negeri Purwodiningratan Surakarta.

0 1 14

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN METODE Peningkatan Kemampuan Menulis Narasi Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia Dengan Metode Kooperatif Tipe Stad Siswa Kelas V Sd Negeri Purwodiningratan Surakarta.

0 1 17

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS ARGUMENTASI DENGAN METODE INVESTIGASI KELOMPOK PADA SISWA KELAS X-1 SMA MUHAMMADIYAH 3 SURAKARTA.

0 1 9

PEMANFAATAN MEDIA GAMBAR BERSERI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI PILANGSARI 1 SRAGEN TAHUN AJARAN 2009/2010 (Penelitian Tindakan Kelas).

0 1 8

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN EKSPOSISI PROSES DENGAN METODE INKUIRI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI YOSODIPURO NO.104 SURAKARTA.

0 0 19

IMPLEMENTASI METODE GROUP INVESTIGASI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS V SD NEGERI 1 BIREUEN Marzuki

0 0 6

Peningkatan kemampuan menulis karangan narasi dengan menggunakan media gambar seri pada siswa kelas V SD Kanisius Kintelan I Yogyakarta tahun ajaran 2009/2010 - USD Repository

0 0 146