Pengertian Prestasi Belajar Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar

C. Prestasi Belajar

1. Pengertian Prestasi Belajar

Menurut definisi belajar yang digunakan dalam penelitian ini, belajar sebagai suatu aktivitas atau interaksi dengan lingkungan yang menghasilkan perubahan pengetahuan-pemahaman, keterampilan, nilai- sikap kecakapan, kebiasaan, pengertian, penghargaan, minat, dan penyesuaian diri. Dari definisi tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa prestasi belajar adalah penguasaan pengetahuan atau keterampilan yang dikembangkan oleh mata pelajaran yang biasanya ditunjukkan dengan nilai-nilai tes yang diberikan oleh guru atau instansi pendidikan yang terkait. Prestasi belajar siswa diungkapkan dan diukur dengan evaluasi. Seperti yang ditulis oleh Muhibbin Syah 1997:141-142, evaluasi berarti pengungkapan dan pengukuran hasil belajar yang pada dasarnya merupakan proses penyusunan deskripsi siswa, baik secara kuantitatif maupun kualitatif. Namun kebanyakan pelaksanaan evaluasi cenderung bersifat kuantitatif karena penggunaan simbol angka atau skor untuk menentukan kualitas keseluruhan kinerja akademik siswa dianggap sangat nisbi.

2. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar

Proses dan hasil belajar seseorang dipengaruhi oleh beberapa faktor. Dalam buku Psikologi Pendidikan Muhibbin Syah,1997:132-140 faktor-faktor yang mempengaruhi belajar antara lain: a. Faktor internal faktor dari dalam siswa, yakni keadaan atau kondisi jasmani dan rohani siswa. Kondisi jasmani aspek fisiologis berkaitan dengan tingkat kebugaran organ-organ tubuh. Sedangkan kondisi rohani aspek psikologis antara lain berkaitan dengan tingkat kecerdasan, sikap siswa, bakat siswa, minat siswa, dan motivasi siswa. b. Faktor eksternal faktor dari luar siswa, yakni kondisi lingkungan di sekitar siswa. c. Faktor pendekatan belajar approach to learning, yakni jenis upaya belajar siswa yang meliputi strategi dan metode yang digunakan siswa untuk melakukan kegiatan pembelajaran materi-materi pelajaran. Faktor-faktor di atas saling berkaitan dan mempengaruhi satu sama lain. Misalnya seorang siswa yang memelihara motif ekstrinsik faktor eksternal biasanya akan cenderung mengambil pendekatan belajar yang sederhana dan tidak mendalam, begitu pula sebaliknya.

3. Tujuan Evaluasi Prestasi Belajar Siswa

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECEMASAN DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA KELAS XI Hubungan Antara Tingkat Kecemasan Dengan Prestasi Belajar Matematika Kelas XI Di SMK Negeri 1 Kaligondang Purbalingga.

0 2 11

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECEMASAN DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA KELAS XI Hubungan Antara Tingkat Kecemasan Dengan Prestasi Belajar Matematika Kelas XI Di SMK Negeri 1 Kaligondang Purbalingga.

0 3 11

HUBUNGAN ANTARA AKTIVITAS SISWA DI ORGANISASI SEKOLAH DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI SISWA DENGAN Hubungan Antara Aktivitas Siswa Di Organisasi Sekolah Dan Kemampuan Komunikasi Siswa Dengan Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas XI SMA Al Islam 1 Surakarta Ta

0 2 14

HUBUNGAN ANTARA AKTIVITAS SISWA DI ORGANISASI SEKOLAH DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI SISWA DENGAN Hubungan Antara Aktivitas Siswa Di Organisasi Sekolah Dan Kemampuan Komunikasi Siswa Dengan Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas XI SMA Al Islam 1 Surakarta Ta

0 1 14

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECEMASAN DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWI KELAS XI IPA Hubungan Antara Tingkat Kecemasan Dengan Prestasi Belajar Matematika Siswi Kelas XI IPA Di SMA Negeri 1 Kayen Pati.

0 1 13

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECEMASAN DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWI KELAS XI IPA Hubungan Antara Tingkat Kecemasan Dengan Prestasi Belajar Matematika Siswi Kelas XI IPA Di SMA Negeri 1 Kayen Pati.

0 1 13

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KUALITAS PENGAJARANGURU MATEMATIKA DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA DI SMA.

0 0 13

PENGARUH AGRESIVITAS DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA Pengaruh Agresivitas Dan Aktivitas Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas Xi Ips Sma Negeri Kebakkramat.

0 1 15

Hubungan antara aktivitas belajar di dalam kelas, aktivitas belajar di luar jam sekolah, dan minat belajar dengan prestasi belajar akuntansi : [studi kasus SMKN 1 Bantul].

0 0 153

Hubungan antara aktivitas belajar matematika di dalam kelas dan aktivitas belajar matematika di luar jam sekolah dengan prestasi belajar matematika siswa kelas XI IPA SMA Budya Wacana Yogyakarta

0 0 169