Karakteristik Responden Tanggapan Responden

80

2. Uji Reliabilitas

Untuk tingkat reliabilitas dapat dilihat pada nilai cronbach alpha. Suatu konstruk atau variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai cronbach alpha 0,70 Ghozali, 2011:48. Sebagaimana dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.4 Reliability Statistics Variabel Cronboach Alpha Keterangan Bagi Hasil 0,743 Reliabel Lokasi 0,790 Reliabel Citra Merk 0,740 Reliabel Keputusan 0,770 Reliabel Sumber: Hasil Pengolahan Data Primer Hasil pada tabel tersebut diketahui memperoleh nilai cronbach’s alpha lebih dari 0,70, ini berarti pernyataan pada kuesioner pada penelitian dianggap reliabel.

C. Analisis Deskriptif

1. Karakteristik Responden

a. Jenis Kelamin Pengumpulan data melalui kuesioner berdasarkan jenis kelamin 80 responden, diperoleh hasil seperti tabel berikut: 81 Tabel 4. 5 Jenis Kelamin Jenis Kelamin Frekuensi Persentase Pria 19 19 Wanita 81 81 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Berdasarkan tabel 4.3, dapat diketahui bahwa proporsi responden yang mengisi kuesioner, dari 100 responden ternyata sebanyak 81 responden atau 81 adalah berjenis kelamin wanita, sedangkan sisanya yaitu sebanyak 19 responden atau 19 adalah berjenis kelamin wanita. b. Usia Pengumpulan data melalui kuesioner berdasarkan status pada 80 responden, diperoleh hasil seperti tabel berikut: Tabel 4. 6 Usia Usia Frekuensi Persentase 21 Tahun 65 65 21-25 Tahun 32 32 26-30 Tahun 1 1 30 Tahun 2 2 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer 82 Berdasarkan tabel 4.4, dapat diketahui bahwa proporsi responden yang mengisi kuisioner, dari 100 responden ternyata sebanyak 65 responden atau 65 adalah responden berusia kurang dari 21 Tahun tahun, sebanyak 32 responden atau 32 adalah reponden berusia 21-25 tahun, sebanyak 1 responden atau 1 adalah berusia 26-30 tahun, dan 2 responden atau 2 berusia lebih dari 30 tahun. c. Pendidikan Terakhir atau sedang ditempuh Pengumpulan data melalui kuesioner berdasarkan pendidikan terakhir pada 100 responden, diperoleh hasil seperti tabel berikut: Tabel 4. 7 Pendidikan Pendidikan Terakhir Frekuensi Persentase Diploma 46 46 Sarjana 54 54 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Berdasarkan tabel 4.5, dapat diketahui bahwa proporsi responden yang mengisi kuesioner, dari 100 responden ternyata sebanyak 46 responden atau 46 adalah responden yang menempuh pendidikan terakhir di Diploma dan sisanya sebesar 54 atau sebesar 54 menempuh pendidikan terakhir di sarjana. 83

2. Tanggapan Responden

a. Dimensi bagi hasil 1 Nasabah mengetahui jumlah bagi hasil yang diterima Tabel 4. 8 Pengetahuan jumlah bagi hasil No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 22 22 2. Setuju 40 40 3. Netral 36 36 4. Tidak Setuju 1 1 5 Sangat Tidak Setuju 1 1 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai bank nasabah mengetahui jumlah bagi hasil yang diterima, dikatakan sangat setuju oleh 22 responden atau sebesar 22 responden, setuju oleh 40 responden atau sebesar 40, netral oleh 36 responden atau sebesar 36, tidak setuju oleh 1 responden atau sebesar 1 dan sisamya 1 orang responden atau sebesar 1 menyatakan tidak setuju. Hasil dapat dikatakan positif karena 62 responden menyatakan bahwa Nasabah mengetahui jumlah bagi hasil yang diterima dalam Tabungan iB Hasanah Mahasiswa. 84 2 Nasabah merasa jumlah bagi hasil di Bank BNI Syariah cukup menguntungkan Tabel 4. 9 Keuntungan sistem bagi hasil No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 4 4 2. Setuju 31 31 3. Netral 60 60 4. Tidak Setuju 5 5 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah merasa jumlah bagi hasil di Bank BNI Syariah cukup menguntungkan dikatakan sangat setuju oleh 4 responden atau sebesar 4 responden, setuju oleh 31 responden atau sebesar 31, netral oleh 60 responden atau sebesar 60 dan sisanya 5 orang responden atau sebesar 5 menyatakan tidak setuju. Hasil dapat dikatakan positif karena 35 responden menyatakan bahwa Nasabah merasa jumlah bagi hasil yang diterima cukup menguntungkan sedangkan hanya 5 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 85 3 Nasabah merasa nyaman dengan sistem bagi hasil saat ini. Tabel 4. 10 Kenyamanan sistem bagi hasil No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 3 3 2. Setuju 31 31 3. Netral 62 62 4. Tidak Setuju 4 4 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah merasa nyaman dengan sistem bagi hasil saat ini dikatakan sangat setuju oleh 3 responden atau sebesar 3 responden, setuju oleh 31 responden atau sebesar 31, netral oleh 62 responden atau sebesar 62 dan sisamya 5 orang responden atau sebesar 5 menyatakan tidak setuju. Hasil dapat dikatakan positif karena 35 responden menyatakan bahwa Nasabah merasa nyaman dengan sistem bagi hasil saat ini. sedangkan hanya 4 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 86 4 Nasabah meraskan manfaat ekonomi dalam sistem bagi hasil. Tabel 4. 11 Manfaat ekonomi sistem bagi hasil No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 5 5 2. Setuju 24 24 3. Netral 64 64 4. Tidak Setuju 7 7 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah merasakan manfaat ekonomi dalam sistem bagi hasil dikatakan sangat setuju oleh 5 responden atau sebesar 5 responden, setuju oleh 24 responden atau sebesar 24, netral oleh 64 responden atau sebesar 64 dan sisamya 7 orang responden atau sebesar 7 menyatakan tidak setuju. Hasil dapat dikatakan positif karena 29 responden menyatakan bahwa Nasabah merasakan manfaat ekonomi dalam sistem bagi hasil. sedangkan hanya 7 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 87 5 Nasabah meraskan adanya keadilan dalam pembagian bagi hasil. Tabel 4. 12 Keadilan sistem bagi hasil No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 5 5 2. Setuju 24 24 3. Netral 69 69 4. Tidak Setuju 2 2 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah merasakan manfaat ekonomi dalam sistem bagi hasil dikatakan sangat setuju oleh 5 responden atau sebesar 5 responden, setuju oleh 24 responden atau sebesar 24, netral oleh 69 responden atau sebesar 69 dan sisamya 2 orang responden atau sebesar 2 menyatakan tidak setuju. Hasil dapat dikatakan positif karena 29 responden menyatakan bahwa Nasabah merasakan manfaat ekonomi dalam sistem bagi hasil. sedangkan hanya 7 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 88 b. Dimensi Lokasi 1 Lokasi Bank BNI Syariah dekat dengan pasar Tabel 4. 13 Bank BNI Syariah dekat dengan pasar No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 7 7 2. Setuju 53 53 3. Netral 38 38 4. Tidak Setuju 2 2 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai bank nasabah mengetahui jumlah bagi hasil yang diterima, dikatakan sangat setuju oleh 7 responden atau sebesar 7 responden, setuju oleh 53 responden atau sebesar 53, netral oleh 38 responden atau sebesar 38, dan sisanya 1 orang responden atau sebesar 1 menyatakan tidak setuju. Hasil dapat dikatakan positif karena 60 responden menyatakan bahwa Lokasi Bank BNI Syariah dekat dengan pasar. 89 2 Lokasi Bank BNI Syariah dekat dengan perumahankawasan padat penduduk Tabel 4. 14 Bank BNI Syariah dekat dengan perumahan No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 6 6 2. Setuju 40 40 3. Netral 41 41 4. Tidak Setuju 11 11 5 Sangat Tidak Setuju 2 2 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Lokasi Bank BNI Syariah dekat dengan perumahankawasan padat penduduk dikatakan sangat setuju oleh 6 responden atau sebesar 6 responden, setuju oleh 40 responden atau sebesar 40, netral oleh 41 responden atau sebesar 41 , 11 orang responden atau sebesar 11 menyatakan tidak setuju dan sisanya sebanyak 2 orang responden atau sebesar 2 menyatakan sangat tidak setuju. . Hasil dapat dikatakan positif karena 46 responden menyatakan bahwa Lokasi Bank BNI Syariah dekat dengan perumahan kawasan padat penduduk. Sedangkan hanya 13 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 90 3 Lokasi Bank BNI Syariah dekat dengan lingkungan perkantoran. Tabel 4. 15 Bank BNI Syariah dekat dengan kantor No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 10 10 2. Setuju 53 53 3. Netral 34 34 4. Tidak Setuju 3 3 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Lokasi Bank BNI Syariah dekat dengan linngkungan perkantoran dikatakan sangat setuju oleh 10 responden atau sebesar 10 responden, setuju oleh 53 responden atau sebesar 53, netral oleh 34 responden atau sebesar 34 , dan sisanya sebanyak 3 orang responden atau sebesar 3 menyatakan sangat tidak setuju. . Hasil dapat dikatakan positif karena 63 responden menyatakan bahwa Lokasi Bank BNI Syariah dekat dengan lingkungan perkantoran . 91 4 Lokasi Bank BNI Syariah dapat dilihat jelas dari tepi jalan. Tabel 4. 16 Visibilitas Bank BNI Syariah No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 19 10 2. Setuju 45 45 3. Netral 36 36 4. Tidak Setuju 3 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Lokasi Bank BNI Syariah dapat dilihat jelas dari tepi jalan dikatakan sangat setuju oleh 19 responden atau sebesar 19 responden, setuju oleh 45 responden atau sebesar 45, dan sisanya netral oleh 36 responden atau sebesar 36 . Hasil dapat dikatakan positif karena 64 responden menyatakan bahwa Lokasi Bank BNI Syariah dapat dilihat jelas dari tepi jalan. 5 Bank BNI Syariah mempunyai tempat parkir yang luas dan aman. Tabel 4. 17 Tempat Parkir Bank BNI Syariah No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 24 24 2. Setuju 41 41 3. Netral 34 34 4. Tidak Setuju 1 1 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer 92 Hasil tanggapan responden mengenai Bank BNI memiliki tempat parkir yang luas dan aman, dikatakan sangat setuju oleh 24 responden atau sebesar 24 responden, setuju oleh 41 responden atau sebesar 41, netral oleh 36 responden atau sebesar 36 dan sisanya sebanyak 1 orang atau sebesar 1 menyatakan tidak setuju . Hasil dapat dikatakan positif karena 65 responden menyatakan bahwa Bank BNI memiliki tempat parkei yang luas dan aman. c. Dimensi Citra Merek 1 Masyarakat mengetahui dengan baik Bank BNI Syariah Tabel 4. 18 Bank BNI Syariah diketahui dengan baik No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 8 8 2. Setuju 39 39 3. Netral 47 47 4. Tidak Setuju 5 5 5 Sangat Tidak Setuju 1 1 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai bank nasabah Masyarakat mengetahui dengan baik Bank BNI Syariah, dikatakan sangat setuju oleh 8 responden atau sebesar 8 responden, setuju oleh 39 responden atau sebesar 39, netral oleh 47 responden atau sebesar 47, tidak setuju oleh 5 responden atau sebesar 5 dan sisamya 1 orang responden atau sebesar 1 menyatakan sangat tidak setuju. 93 Hasil dapat dikatakan positif karena 47 responden menyata kan bahwa Masyarakat mengetahui dengan baik Bank BNI Syariah. Sedangkan hanya 6 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 2 Bank BNI Syariah merupakan market leader dalam dunia perbankan syariah. Tabel 4. 19 Bank BNI Syariah sebagai market leader No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 2 2 2. Setuju 30 30 3. Netral 65 65 4. Tidak Setuju 3 3 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden Bank BNI Syariah merupakan Market Leader dalam dunia perbankan syariah., dikatakan sangat setuju oleh 2 responden atau sebesar 2 responden, setuju oleh 30 responden atau sebesar 30, netral oleh 65 responden atau sebesar 65, dan sisamya tidak setuju oleh 3 responden atau sebesar 3 Hasil dapat dikatakan positif karena 32 responden menyatakan bahwa Bank BNI Syariah merupakan Market Leader dalam dunia perbankan syariah. Sedangkan hanya 3 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 94 3 Bank BNI Syariah mempunyai keunikan yang tidak dimiliki bank syariah lainnya Tabel 4. 20 Diferensiasi Bank BNI Syariah No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 3 3 2. Setuju 30 30 3. Netral 64 64 4. Tidak Setuju 2 2 5 Sangat Tidak Setuju 1 1 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden Bank BNI Syariah mempunyai keunikan yang tidak dimiliki bank syariah lainnya., dikatakan sangat setuju oleh 3 responden atau sebesar 3 responden, setuju oleh 30 responden atau sebesar 30, netral oleh 64 responden atau sebesar 64, tidak setuju oleh 2 responden atau sebesar 2, , dan sisamya sangat tidak setuju oleh 1 responden atau sebesar 1 Hasil dapat dikatakan positif karena 33 responden menyatakan bahwa Bank BNI Syariah mempunyai keunikan yang tidak dimiliki bank syariah lainnya. Sedangkan hanya 3 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 95 4 Nama Bank BNI Syariah Mudah diingat Tabel 4. 21 Bank BNI Syariah Mudah diingat No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 6 6 2. Setuju 53 53 3. Netral 39 39 4. Tidak Setuju 2 2 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden Nama Bank BNI Syariah Mudah diingat., dikatakan sangat setuju oleh 6 responden atau sebesar 6 responden, setuju oleh 53 responden atau sebesar 53, netral oleh 39 responden atau sebesar 39, dan sisana sebanyak 2 orang responden atau sebesar 2 menyatakan tidak setuju. Hasil dapat dikatakan positif karena 59 responden menyatakan bahwa Nama Bank BNI Syariah Mudah diingat. 5 Nama Bank BNI Syariah Mudah diucapkan Tabel 4. 22 Bank BNI Syariah Mudah diucapkan No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 5 5 2. Setuju 56 56 3. Netral 38 38 4. Tidak Setuju 1 1 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer 96 Hasil tanggapan responden Nama Bank BNI Syariah Mudah diucapkan., dikatakan sangat setuju oleh 5 responden atau sebesar 5 responden, setuju oleh 56 responden atau sebesar 56, netral oleh 38 responden atau sebesar 38, dan sisanya sebanyak 1 orang responden atau sebesar 1 menyatakan tidak setuju. Hasil dapat dikatakan positif karena 61 responden menyatakan bahwa Nama Bank BNI Syariah Mudah diingat. d. Dimensi keputusan menabung 1 Nasabah menabung di bank BNI Syariah guna memenuhi kebutuhan dalam menabung Tabel 4. 23 Memenuhi kebutuhan menabung di Bank BNI Syariah No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 7 7 2. Setuju 53 53 3. Netral 38 38 4. Tidak Setuju 2 2 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah menabung di bank BNI Syariah guna memenuhi kebutuhan dalam menabung, dikatakan sangat setuju oleh 7 responden atau sebesar 7 responden, setuju oleh 53 responden atau sebesar 53, netral oleh 38 responden atau sebesar 47, dan sisanya tidak setuju oleh 2 responden atau sebesar 2. 97 Hasil dapat dikatakan positif karena 60 responden menyatakan bahwa Nasabah menabung di bank BNI Syariah guna memenuhi kebutuhan dalam menabung. 2 Nasabah menabung di bank Bni Syariah karena bank BNI Syariah merupakan bank yang bergengsi Tabel 4. 24 Bank BNI Syariah merupakan bank yang bergengsi No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 4 4 2. Setuju 27 27 3. Netral 64 64 4. Tidak Setuju 5 5 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah menabung di bank Bni Syariah karena bank BNI Syariah merupakan bank yang bergengsi, dikatakan sangat setuju oleh 4 responden atau sebesar 4 responden, setuju oleh 27 responden atau sebesar 27, netral oleh 64 responden atau sebesar 64, dan sisanya tidak setuju oleh 5 responden atau sebesar 5. Hasil dapat dikatakan positif karena 31 responden menyatakan bahwa Nasabah menabung di bank BNI Syariah karena bank BNI Syariah merupakan bank yang bergengsi. Sedangkan hanya 5 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 98 3 Sebelum menabung di bank BNI Syariah, nasabah mendapatkan informasi baik dari media cetak maupun media elektronik Tabel 4. 25 Informasi media cetakelektonik No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 10 10 2. Setuju 39 39 3. Netral 47 47 4. Tidak Setuju 4 4 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai nasabah mendapatkan informasi baik dari media cetak maupun media elektronik, dikatakan sangat setuju oleh 10 responden atau sebesar 10 responden, setuju oleh 39 responden atau sebesar 39, netral oleh 47 responden atau sebesar 47, dan sisanya tidak setuju oleh 4 responden atau sebesar 4. Hasil dapat dikatakan positif karena 49 responden menyatakan bahwa nasabah mendapatkan informasi baik dari media cetak maupun media elektronik. Sedangkan hanya 4 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 99 4 Sebelum menabung di bank BNI Syariah, nasabah mendapatkan informasi yang berkenaan dengan bank BNI Syariah baik dari keluarga teman maupun organisasi. Tabel 4. 26 Informasi melalui orang terdekat No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 10 10 2. Setuju 45 45 3. Netral 38 38 4. Tidak Setuju 7 7 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai nasabah mendapatkan informasi yang berkenaan dengan bank BNI Syariah baik dari keluarga teman maupun organisasi, dikatakan sangat setuju oleh 10 responden atau sebesar 10 responden, setuju oleh 45 responden atau sebesar 45, netral oleh 38 responden atau sebesar 38, dan sisanya tidak setuju oleh 7 responden atau sebesar 7. Hasil dapat dikatakan positif karena 55 responden menyatakan bahwa nasabah mendapatkan informasi baik dari media cetak maupun media elektronik. 100 5 Sebelum nasabah menabung di bank BNI Syariah, nasabah memiiliki pertimbangan tertentu seperti bonus yang ditawarkan Tabel 4. 27 Pertimbangan tertentu sebelum menabung No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 6 6 2. Setuju 40 40 3. Netral 51 51 4. Tidak Setuju 3 3 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai sebelum menabung nasabah memiiliki pertimbangan tertentu seperti bonus yang ditawarkan, dikatakan sangat setuju oleh 6 responden atau sebesar 6 responden, setuju oleh 40 responden atau sebesar 40, netral oleh 51 responden atau sebesar 51, dan sisanya tidak setuju oleh 3 responden atau sebesar 3. Hasil dapat dikatakan positif karena 46 responden menyatakan bahwa Sebelum nasabah menabung di bank BNI Syariah, nasabah memiiliki pertimbangan tertentu seperti bonus yang ditawarkan. Sedangkan hanya 3 yang tidak setuju dengan pernyataan tersebut. 101 6 Nasabah percaya dengan menabung di bank BNI Syariah dana yang nasabah simpan akan aman. Tabel 4. 28 Keamanan menyimpan dana No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 16 16 2. Setuju 38 38 3. Netral 46 46 4. Tidak Setuju 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah percaya dengan menabung di bank BNI Syariah dana yang nasabah simpan akan aman, dikatakan sangat setuju oleh 16 responden atau sebesar 16 responden, setuju oleh 38 responden atau sebesar 38, dan sisanya netral oleh 46 responden atau sebesar 46. Hasil dapat dikatakan positif karena 54 responden menyatakan Nasabah percaya dengan menabung di bank BNI Syariah dana yang nasabah simpan akan aman. 102 7 Nasabah memiliki keinginan menabung di Bank BNI Syariah setelah mengetahui bagi hasil, lokasi dan citra merk bank BNI Syariah itu sendiri. Tabel 4. 29 Pertimbangan keputusan menabung No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 8 8 2. Setuju 33 33 3. Netral 59 59 4. Tidak Setuju 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah memiliki keinginan menabung di Bank BNI Syariah setelah mengetahui bagi hasil, lokasi dan citra merk bank BNI Syariah itu sendiri., dikatakan sangat setuju oleh 8 responden atau sebesar 8 responden, setuju oleh 33 responden atau sebesar 3, dan sisanya netral oleh 51 responden atau sebesar 51. Hasil dapat dikatakan positif karena 41 responden menyatakan Nasabah memiliki keinginan menabung di Bank BNI Syariah setelah mengetahui bagi hasil, lokasi dan citra merk bank BNI Syariah itu sendiri. Sedangkan tidak ada responden yang menyatakan sebaliknya. 103 8 Nasabah memiliki keinginan menabung di Bank BNI Syariah karena kemudahan dalam bertransaksi Tabel 4. 30 Kemudahan bertransaksi No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 11 11 2. Setuju 31 31 3. Netral 55 55 4. Tidak Setuju 3 3 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah memiliki keinginan menabung di Bank BNI Syariah karena kemudahan dalam bertransaksi, dikatakan sangat setuju oleh 11 responden atau sebesar 11 responden, setuju oleh 31 responden atau sebesar 31, netral oleh 55 responden atau sebesar 55, dan sisanya sebanyak 3 responden atau sebanyak 3 menyatakan tidak setuju Hasil dapat dikatakan positif karena 42 responden menyatakan Nasabah memiliki keinginan menabung di Bank BNI Syariah setelah mengetahui bagi hasil, lokasi dan citra merk bank BNI Syariah itu sendiri. Sedangkan hanya 3 responden yang menyatakan tidak setuju. 104 9 Nasabah merasa puas karena kebutuhan nasabah akan menabung terpenuhi di Bank BNI Syariah Tabel 4. 31 Kepuasan sesuai keinginan No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 8 8 2. Setuju 32 32 3. Netral 59 59 4. Tidak Setuju 1 1 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah merasa puas karena kebutuhan nasabah akan menabung terpenuhi di Bank BNI Syariah., dikatakan sangat setuju oleh 8 responden atau sebesar 8 responden, setuju oleh 32 responden atau sebesar 32, netral oleh 59 responden atau sebesar 59, dan sisanya sebanyak 1 responden atau sebanyak 1 menyatakan tidak setuju Hasil dapat dikatakan positif karena 40 responden menyatakan Nasabah merasa puas karena kebutuhan nasabah akan menabung terpenuhi di Bank BNI Syariah. Sedangkan hanya 1 responden yang menyatakan tidak setuju. 105 10 Nasabah merasa puas karena kebutuhan nasabah akan tabungan yang ideal terpenuhi di Bank BNI Syariah Tabel 4. 32 Kepuasan sesuai kebutuhan No. Alternatif Frekuensi Persentase 1. Sangat setuju 8 8 2. Setuju 33 33 3. Netral 59 59 4. Tidak Setuju 5 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber : Hasil Pengelolaan data primer Hasil tanggapan responden mengenai Nasabah merasa puas karena kebutuhan nasabah akan menabung terpenuhi di Bank BNI Syariah., dikatakan sangat setuju oleh 8 responden atau sebesar 8 responden, setuju oleh 33 responden atau sebesar 33, dan sisanya netral oleh 59 responden atau sebesar 59. Hasil dapat dikatakan positif karena 41 responden menyatakan Nasabah merasa puas karena kebutuhan nasabah akan tabungan yang ideal terpenuhi di Bank BNI Syariah. Sedangkan tidak ada yang mengatakan sebaliknya.

D. Uji Asumsi Klasik

Dokumen yang terkait

Pengaruh Citra Merek dan Reputasi Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Samsung pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

13 138 97

Pengaruh Pelayanan, Bagi Hasil Dan Keyakinan Terhadap Keputusan Menabung Nasabah Pada Bank Syariah Mandiri Cabang Utama Medan

0 24 123

Pengaruh citra merek, periklanan, dan persepsi terhadap minat menabung nasabah

6 55 154

Pengaruh Pembelajaran, Citra Merek, dan Pelayanan Prima Terhadap Keputusan Menabung Pada Bank Agris Cabang Lampung

0 10 52

PENGARUH PRODUK, PELAYANAN, PROMOSI, LOKASI DAN BAGI HASIL TERHADAP KEPUTUSAN MASYARAKAT MEMILIH BANK Pengaruh Produk, Pelayanan, Promosi, Lokasi Dan Bagi Hasil Terhadap Keputusan Masyarakat Memilih Bank Syariah (Survey pada BTN Syariah Cabang Surakarta)

0 2 17

PENGARUH PRODUK, PELAYANAN, PROMOSI, LOKASI DAN BAGI HASIL TERHADAP KEPUTUSAN MASYARAKAT MEMILIH BANK SYARIAH Pengaruh Produk, Pelayanan, Promosi, Lokasi Dan Bagi Hasil Terhadap Keputusan Masyarakat Memilih Bank Syariah (Survey pada BTN Syariah Cabang Su

0 7 19

PENGARUH RELIGIUSITAS TERHADAP KEPUTUSAN MENABUNG DI BANK SYARIAH BAGI MAHASISWA FE UNY.

9 54 107

PENGARUH TINGKAT BAGI HASIL TERHADAP MINAT MENABUNG DI BANK SYARIAH

0 0 18

Pengaruh Lokasi dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Nasabah untuk Menabung di BMT Sumber Mulia

0 0 21

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, BAGI HASIL, DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENABUNG PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA SYARIAH CABANG PURWOKERTO - repository perpustakaan

0 19 17