UANG MUKA PENJUALAN SALES ADVANCES PERPAJAKAN TAXATION

PT SAMPOERNA AGRO TBK DAN ANAK PERUSAHAAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI Tahun yang Berakhir pada Tanggal-tanggal 31 Desember 2007 dan 2006 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT SAMPOERNA AGRO TBK AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Years Ended December 31, 2007 and 2006 Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated 41 13. PERPAJAKAN lanjutan 13. TAXATION continued d Pajak penghasilan badan lanjutan d Corporate income tax continued Perhitungan beban pajak penghasilan badan tahun berjalan dan taksiran hutang pajak penghasilan Grup adalah sebagai berikut: The current corporate income tax expense and the computation of the estimated income tax payable for the Group are as follows: 2007 2006 Perusahaan The Company Laba rugi kena pajak 16.822.023 20.893.471 Taxable income loss Beban pajak penghasilan - tahun berjalan - 6.250.541 Income tax expense - current Dikurangi: pajak penghasilan dibayar dimuka 5.363.553 1.806.568 Less: prepayment of income taxes Taksiran hutang pajak penghasilan Estimated income tax payable lebih bayar 5.363.553 4.443.973 tax overpayment Taksiran hutang pajak penghasilan Estimated income tax payable Perusahaan - 4.443.973 The Company Anak perusahaan 58.398.611 21.600.133 Subsidiaries Jumlah 58.398.611 26.044.106 Total Tagihan pajak penghasilan Claim for tax refund Perusahaan 5.363.553 3.616.037 The Company Anak perusahaan 64.532 800.823 Subsidiaries Jumlah 5.428.085 4.416.860 Total Pada bulan Januari 2007, Perusahaan menerima Surat Ketetapan Pajak Lebih Bayar dari Kantor Pajak yang menyetujui pengembalian tagihan pajak penghasilan Perusahaan untuk tahun pajak 2005 sebesar Rp3.420.782 dari jumlah keseluruhan tagihan sebesar Rp3.616.037. Selebihnya sebesar Rp195.255 yang tidak disetujui dibebankan sebagai bagian dari ”Pajak lisensi dan Perizinan” pada beban usaha. Dari jumlah yang disetujui sebesar Rp136.000 dipindahbukukan sebagai pajak dibayar di muka tahun berjalan dan Rp3.284.782 telah diterima dari kantor pajak. In January 2007, the Company received tax assessment letters from the Tax Office, which approved to refund the Companys claim for corporate income tax at the amount of Rp3,420,782 from the total claim of Rp3,616,037. Out of the amount not approved, Rp195,255, was charged as part of Tax licences and permits in the General and administration expenses. From the approved amount Rp136,000, was transferred as current period’s prepaid income tax and the remaining Rp3,284,782 has been received from the tax office. PT SAMPOERNA AGRO TBK DAN ANAK PERUSAHAAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI Tahun yang Berakhir pada Tanggal-tanggal 31 Desember 2007 dan 2006 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT SAMPOERNA AGRO TBK AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Years Ended December 31, 2007 and 2006 Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated 42 13. PERPAJAKAN lanjutan 13. TAXATION continued