Aktiva Tetap Total Kewajiban Kewajiban Jangka Panjang

4. Aktiva Tetap

Statistik deskriptif aktiva tetap dari sampel perusahaan selama periode pengamatan 2005 sampai dengan tahun 2007 disajikan pada tabel 4.7 berikut ini : Tabel 4.7 Statistik Deskriptif Aktiva Tetap dalam jutaan rupiah Tahun N Minimum Maksimum Mean Std Deviation 2005 30 12929 4307775 481776.93 960947.311 2006 30 13454 5191454 557220.43 1128516.45 2007 30 16791 5527058 605915.07 1191239.92 Sumber : Hasil Olah Data SPSS oleh Penulis, 2009 Berdasarkan tabel 4.7 di atas, dapat dilihat bahwa terjadi peningkatan aktiva tetap dari tahun 2005 sampai dengan tahun 2007, dilihat dari nilai minimum, maksimum dan mean rata-rata.

5. Total Kewajiban

Statistik deskriptif total kewajiban dari sampel perusahaan selama periode pengamatan 2005 sampai dengan tahun 2007 disajikan pada tabel 4.8 berikut ini : Tabel 4.8 Statistik Deskriptif Total Kewajiban dalam jutaan rupiah Tahun N Minimum Maksimum Mean Std Deviation 2005 30 6451 6485918 616871.53 1288228.399 2006 30 11980 6606651 683794.2 1327425.794 2007 30 13995 7216432 818967.87 1469223.247 Sumber : Hasil Olah Data SPSS oleh Penulis, 2009 Berdasarkan tabel 4.8 di atas, dapat dilihat bahwa terjadi peningkatan total kewajiban dari tahun 2005 sampai dengan tahun 2007, dilihat dari nilai minimum, maksimum, dan mean rata-rata. Listyarini Widyaningrum : Hubungan Antara Leverage Keuangan Dengan Tingkat Aktivitas Investasi Perusahaan Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia, 2009 USU Repository © 2008

6. Kewajiban Jangka Panjang

Statistik deskriptif kewajiban jangka panjang dari sampel perusahaan selama periode pengamatan 2005 sampai dengan tahun 2007 disajikan pada tabel 4.9 berikut ini : Tabel 4.9 Statistik Deskriptif Kewajiban Jangka Panjang dalam jutaan rupiah Tahun N Minimum Maksimum Mean Std Deviation 2005 30 467 1933697 177908.5 460228.257 2006 30 1007 2434948 177777.77 474620.548 2007 30 946 1844798 183095.1 410459.246 Sumber : Hasil Olah Data SPSS oleh Penulis, 2009 Berdasarkan tabel 4.9 di atas, dapat dilihat bahwa terjadi peningkatan kewajiban jangka panjang dari tahun 2005 sampai 2006, dilihat dari nilai minimum dan maksimum. Kemudian terjadi penurunan pad tahun 2007. Namun berdasarkan nilai mean, terjadi penurunan jumlah kewajiban jangka panjang dari tahun 2005 ke 2006. Setelah itu terjadi peningkatan pada tahun 2007.

7. Total Ekuitas

Dokumen yang terkait

Hubungan Antara Leverage Keuangan dengan Tingkat Aktivitas Investasi Perusahaan Food and Beverage yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 37 81

Hubungan antara Leverage Keuangan dengan Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013)

3 15 121

Hubungan antara Leverage Keuangan dengan Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013)

0 2 11

Hubungan antara Leverage Keuangan dengan Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013)

0 0 2

Hubungan antara Leverage Keuangan dengan Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013)

0 0 8

Hubungan antara Leverage Keuangan dengan Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013)

0 1 16

Hubungan antara Leverage Keuangan dengan Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013)

0 0 2

Hubungan antara Leverage Keuangan dengan Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013)

0 0 14

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Struktur Modal dan Leverage Keuangan - Hubungan Antara Leverage Keuangan dengan Tingkat Aktivitas Investasi Perusahaan Food and Beverage yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 19

Hubungan Antara Leverage Keuangan dengan Tingkat Aktivitas Investasi Perusahaan Food and Beverage yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 12