Variabel Penelitian METODOLOGI PENELITIAN

commit to user 46 Tabel 3.3. Sampel Penelitian No Sekolah Eksperimen 1 Eksperimen 2 1. MTs. N Pedan VII A VII B 2. MTs. N Cawas VII A VII B 3. MTs. N Gantiwarno VII B VII C

D. Variabel Penelitian

Variabel penelitian merupakan hal yang sangat penting karena dengan adanya variabel dapat ditentukan teknik analisis data yang digunakan. “Variabel adalah obyek penelitian yang bervariasi” Suharsimi Arikunto, 2006:116. Dalam penelitian ini ada 2 variabel yang diamati yaitu variabel bebas dan variabel terikat. 1. Variabel Bebas Menurut Sukmadinata 2007:195 variabel bebas independent variable adalah variabel yang memberi pengaruh. Dalam penelitian ini variabel bebasnya adalah : a. Media Pembelajaran 1 Definisi operasional : Media pembelajaran adalah alat yang digunakan oleh guru saat proses belajar mengajar berlangsung sebagai perantara atau penghubung untuk membantu kelancaran proses belajar mengajar. commit to user 47 2 Indikator : Penggunaan media pembelajaran dengan macromedia flash 8 untuk kelas eksperimen 1 dan powerpoint untuk kelas eksperimen 2. 3 Skala pengukuran: skala nominal yang hanya bisa membedakan sesuatu yang bersifat kualitatif, terdiri dari dua kategori yaitu: a Kelas eksperimen 1 : siswa yang diberikan pengajaran menggunakan macromedia flash 8. b Kelas eksperimen 2 : siswa yang diberikan pengajaran menggunakan powerpoint. 4 Simbol: A i dengan i = 1, 2 b. Aktivitas Belajar Siswa 1 Definisi operasionalnya adalah aktivitas belajar yang dimiliki oleh siswa untuk belajar matematika. 2 Indikator: Nilai hasil angket yang berhubungan dengan aktivitas belajar siswa. 3 Skala pengukuran: Skala interval yang diubah menjadi skala ordinal dengan 3 kategori yaitu aktivitas belajar tinggi, sedang, dan rendah. Untuk kategori aktivitas tinggi : X i X + s 2 1 Untuk kategori aktivitas sedang : X - s 2 1 X i X + s 2 1 Untuk kategori aktivitas rendah : X i X - s 2 1 commit to user 48 4 Simbol : B j dengan j = 1, 2 2. Variabel Terikat Menurut Sukmadinata 2007:195 variabel terikat dependent variable adalah variabel yang diukur sebagai akibat dari variabel yang memberi pengaruh. Dalam penelitian ini variabel terikatnya adalah prestasi belajar matematika siswa. a. Definisi operasional : Prestasi belajar matematika adalah hasil usaha yang dicapai oleh para siswa sebagai hasil belajar matematika dalam periode tertentu. b. Indikator : nilai tes prestasi belajar setelah perlakuan pembelajaran dengan menggunakan media macromedia flash 8 dan powerpoint. c. Skala pengukuran: skala interval. d. Simbol: AB ij dengan i= 1, 2 dan j= 1, 2, 3

E. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK PADA POKOK BAHASAN SEGI EMPAT DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS VII SMP DI KABUPATEN PEKALONGAN TAHUN AJARAN 2009 2010

6 43 102

Eksperimentasi Pembelajaran Student Team Achievement Divisions (STAD) disertai Problem Posing pada Materi Pokok Pecahan Ditinjau dari aktivitas Belajar Siswa

0 3 95

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT PADA SUB POKOK BAHASAN SEGIEMPAT DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA

0 4 105

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN DENGAN METODE PROBLEM SOLVINGTERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN SPLDV DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA SMP NEGERI 8 SURAKARTA

0 3 80

EKSPERIMENTASI PENDEKATAN PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN PECAHAN

0 2 2

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS PORTOFOLIO DITINJAU DARI MINAT BELAJAR SISWA ( Pada Pokok Bahasan Sudut ).

0 1 7

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN PECAHAN MELALUI PENDEKATAN REALISTIK DITINJAU DARI KEMAMPUAN AWAL SISWA.

0 0 7

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MEDIA POWER POINT PADA POKOK BAHASAN LINGKARAN DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA.

0 0 8

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE LEARNING TOURNAMENT DAN QUIZ TEAM DITINJAU Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Melalui Metode Learning Tournament Dan Quiz Team Ditinjau Dari Aktivitas Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Persamaan Da

0 2 19

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROBLEM SOLVING PADA POKOK BAHASAN PECAHAN DITINJAU DARI MINAT BELAJAR SISWA.

0 1 19