Ada perbedaan signifikan rata-rata hasil belajar ekonomi siswa yang

putus asa dalam menghadapi masalah belajar dan memiliki motivasi belajar yang rendah. Sedangkan siswa yang memiliki tingkat kecerdasan adversitas tinggi climber akan terus gigih dalam mencari, mencoba, dan menemukan hal-hal baru yang dapat meningkatkan hasil belajarnya. Dalam pembelajaran kecerdasan adversitas diduga dapat mempengaruhi keberhasilan siswa dalam belajar. Siswa yang memiliki tingkat kecerdasan adversitas rendah quitter akan cenderung mudah sinis, murung dan menjadi pemarah dalam menghadapi masalah belajar dan memiliki motivasi belajar yang rendah. Sedangkan siswa yang memiliki tingkat kecerdasan adversitas tinggi climber akan menemukan cara untuk membuat segala sesuatunya terjadi. Pembelajaran Talking Stick dapat meningkatkan hasil belajar bagi siswa yang memiliki tingkat kecerdasan adversitas rendah quitter. Hasil belajar ekonomi siswa akan lebih tinggi karena guru membuat serangkaian aktivitas belajar yang terprogram dan menguji kesiapan siswa dalam memahami pelajaran. Selain itu, siswa yang tergolong pada taraf quitter tergabung dalam kelompok belajar yang heterogen sehingga kekurangannya akan tertutupi oleh siswa yang tergolong pada kelas climber. Siswa pada taraf quitter yang menggunakan model pembelajaran Example Non Examples hasil belajarnya cenderung rendah, karena terdapat pembagian kelompok yang terdiri dari 2-3 orang siswa. Sehingga siswa yang memilki minat belajar tinggi akan lebih aktif mendominasi diskusi dan cenderung mengontrol jalannya diskusi, sedangkan siswa yang memiliki minat belajar rendah akan lebih banyak diam dan mengalami kesulitan untuk menjelaskan materi. Berdasarkan uraikan di atas maka kerangka pikir penelitian ini dapat digambarkan sebagai berikut: Gambar 1. Kerangka Pikir D. Anggapan Dasar Hipotesis Penelitian memiliki anggapan dasar dalam pelaksanaan penelitian ini, yaitu: 1. Seluruh siswa kelas X tahun pelajaran 20132014 yang menjadi subyek penelitian mempunyai kemampuan akademis yang relatif sama dalam mata pelajaran ekonomi. Model Pembelajaran Example Non Examples X1 AQ Rendah AQ Tinggi AQ Rendah Hasil Belajar Y Hasil Belajar Y AQ Tinggi Talking Stick X2 AQ Sedang AQ Sedang 2. Kelas yang diberi pembelajaran menggunakan model pembelajaran Example Non Examples dan kelas yang diberi pembalajaran dengan menggunakan model pembelajaranTalking Stick diajar oleh guru yang sama. 3. Faktor-faktor lain yang mempengaruhi peningkatan hasil belajar ekonomi siswa selain kecerdasan adversitas yang dimiliki siswa, model pembelajaran Example Non Examples dan Talking Stick diabaikan.

E. Hipotesis

Hipotesis dalam penelitian ini adalah sebagai berikut. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Ada perbedaan signifikan rata-rata hasil belajar ekonomi siswa yang pembelajarannya menggunakan model pembelajaran Example Non Examples dengan siswa yang menggunakan model pembelajaran Talking Stick. 2. Ada interaksi antara model pembelajaran dengan kecerdasan adversitas

Dokumen yang terkait

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI ANTARA SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) DAN STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) DENGAN MEMPERHATIKAN KEMAMPUAN AWAL (STUDI PADA SISWA KELAS X SMA GAJAH MADA TAHUN PELAJ

1 21 89

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI YANG MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVMENT DIVISION DAN TIPE TALKING STICK PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TERBANGGI BESAR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 11 73

STUDI KOMPARATIF HASIL BELAJAR EKONOMI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING DENGAN MEMPERHATIKAN SIKAP SISWA TERHADAP MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 13 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2

0 2 108

STUDI KOMPARATIF HASIL BELAJAR EKONOMI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING DENGAN MEMPERHATIKAN SIKAP SISWA TERHADAP MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 13 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2

0 5 107

STUDI KOMPARATIF HASIL BELAJAR EKONOMI DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE EXAMPLE NON EXAMPLES DAN TALKING STICK DENGAN MEMPERHATIKAN KECERDASAN ADVERSITAS SISWA KELAS X SMA GAJAH MADA BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

1 21 217

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBER HEAD TOGETHER (NHT) DAN MAKE A MATCH PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI DENGAN MEMPERHATIKAN KECERDASAN ADVERSITAS KELAS XII IPS SMA NEGERI 2 GADINGREJO TAHUN P

0 10 97

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SCAFFOLDING DAN TEAMS GAMES TURNAMENT ( TGT ) DENGAN MEMPERHATIKAN KECERDASAN ADVERSITAS TERHADAP SISWA KELAS XI MAN 2 METRO TAHUN PELAJARAN 2013-2014

0 7 94

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SCAFFOLDING DAN TEAMS GAMES TURNAMENT ( TGT ) DENGAN MEMPERHATIKAN KECERDASAN ADVERSITAS TERHADAP SISWA KELAS XI MAN 2 METRO TAHUN PELAJARAN 2013-2014

0 16 93

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT (NUMBERED HEAD TOGETHER) DAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GI (GROUP INVESTIGATION) PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 14 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 201

0 23 72

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TALKING STICK DAN TIPE SNOWBALL DRILLING DENGAN MEMPERHATIKAN KEMAMPUAN AWAL PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 10 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 9 95