Deskriptif Variabel Pengembangan Karier

73 terhadap pernyataan dalam memperlakukan pegawai, atasan tidak membedakan satu dan lainnya.

2. Deskriptif Variabel Pengembangan Karier

Jawaban responden mengenai variabel pengembangan karier adalah sebagai berikut: Tabel 4.16 Setiap pegawai memiliki kesempatan yang sama untuk peningkatan karier atau untuk dipromosikan PK_1 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid TIDAK SETUJU 2 2.9 2.9 2.9 RAGU-RAGU 8 11.6 11.6 14.5 SETUJU 45 65.2 65.2 79.7 SANGAT SETUJU 14 20.3 20.3 100.0 Total 69 100.0 100.0 Sumber: data primer yang diolah , 2013 Tabel 4.16 di atas menjelaskan bahwa 2 responden atau 2,9 menyatakan menyatakan tidak setuju, 8 responden atau 11,6 menyatakan ragu-ragu, 45 responden atau 65,2 menyatakan setuju, 14 responden atau 20,3 menyatakan sangat setuju terhadap pernyataan setiap pegawai memiliki kesempatan yang sama untuk peningkatan karier atau untuk dipromosikan. Tabel 4.17 Dengan prestasi kerja pegawai dapat diusulkan oleh atasan untuk dipromosikan ke pekerjaan atau jabatan yang lebih tinggi di masa depan PK_2 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid TIDAK SETUJU 3 4.3 4.3 4.3 RAGU-RAGU 10 14.5 14.5 18.8 SETUJU 43 62.3 62.3 81.2 74 SANGAT SETUJU 13 18.8 18.8 100.0 Total 69 100.0 100.0 Sumber:data primer yang diolah, 2013 Tabel 4.17 di atas menjelaskan bahwa 3 responden atau 4,3 menyatakan tidak setuju, 10 responden atau 14,5 menyatakan ragu-ragu, 43 responden atau 62,3 menyatakan setuju, 13 responden atau 18,8 menyatakan sangat setuju terhadap pernyataan dengan prestasi kerja pegawai dapat diusulkan oleh atasan untuk dipromosikan ke pekerjaan atau jabatan yang lebih tinggi di masa depan. Tabel 4.18 Pegawai ingin terus berkarya dalam organisasi sampai batas waktu, misalnya, usia pensiun PK_3 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid RAGU-RAGU 5 7.2 7.2 7.2 SETUJU 47 68.1 68.1 75.4 SANGAT SETUJU 17 24.6 24.6 100.0 Total 69 100.0 100.0 Sumber; data primer yang diolah, 2013 Tabel 4.18 di atas menjelaskan bahwa 5 responden atau 7,2 menyatakan ragu-ragu, 47 responden atau 68,1 menyatakan setuju, 17 responden atau 24,6 menyatakan sangat setuju, terhadap pernyataan pegawai ingin terus berkarya dalam organisasi sampai batas waktu, misalnya, usia pensiun. Tabel 4.19 Memanfaatkan berbagai kesempatan yang tersedia untuk dimanfaatkan seperti pendidikan tambahan, pelatihan, seminar, loka karya, konferensi, sinposium, dan lain sebagainya PK_4 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid TIDAK SETUJU 1 1.4 1.4 1.4 RAGU-RAGU 8 11.6 11.6 13.0 75 SETUJU 41 59.4 59.4 72.5 SANGAT SETUJU 19 27.5 27.5 100.0 Total 69 100.0 100.0 Sumber: data primer yang diolah, 2013 Tabel 4.19 di atas menjelaskan bahwa 1 responden atau 1,4 menyatakan tidak setuju, 8 responden atau 11,6 menyatakan ragu-ragu, 41 responden atau 59,4 menyatakan setuju, 19 responden atau 27,5 sangat setuju terhadap pernyataan memanfaatkan berbagai kesempatan yang tersedia untuk dimanfaatkan seperti pendidikan tambahan, pelatihan, seminar, loka karya, konferensi, sinposium, dan lain sebagainya. Tabel 4.20 Dukungan para bawahan kesemuanya berkisar pada usaha mensukseskan tugas pimpinan yang bersangkutan PK_5 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid RAGU-RAGU 12 17.4 17.4 17.4 SETUJU 49 71.0 71.0 88.4 SANGAT SETUJU 8 11.6 11.6 100.0 Total 69 100.0 100.0 Sumber : data primer yang diolah, 2013 Tabel 4.20 di atas menjelaskan bahwa 12 responden atau 17,4 menyatakan ragu-ragu, 49 responden atau 71,0 menyatakan setuju, 8 responden atau 11,6 menyatakan sangat setuju terhadap pernyataan dukungan para bawahan kesemuanya berkisar pada usaha mensukseskan tugas pimpinan yang bersangkutan. 76 Tabel 4.21 Tanggung jawab untuk pengembangan karier tergantung pada masing- masing pegawai disamping pembinaan unit SDM PK_6 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid TIDAK SETUJU 4 5.8 5.8 5.8 RAGU-RAGU 4 5.8 5.8 11.6 SETUJU 52 75.4 75.4 87.0 SANGAT SETUJU 9 13.0 13.0 100.0 Total 69 100.0 100.0 Sumber; data primer yang diolah, 2013 Tabel 4.21 di atas menjelaskan bahwa 4 responden atau 5,8 menyatakan tidak setuju, 4 responden atau 5,8 menyatakan ragu-ragu, 52 responden atau 75,4 menyatakan setuju, 9 responden atau 13,0 menyatakan sangat setuju terhadap tanggung jawab untuk pengembangan karier tergantung pada masing- masing pegawai disamping pembinaan unit SDM. Tabel 4.22 Kesempatan untuk kemajuan karier dan pengembangan personal PK_7 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid TIDAK SETUJU 1 1.4 1.4 1.4 RAGU-RAGU 9 13.0 13.0 14.5 SETUJU 42 60.9 60.9 75.4 SANGAT SETUJU 17 24.6 24.6 100.0 Total 69 100.0 100.0 Sumber: data primer yang diolah, 2013 Tabel 4.22 di atas menjelaskan bahwa 1 responden atau 1,4 menyatakan tidak setuju, 9 responden atau 13, 0 menyatakan ragu-ragu, 42 responden atau 60,9 menyatakan setuju, 17 responden atau 24,6 menyatakan sangat setuju terhadap kesempatan untuk kemajuan karier dan pengembangan personal. 77 Tabel 4.23 Terbatasnya jenjang karier yang ada sehingga jalan yang mungkin dilalui dalam peningkatan karier terbatas PK_8 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid TIDAK SETUJU 2 2.9 2.9 2.9 RAGU-RAGU 9 13.0 13.0 15.9 SETUJU 34 49.3 49.3 65.2 SANGAT SETUJU 24 34.8 34.8 100.0 Total 69 100.0 100.0 Sumber: data primer yang diolah, 2013 Tabel 4.23 di atas menjelaskan bahwa 2 responden atau 2,9 menyatakan tidak setuju, 9 responden atau 13,0 menyatakan ragu-ragu, 34 responden atau 49,3 menyatakan setuju, 24 responden atau 34,8 menyatakan sangat setuju terhadap terbatasnya jenjang karier yang ada sehingga jalan yang mungkin dilalui dalam peningkatan karier terbatas.

3. Deskriptif Variabel Kepuasan Kerja

Dokumen yang terkait

Pengaruh Gaya kepemimpinan, Fasilitas Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pertanian Provinsi Sumatera Utara

20 191 135

Pengaruh self efficacy dan aspek-aspek demografi terhadap motivasi kerja pegawai badan penghubung provinsi Riau

1 7 125

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI Pengaruh Kepemimpinan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Moderating ( Studi Kasus Pada Dinas Kehutanan Kabupat

0 1 15

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MODERATING Pengaruh Kepemimpinan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Moderating ( Studi Kasus Pada Din

0 1 14

ANALISIS PENGARUH DISIPLIN, MOTIVASI, PENGEMBANGAN KARIER DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN Analisis Pengaruh Disiplin, Motivasi, Pengembangan Karier Dan Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan RSU Di Banjarnegara.

0 1 14

PENGARUH PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT.

0 0 60

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI Arum Sari

0 0 6

PENGARUH KEPEMIMPINAN VISIONER DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KEPUASAN KERJA SERTA IMPLIKASINYA PADA KINERJA PEGAWAI DINAS PERTAMBANGAN DAN ENERGI PROVINSI JAWA BARAT

0 0 11

ANALISIS PENGARUH KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI, PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI BADAN PERTANAHAN NASIONAL SE- PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

0 0 30

PENGARUH PENGEMBANGAN KARIER, BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN

0 4 116