Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Karakteristik Responden Berdasarkan Umur Karakteristik Responden Berdasarkan Stambuk

Gambaran umum responden adalah sebagai berikut:

1. Karakteristik Responden

a. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin dapat dilihat pada Tabel 4.4 berikut ini: Tabel 4.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah Persentase Laki-laki 20 14,5 Perempuan 118 85,5 Total 138 100 Sumber : Data Primer, 2010 diolah Berdasarkan Tabel 4.4 dapat dilihat bahwa responden yang berjenis kelamin perempuan sebanyak 118 orang 85,5 dan selebihnya merupakan responden berjenis kelamin laki-laki sebanyak 20 orang 14,5.

b. Karakteristik Responden Berdasarkan Umur

Karakteristik responden berdasarkan umur dapat dilihat pada Tabel 4.5 berikut ini: Tabel 4.5 Karakteristik Responden Berdasarkan Umur Umur Jumlah Persentase 18 tahun 22 16,0 19 tahun 28 20,2 20 tahun 29 21,1 21 tahun 42 30,4 22 tahun 12 8,7 23 tahun 3 2,2 24 tahun 2 1,4 Total 138 100 Sumber : Data Primer, 2010 diolah Berdasarkan Tabel 4.5 dapat dilihat bahwa umur responden pada mahasiswa Fakultas Psikologi USU didominasi oleh responden berumur 21 tahun sebanyak 42 orang 30,4, 20 tahun sebanyak 29 orang 21,1, 19 tahun Universitas Sumatera Utara sebanyak 28 orang 20,2, 18 tahun sebanyak 22 orang 16,0, 22 tahun sebanyak 12 orang 8,7, 23 tahun sebanyak 3 orang 2,2, dan 24 tahun sebanyak 2 orang 1,4.

c. Karakteristik Responden Berdasarkan Stambuk

Karakteristik responden berdasarkan stambuk dapat dilihat pada Tabel 4.6 berikut ini: Tabel 4.6 Karakteristik Responden Berdasarkan Stambuk Stambuk Jumlah Persentase 2004 1 0,7 2005 4 2,9 2006 44 31,9 2007 31 22,5 2008 32 23,2 2009 26 18,8 Total 138 100 Sumber : Data Primer, 2010 diolah Berdasarkan Tabel 4.6 dapat dilihat bahwa responden penelitian ini didominasi oleh stambuk 2006 sebanyak 44 orang 31,9, stambuk 2008 sebanyak 32 orang 23,2, stambuk 2007 sebanyak 31 orang 22,5, stambuk 2009 sebanyak 26 orang 18,8, stambuk 2005 sebanyak 4 orang 2,9, dan stambuk 2004 sebanyak 1 orang 0,7. Universitas Sumatera Utara

d. Karakteristik Responden Berdasarkan Frekuensi Mengkonsumsi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Labelisasi Halal Terhadap Keputusan Pembelian Produk Mie Instan Indomie Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

18 227 92

Pengaruh Brand Positioning Sepeda Motor Merek Honda Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

12 68 115

Analisis Brand Association CocaCola dalam Pembentukan Brand Image Konsumen (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Sumatera Utara)

11 55 105

Pengaruh Brand Trust terhadap Brand Loyalty Produk-produk Nokia pada Pegawai Universitas Sumatera Utara

1 40 107

Pengaruh Perceived Quality, Brand Association, dan Brand Loyalty Terhadap Keputusan Pembelian Pasta Gigi Merek Pepsodent Pada Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

1 38 124

Pengaruh Brand Characteristic dan Company Characteristic terhadap Brand Loyalty pada Konsumen Handphone Bermerek Nokia di Universitas Sumatera Utara

2 43 119

Ekuitas Merek Dan Brand Loyalty Blackberry (Studi Deskriptif tentang Pengaruh Ekuitas Merek Blackberry terhadap Brand Loyalty pada Kalangan Mahasiswa FISIP USU)

1 44 136

Pengaruh Brand Characteristic Dan Company Characteristic Terhadap Brand Loyalty Pada Konsumen Handphone Nokia Di Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

3 49 90

Pengaruh Perceived Quality dan Brand Association Terhadap Brand Loyalty Mie Instan Merek Indomie (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara

1 42 105

Pengaruh Labelisasi Halal Terhadap Keputusan Pembelian Produk Mie Instan Indomie Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 2 16